Anda di halaman 1dari 13

Sifat Parsial dan Sifat Parsial

dalam Larutan Biner


Di susun Oleh :
1.Robekca Purba (03031481417014)
2.Kartalina Seputri (03031481417004)
3.Rosalina Amalia (03031481417011)
4.Kristi Natalia (03031481417005)
5.Dodi Darmawan (03101403067)

11.3 Partial properties (sifat


parsial)
Parsial menurut KBBI : Sebagain dari
keseluruhan.
Sifat parsial digunakan dalam campuran
untuk mengindikasi sifat masing-masing
bahan dalam campuran.
M = Sifat Larutan
Contohnya: V, U, H, S, G
Mi = Sifat parsial
Contohnya: Vi , Ui , Hi , Si , Gi
Mi = Sifat zat murni

Persamaan ini menggambarkan sifat


molar parsial zat i dalam larutan,
dimana simbol umum menyatakan
molar parsial energi dalam, entalpi
molar parsial, entropy molar parsial,
energi gibss molar parsial, dan
sebagainya

Sifat Parsial dalam larutan


Biner

M = x.M1 + x.M2
M = sifat molar
M = Sifat parsial
x = mol
Kemudian dideferensialkan:
dm = x1.dM1 + M1.dx1 + x2.dM2 + M2. dx2
Sesuai hukum gibbs Duhem : x1dM1 + x2dM2 = 0 pada T dan P
konstan
maka : dm = M1dx1 + M2dx2
dimana x1 + x2 = 1 dx1 + dx2 = 0
maka : dm = M1dx1 - M2dx1

dx1 = -dx2

M x1.M1 + x2.M2
M2 = (M x1M1) : (x2)

M 1 M x2

dM
dx1

(11.5)

M 2 M x1

dM
dx1

(11.6)

Contoh soal
Dikutip dari buku introduction to
chemical engineering thermodynamics
edisi keenam BAB 11 nomor 11.4
halaman 409
11.4 Berapa kerja ideal untuk pemisahan
campuran methana dan ethana pada T
175C dan P 3 bar dalam steady flow
proses menjadi product streams dari
gas murni pada T 35C dan P 1 bar. Jika
T = 300K?

Untuk Methane :
Nilai
Menggunakan Persamaan 4.8, dimana nilai

Nilai
Menggunakan Persamaan 5.17, dimana nilai

Untuk Ethane :
Nilai
Menggunakan Persamaan 4.8, dimana nilai

Nilai
Menggunakan Persamaan 5.17, dimana nilai

Mencari nilai

Mencari nilai

Untuk mencari H

Untuk mencari S

Mencari usaha ideal, dimana

Anda mungkin juga menyukai