Anda di halaman 1dari 1

Proyek 1 Fitri

Multimedia mengambil peran penting dalam kegiatan pembelajaran seiring dengan


perkembangan teknologi. Multimedia dapat meningkatkan hasil belajar siswa di kelas. Siswa
menunjukkan ketertarikan pada pengunaan multimedia dalam kegitan pembelajaran, sehingga
meningkatkan perhatian siswa terhadap materi peyang disajikan dengan multimedia. Hasil
yang signifikan ditunjukkan pada penelitian yang dilakukan oleh Manihar Situmorang dkk.
untuk mata pelajaran Kimia. Kelas eksperimen menunjukkan hasil yang lebih tinggi (M =
83.0) dibandingkan dengan kelas kontrol (M = 73.5) (Manihar Situmorang dkk, 2015).
Penyajian multimedia yang menarik dan berkualitas sangatlah dibutuhkan (Nana
Sudjana & Ahmad Rivai, 2005).

Anda mungkin juga menyukai