Anda di halaman 1dari 5

RESONANSI

GELOMBANG BUNYI
Kelompok SI 4H

ANGGOTA KELOMPOK
Ginanjar Widya Pamungkas
Galuh Wisnu Pambayun
Irfan Hamdani
Muh. Ikhsan Laisa

NIM 1202150068
NIM

NIM
NIM

TUJUAN PRAKTIKUM
Memahami peristiwa resonansi gelombang bunyi
Menentukan kecepatan rambat bunyi dalam udara
Memahami pengaruh dan perubahan suhu terhadap cepat rambat bunyi

ALAT PERCOBAAN
Audio Frekuensi Generator + Speaker

Tabung resonansi berskala

Reservoir air dari plastik


Selang karet

DASAR TEORI
Peristiwa resonansi adalah ikut bergetarnya benda lain dengan frekuensi
sama dengan sumbernya. Resonansi gelombang bunyi pada tabung udara
(pipa oragana), adalah ikut bergetarnya molekul udara dengn frekuansi
sama dengan sumber bunyi, peristiwa ini dapat diketahui dengan bertambah
kerasnya suara sumber. Kejadian ini terjadi jika hasil superposisi gelombang
datang dan pantul berupa gelombang berdiri.
Sebuah gelombang jika melalui dua buah medium, maka gelombang
tersebut akan ditransmisikan dan dipantulkan.
Pada kejadian tersebut berlaku kekekalan energi atau daya, hal tersebut
dapat dinyatakan dalam amplitudo.
Besarnya amplitudo gelombang transmisi dan amplitudo gelombang pantul
sangat bergantung pada rapat massa medium

Anda mungkin juga menyukai