Anda di halaman 1dari 15

Muhammad Ficky Fadlillah { 13410089 }

M. Habil Kholison { 13410174 }


Rizqi Asyiq Maulana { 13410192 }

Pengertian Rekrutmen

Menurut Randall S. Schuler dan Susan


E. Jackson rekrutmen antara lain
meliputi upaya pencarian sejumlah
calon karyawan yang memenuhi syarat
dalam jumlah tertentu sehingga dari
mereka perusahaan dapat menyeleksi
orang-orang yang paling tepat untuk
mengisi lowongan pekerjaan yang ada

Tujuan Rekrutmen

Tujuan rekruitmen menurut Amirullah


dan
Hanafi,
adalah
bertujuan
menyediakan tenaga kerja yang cukup
agar manajer dapat memilih karyawan
yang memenuhi kualifikasi yang mereka
perlukan.

Metode Perekrutan
Karyawan ada 2 yaitu :

Metode
Rekruitmen
dari
(Rekruitmen Internal) meliputi:
Penempatan Pekerjaan
Inventaris Keahlian
Penawaran Pekerjaan
Rekomendasi Karyawan

dalam

Metode
Rekruitmen
dari
luar
( Rekruitmen Eksternal )
Institusi Pendidikan
Iklan
Agen Pemerintah
Agen Swasta
Perusahaan Pencari Tenaga Eksekutif

Prosedur Rekrutmen

Mengajukan surat lamaran, yang disertai


dengan
lampiran
persyaratan
yang
dibutuhkan, misalnya :
Ijasah terakhir
Surat kelakuan baik dari kepolisian
Surat keterangan dari Kantor tenaga Kerja
(sudah terdaftar di kantor tenaga kerja)
Tidak terlibat gerakan terlarangSurat
keterangan kesehatan

Pengertian Seleksi Tenaga


Kerja
Pengertian seleksi tenaga kerja menurut
Panggabean merupakan sebuah proses
yang ditujukan untuk memutuskan
pelamar atau calon karyawan mana
yang
seharusnya
diterima
atau
dipekerjakan.

Tujuan Seleksi
Untuk mendapatkan dan mencocokkan
secara benar dengan pekerjaan untuk
memenuhi
kualifikasi sebagaimana
tercantum dalam job description.

Tahapan Seleksi

Menurut Towers terdapat empat fungsi


utama sekaligus, yaitu :
Pengumpulan Informasi
Prediksi
Pembuat Keputusan
Pasokan Informasi

1.
2.
3.
4.

Langkah-Langkah Proses
Pemeriksaan
Seleksiawal
Pengisian Formulir
Penggunaan Formulir
Pengujian (Testing)
Tes Kepribadian dan Minat
Tes Bakat dan Prestasi
Tes Pengetahuan
Tes Kesehatan
Wawancara

Faktor-Faktor
Pertimbangan Dalam
Faktor prestasi akademis
Penempatan
Karyawan

Faktor Pengalaman
Faktor Kesehatan Fisik dan Mental
Faktor Sikap
Faktor Status Perkawinan
Faktor Usia

Kriteria Dalam
Penempatan
Menurut Bernardin dan Russel
Walanggare, 2001 kriteria yang
Karyawan

dalam
harus
dipenuhi dalam penempatan karyawan
antara lain:
Pengetahuan
Kemampuan
Ketrampilan
Ciri-ciri
lain
yang
meliputi
faktor
kepribadian, sikap, sifat- sifat mental yang
dibutukan untuk melakukan pekerjaan

Bentuk-Bentuk
Penempatan Karyawan

Promosi

Mutasi

Demosi

menurut Siagian Demosi berarti bahwa


seseorang,
karena
berbagai
pertimbangan mengalami penurunan
pangkat atau jabatan dan penghasilan
serta tanggung jawab yang semakin
kecil

Anda mungkin juga menyukai