Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PERAWAT GIGI PADA ASISTENSI TINDAKAN

TOPIKAL APLIKASI
NO.DOKUMEN
RSGMP
UNIVERSITAS
JENDERAL
SOEDIRMAN
PURWOKERTO

Tanggal terbit :

NO.REVISI

HALAMAN :

Ditetapkan :
Direktur

PROSEDUR UMUM
drg. ArwitaMulyawati, M.Hkes
NIP. 19531205 198203 2 001
Prosedur yang mengatur tata kerja perawat gigi dalam asistensi ti
PENGERTIAN

ndakan topical aplikasi


1. Perawat gigi mengetahui prosedur asistensi tindakan topical

TUJUAN

aplikasi
2. Perawat gigi mampu mempersiapkan alat dan bahan yang
dibutuhkan pada tindakan topical aplikasi
3. Perawat gigi mampu melakukan asistensi pada tindakan

ALAT DAN BAHAN

PROSEDUR

topical aplikasi
1. Handscoen
2. Masker
3. Oral Diagnostik set
4. Cotton rolls
5. cotton pellet
6. ceek retraktor
7. Suction
8. Brush
9. Pasta
10. pumice
11. larutan fluor/topical aplikasi gel
1. Menerima pasien masuk
2. Melakukan wawancara pasien / keluarga
3. Menyiapkan informed concet
4. Mempersilahkan pasien duduk di dental chair
5. Melakukan cuci tangan
6. Memakai APD

7. Memasangkan celemek pada pasien


8. Setelah mengetahui tindakan topical aplikasi yang akan
dilakukan, perawat gigi menyiapkan bahan polishing yaitu
memasang

brush pada lowspeed kemudian menyiapkan

pumice yang telah dicampur dengan pasta gigi


9. Mensuction pasien saat dokter gigi melakukan polishing
10. Menyiapkan larutan fluor/topical gel
11. Membantu dokter gigi saat melakukan isolasi gigi dengan
memasang ceek retractor pada pasien pada saat tindakan
topical aplikasi
12. Mempersilahkan pasien meninggalkan dental chair
13. Membereskan alat untuk direndam dan dicuci kemudian
mengembalikan bahan yang sudah digunakan ketempat
semula
14. Menyiapkan alat OD set steril yang baru yang akan
digunakan pasien selanjutnya.
15. Menyalin rekam medis pada buku register kunjungan
pasien.

Anda mungkin juga menyukai