Anda di halaman 1dari 1

DATA (UN)-OBTRUSIVE / (NON)-REAKTIF

1. Data Reaktif
- Wawancara
- Observasi
- Eksperimen
2. Data Non-Reaktif
- Observasi partisipatif (peneliti menyatu dengan lingkungan subjek yang ingin diteliti)
- Catatan-catatan tertulis atau audio visual
Dalam meneliti, boleh menggabungkan antara data reaktif dan data non-reaktif

Data non-reaktif
1. Dilakukan dalam setting natural sedemikian rupa dimana yang sedang bersangkutan
tidak sadar jika sedang diteliti. Metode data non-reaktif, peneliti mengajak subjek
berbicara atau mengobrol seperti biasa.
2. Wawancara informal
3. Jadi, disebut non-reaktif tidak sepenuhnya menunjukkan karakteristik datanya atau
metode pengambilan datanya tetapi pada seberapa informan menyadari ia sedang
diteliti.

Keuntungan data non-reaktif


1. Mempelajari perilaku yang aktual bukan yang dilaporkan
2. Aman, dapat diulang
3. Tidak mengganggu
4. Mudah diakses
5. Murah
6. Sumber penelitian longitudinal

Kerugian data non-reaktif


1. Sudah terdistorsi (menyembunyikan data untuk membangun impresi/kesan). Sebagai
contoh, peneliti menggunakan metode audio-visual (mengambil foto) untuk
mendapatkan data, saat mempublikasikan datanya tentu saja peneliti memilih fotofoto yang dirasa bagus dan sesuai dengan yang mereka inginkan sedangkan foto-foto
yang lain tidak dipublikasikan.
2. Menghilangkan konteks
3. Catatan yang ada sifatnya selektif
4. Pengaplikasiannya terbatas

Archive Data

Anda mungkin juga menyukai