Anda di halaman 1dari 2

Persamaan SCM & Manajemen Logistik

1. Strategi Perusahaan dalam menjalankan perusahaan untuk meningkatkan


persaingan global dalam penguasaan pasar.
2. Mempunyai aliran/arus produk dan informasi
3. Memenuhi kebutuhan pelanggan
4. Meliputi
pengadaan
material,
produksi,
pengendalian,
persediaan,
penyimpanan, pengangkutan, pergudangan, administrasi, dan penyaluran
barang
5. Meningkatkan produk yang efektif dan efisien.
Perbedaan SCM & Manajemen Logistik
1. Logistik hanya fokus pada perencanaan aliran produksi dan informasi dalam
perusahaan (order proccesing, inventory, transportation, warehousing,
packaging, facility network design).
Studi kasus 2 : Aktivitas inbound dan outbound logistic UD Sumber Baru yang terdiri
dari 5 area yakni order processing, inventory, transportation, warehousing, packaging,
material handling, dan facility network design. Pada kelima area tersebut masih ada
beberapa maslaah yang terjadi yakni masih kurang efektifnya proses order
processing. Area inventory terkadang masih kehabisan stok karena terlambatnya
supplier memasok barang ke UD sumber baru. Area tranportasi yang kurang efektif
karena adanya beberapa kendala yang terjadi. Area pergudangan yang minim fasilitas
dan material handling yang kurang tepat, serta are packaging yang kekurangan
jumlah tenaga kerja. Area facility network design yang kurang efektif karena
kekurangan fasilitas di masing masing area pada logistic. Perusahaan perlu
menerapkan inbound dan outbound secara sistematis dalam proses bisnisnya agar
dapat berjalan lebih baik.
2. SCM banyak melibatkan banyak pihak dari dalam maupun luar perusahaan
(supplier, manufacture, distribusi, reseller, customer).
Studi Kasus 1 : Gambaran umum proses/aliran SCM (Supply Chain Management)

Pada dasarnya dalam sebuah supply chain terdapat tiga aliran, yaitu : aliran material,
aliran informasi, dan aliran uang/pembayaran. Struktur supply chain secara sederhana
dapat dilihat dalam gambar berikut :
Gambar: Struktur supply chain dan tiga aliran yang dikelola

Anda mungkin juga menyukai