Anda di halaman 1dari 13

1

HUBUNGAN PENGETAHUAN KESEHATAN GIGI DAN


MULUT DENGAN STATUS KARIES DAN OHIS PADA
ANAK SMP

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi


syarat guna memperoleh gelar Sarjana Kedokteran Gigi

Oleh :

MUHAMMAD YUSUF
NIM : 070600011

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2011

Fakultas Kedokteran Gigi


Departemen Ilmu Kedokteran Gigi Anak
Tahun 2011

Muhammad Yusuf
Hubungan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dengan status karies dan
indeks oral higiene pada murid SMP.
ix+ 59 halaman
Masalah utama dalam rongga mulut anak adalah karies gigi. Sebanyak 98%
dari penduduk dunia pernah mengalami karies. Kerusakan ini dapat ditemukan pada
semua golongan umur. Di Indonesia karies gigi masih menjadi masalah paling sering
terjadi pada penyakit gigi dan mulut. Angka kejadian karies berkisar antara 90,05%.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui rata-rata pengalaman karies dan
indeks oral higiene, serta menganalisis hubungan perilaku pemeliharaan kesehatan
gigi dan mulut dengan pengalaman karies dan indeks oral higiene pada murid SMP
Yayasan Nurul Hasanah Medan.
Penelitian ini adalah penelitian analitik dengan desain cross sectional yang
dilakukan pada siswa SMP kelas VII, VIII, dan IX SMP Yayasan Nurul Hasanah
Medan, dengan responden sebanyak 230 orang. Pengambilan sampel dilakukan
secara systematic random sampling. Indeks pengukuran karies yang digunakan adalah
Indeks Karies Klein (DMF-T) dan indeks pengukuran oral higiene adalah Oral
Higiene Index Simplified (OHI-S). Uji analisis dilakukan dengan one way Anova.

Hasil penelitian menunjukkan rata-rata DMFT siswa SMP Yayasan Nurul


Hasanah Medan adalah sebesar 2,44 2,005 yang termasuk kedalam tingkat
keparahan karies rendah menurut WHO (1,2-2,6) dan rata-rata indeks oral higiene
sebesar 1,9048 1,041 yang termasuk kriteria sedang dan hampir mendekati kriteria
jelek. Berdasarkan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut, makanan yang
menyebabkan gigi berlubang adalah coklat (98,5%) dan makanan yang sehat buahbuahan (88,7%) dan wortel (36,09%). Tingginya prevalensi karies gigi dapat
disebabkan anak tidak menerapkan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dalam
perilaku kesehatan gigi sehari-hari atau mungkin setelah memakan-makanan coklat
atau sejenisnya tidak menyikat gigi. Hasil analisis menunjukkan hubungan yang
bermakna antara pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dengan pengalaman karies
(DMFT) dan indeks oral higiene (OHI-S) pada siswa SMP Nurul Hasanah (p < 0,05).
Maka, dapat disimpulkan bahwa pengetahuan anak dalam memelihara
kesehatan gigi dan mulutnya sangat penting untuk menjaga kebersihan rongga mulut
dan mencegah terjadinya karies. Peran orang tua dan guru sangat dibutuhkan dalam
mendidik dan membina anak memelihara kesehatan giginya.
Daftar Rujukan : 38 (1991-2010)

HUBUNGAN PENGETAHUAN KESEHATAN GIGI DAN


MULUT DENGAN STATUS KARIES DAN OHIS PADA
ANAK SMP

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi


syarat guna memperoleh gelar Sarjana Kedokteran Gigi

Oleh :

MUHAMMAD YUSUF
NIM : 070600011

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2011

PERNYATAAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan


di hadapan tim penguji skripsi

Medan, April 2011

Pembimbing :

Tanda tangan

Taqwa Dalimunthe drg., Sp.KGA

....................................

NIP : 1952 0314 1979 02 2001

TIM PENGUJI SKRIPSI

Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan tim penguji


Pada tanggal 7 Maret 2011

TIM PENGUJI

KETUA

: T. Hermina, drg

ANGGOTA

: 1. Taqwa Dalimunthe, drg., Sp.KGA

2. Essie Octiara, drg., Sp.KGA

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji dan syukur kepada Allah SWT yang telah
memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi
ini sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Kedokteran Gigi.
Dalam penulisan skirpsi ini, penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada :
1. Taqwa Dalimunthe drg., Sp.KGA sebagai pembimbing yang telah begitu
banyak meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk membimbing penulis
sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.
2. Yati Roesnawi drg selaku Ketua Departemen Ilmu Kedokteran Gigi Anak.
T.Hermina drg dan Essie Octiara drg., Sp.KGA, sebagai penguji, seluruh staf
pengajar di Departemen Ilmu Kedokteran Gigi Anak yang telah memberikan
ilmu dan bimbingan di Bidang Kedokteran Gigi, semoga Allah SWT
memberikan pahala yang tidak terputus.
3. Dosen pembimbing akademik, Nevi Yanti, drg., M.Kes yang telah
memberikan pengarahan kepada penulis sejak awal semester kuliah di FKG
USU.
4. Drs. Abdul Jalil Amri Arma, M.Kes dan Prof. Lina Natamiharja,dg,. SKM
yang telah memberikan pengarahan dalam penyusunan skripsi.

5. Teristimewa kepada ibunda tercinta, Ramlah dan ayahanda Drs. Zulkifni M


yang telah memberikan kasih sayang, didikan, doa dan dukungan baik moril
maupun materil dan hanya Allah SWT saja yang dapat membalasnya.
6. Kakak, abang dan adik penulis, Kakak Zuraini dan Khairunnisa, abang
Marwan dan M.Husni serta Adik Fatimah. Mudah-mudahan kita dapat
mewujudkan cita-cita kedua orang tua kita, sukses di dunia akhirat dan di
sayang Allah SWT.
7. Adinda tersayang Bintang Nur Sakiah Wahab Harahap, terima kasih sudah
memberikan dukungan dan bantuan dalam mengerjakan skripsi abang.
8. Sahabat-sahabat penulis, abang Andryas, abang Farhan, abang Ihmad, abang
Armia, Abang Hubban, Abang Franky, Abang Anwar, Abang Eko, Abang
Amir, Abang Wansu, Abang Aizat, Yogi, Jessica, Fauzan, Roni, Andri, Defi,
Ridwan, Rudi, Razak, Zakwan, Rezi, Mike, Tasya, Desi, Lia, Lini dan seluruh
pihak yang telah membantu dalam penelitian dan menyelesaikan skripsi ini,
yang tidak dapat disebutkan seluruhnya, terima kasih atas bantuan dan
dukungannya.
Akhirnya penulis mengharapkan semoga hasil karya atau skripsi ini dapat
memberikan sumbangan pikiran yang berguna bagi fakultas, pengembangan
ilmu dan masyarakat.
Medan, 4 April 2011
Penulis,

(Muhammad Yusuf)
NIM : 070600011

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ....................................................................................
HALAMAN PERSETUJUAN......................................................................
HALAMAN TIM PENGUJI SKRIPSI .........................................................
KATA PENGANTAR ..................................................................................

iv

DAFTAR ISI .................................................................................................

vi

DAFTAR TABEL .........................................................................................

viii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................

ix

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................

BAB 1 Pendahuluan ...................................................................................


1.1 Latar Belakang .........................................................................
1.2 Rumusan Masalah ....................................................................
1.3 Tujuan Penelitian .....................................................................
1.4 Hipotesa ...................................................................................
1.5 Manfaat Penelitian ...................................................................

1
1
3
4
4
4

BAB 2 Tinjauan Pustaka ............................................................................


2.1 Pengetahuan Kesehatan Gigi dan Mulut ..................................
2.2 Pengaruh Plak Terhadap Kesehatan Gigi dan Mulut ...............
2.3 Oral Higiene yang Buruk .........................................................
2.4 Pencegahan Penyakit Gigi dan Mulut ......................................
2.5 Kerangka Teori ........................................................................
2.6 Kerangka Konsep .....................................................................

5
5
6
14
15
22
23

BAB 3 Metodologi Penelitian ....................................................................


3.1 Rancangan Penelitian ...............................................................
3.2 Sampel dan Populasi Penelitian ...............................................
3.3 Waktu dan Tempat Penelitian ..................................................
3.4 Variabel Penelitian ...................................................................
3.5 Defenisi Operasional ................................................................

24
24
24
25
25
26

10

3.6 Cara Pengambilan Data............................................................


3.7 Pengolahan dan Analisis Data..................................................
3.8 Anggaran Penelitian .................................................................

33
34
35

BAB 4 Hasil Penelitian ..............................................................................


4.1 Gambaran Responden ..............................................................
4.2 Status Kesehatan Gigi dan Mulut ............................................
4.2.1 Status Kejadian Karies ....................................................
4.2.2 Rata-Rata Pengalaman Karies .........................................
4.2.3 Oral Higiene Indeks Simplified ......................................
4.3 Hubungan Pengetahuan Kesehatan Gigi dan Mulut Dengan
Pengalaman Karies dan Indeks Oral Higiene ..........................
4.3.1 Hubungan Pengetahuan Kesehatan Gigi dan Mulut
Dengan Pengalaman Karies ............................................
4.3.2 Hubungan Pengetahuan Kesehatan Gigi dan Mulut
Dengan Indeks Simplified...............................................
4.4 Analisa Pengetahuan ................................................................

37
37
38
38
39
39

BAB 5 Pembahasan....................................................................................

47

BAB 6 Kesimpulan dan Saran ...................................................................


6.1 Kesimpulan ..............................................................................
6.2 Saran ........................................................................................

54
54
55

Daftar Pustaka ...............................................................................................

56

Lampiran

40
40
41
42

11

DAFTAR TABEL

Tabel

Halaman

1.

Cara pengukuran ...............................................................................

27

2.

Kuesioner pengetahuan terhadap kesehatan gigi dan mulut .............

31

3.

Gambaran responden ........................................................................

37

4.

Gambaran pengetahuan pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut


Siswa SMP Nurul Hasanah berdaarkan kelas ...................................

38

5.

Prevalensi karies Siswa SMP Nurul Hasanah tahun 2010 ................

38

6.

Rata-rata pengalaman karies Siswa SMP Nurul Hasanah Berdasarkan


pengetahuan ......................................................................................

39

7.

Rata-rata OHIS Siswa SMP Nurul Hasanah berdasarkan pengetahuan

40

8.

Uji Statistik antara pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dengan


pengalaman karies (DMFT) pada Siswa SMP Nurul Hasanah .........

40

Uji Statistik antara pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dengan


OHIS pada Siswa SMP Nurul Hasanah ............................................

41

Uji Statistik antara pengetahuan kesehatan gigi dan mulut dengan


kriteria pengetahuan ..........................................................................

42

9.

10.

12

DAFTAR GAMBAR

Gambar
1.

2.

Halaman
Skema yang menunjukkan karies sebagai penyakit multifaktorial
yang disebabkan faktor host, agen, substrat dan waktu. .............

Sikat gigi yang memenuhi persyaratan .......................................

19

13

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran
1. Jadwal kegiatan penyusunan skripsi
2. Kuesioner
3. Lembar pemeriksaan gigi
4. Surat informasi kepada subjek penelitian
5. Surat pernyataan kesediaan menjadi subjek penelitian
6. Surat keterangan izin penelitian dari SMP Yayasan Perguruan Nurul Hasanah
7. Surat persetujuan Komisi Etik tentang pelaksanaan penelitian bidang
kesehatan
8. Hasil uji statistik
9. Foto-foto dokumentasi pelaksanaan penelitian
10. Riwayat Hidup

Anda mungkin juga menyukai