Anda di halaman 1dari 6

INTERAKSI OBAT

ANTI DIABETES + MAOI


Badriyatun Nimah
1113102000075

Anti
Diabetes

MAOI
(Inhibitor
Mono
Amine
OksidaseO

Meningkatkan pelepasan
insulin sehingga
menyebabkan efek
penurunan kadar gula darah
yang lebih cepat oleh obat
antidiabetes.

Hal ini dapat meningkatkan


kontrol kadar glukosa darah
pada sebagian besar
penderita diabetes, namun
dalam beberapa hal dapat
menyebabkan
hipoglikemia yang tidak
diharapkan

Mekanisme Interaksi Obat


Mekanisme
interaksi
tidak
sepenuhnya
dipahami.

Obat Golongan MAOI


(Mebanazine, iproniazid,
isocarboxazid, phenelzine, dan
tranylcypromine) telah terbukti
mengurangi kadar glukosa
darah tanpa adanya obat
antidiabetik konvensional.

Hal ini mungkin karena adanya


beberapa tindakan langsung
pada pankreas, yang
menyebabkan pelepasan
insulin. Dan bisa menjadi aditif
dengan adanya efek
hipoglikemik dari antidiabetes
konvensional.

Pentingnya Kombinasi Obat dan


Manajemen Penggunaan
Interaksi MAOIs non-selektif merupakan interaksi yang
ditujukan hanya untuk kepentingan klinis moderat.
Hal ini dapat meningkatkan kontrol diabetes pada
banyak pasien, tetapi beberapa orang mungkin perlu
pengurangan dosis dari antidiabetes mereka untuk
menghindari hipoglikemia berlebihan. Efek dari
penggunaan jangka panjang harus selalu dipantau.
Interaksi akan terlihat pada setiap kombinasi
antidiabetes dan MAOI
Tidak ada interaksi klinis berbahaya yang terjadi
antara obat antidiabetes dan moclobemide (MAOIs)

Bukti Klinis (Clinical


Evidence)
(a) Moklobemid
Sebuah studi pada subyek sehat
yang diberikan glibenklamid 2,5
mg setiap hari menemukan bahwa
moclobemide 200 mg tiga kali
sehari selama seminggu tidak
berpengaruh pada glukosa atau
konsentrasi insulin setelah
dilakukan tes toleransi glukosa
oral. Dalam uji coba klinis, 8
penderita diabetes mengambil
glibenclamide (glyburide), gliklazid,
metformin atau klorpropamid juga
menerima moclobemide, dan tidak
ada efek terhadap kadar glukosa
darah atau bukti lain dari adanya
interaksi.

(b) Non-selektif ireversibel


MAOIs
Seorang pasien diabetes yang
juga mempunyai riwayat sinkop
postural dan hipoglikemia
menerima insulin, maka pasien
ini memerlukan pengurangan
dosis insulin ketika mebanazine
diberikan secara bersamaan.
Laporan lain pada penderita
diabetes menunjukkan bahwa
mebanazine meningkatkan efek
penurun glukosa darah insulin,
tolbutamide dan klorpropamid
dan meningkatkan kontrol
diabetes.

Referensi
- Baxter, Karen. BSc, MSc, MRPharmS.
2008. Stockleys Drug Interaction,
Eighth Edition. London :
Pharmaceutical Press

Anda mungkin juga menyukai