Anda di halaman 1dari 1

EXECUTIVE SUMMARY

KULIAH KERJA MAHASISWA PEMBELAJARAN DAN


PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON
SEMESTER GENAP 2015/2016
Setiap

desa

pasti

mempunyai

potensi

maupun

permasalahan. Begitu juga dengan Desa Penpen

permasalahan-

yang berada di

Kecamatan Mundu Kabupaten Cirebon. Di desa Mundu ini banyak sekali


permasalahan-permasalahan yang muncul, seperti perangkat desa masih
belum menguasai computer secara baik, kurangnya kepedulian warga
mengenai kebersihan, kegiatan posyandu yang jarang diikuti oleh remaja,
kurangnya

kesadaran

masyarakat

tentang

pentingnya

kesehatan,

minimnya bimbingan belajar di desa Mundu, kurangnya keterampilan yang


dimiliki para remaja dan lain-lain.
Dari beberapa permasalahan yang mucul tersebut, saya hanya
memprioritaskan 3 saja, yaitu tidak adanya Perpustakaan Desa Penpen,
minimnya bimbingan belajar di desa Penpen , dan kurangnya keterampilan
bercerita untuk anak-anak Desa Penpen.
Dari permasalahan tersebut di buatlah 3 buah rencana program
kegiatan, yaitu Perpustakaan Desa, Bimbingan Belajar komputer dasar
Ms.Word, dan dan keterampilan bercerita Story Telling.
Dari ketiga rencana program kegiatan tersebut tidaklah semuanya
berjalan lancar, itu semua disebabkan adanya faktor-faktor penghambat.
Namun faktor-faktor penghambat tersebut tidaklah begitu besar sehingga
program yang telah direncanakan dapat dilaksanakan dengan sebaikbaiknya.
Dengan adanya ketiga kegiatan yaitu Perpustakaan Desa, Bimbingan
Belajar komputer dasar Ms.Word, dan dan keterampilan bercerita Story
Telling untuk masyarakat umumnya serta

remaja dan anak-anak pada

khususnya diharapkan dapat bermanfaat dan terus berjalan.

ii

Anda mungkin juga menyukai