Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Subdit ISPA
DITJEN PP & PL
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
BAGAN TATALAKSANA
1.TANYAKAN
2.LIHAT & DENGARKAN
3.PENENTUAN ADA/
TIDAKNYA TANDA BAHAYA
4.KLASIFIKASI PENYAKIT
5.PENGOBATAN
2
KLASIFIKASI
PENYAKIT SANGAT BERAT
UMUR <2 BULAN
TANDA :
TINDAKAN :
Kirim segera ke RS
Beri 1 dosis antibiotik
Obati demam, jika ada
Obati wheezing, jika ada
Tetap beri ASI
Anak yang mempunyai
Salah satu tanda bahaya
Harus segera dirujuk 4
Rujuk segera ke RS
Antibiotik 1 dosis
obati demam, jika ada
Obati wheezing, jika ada
Anjurkan tetap
memberikan ASI
tahun
Umur:
bulan
hari
Batuk:
hari
Gangguan Napas:
Tanda bahaya:
Kejang
YA / TIDAK
Stridor
Kesadaran menurun
Wheezing
Demam/dingin
Frekuensi napas :
Klasifikasi:
TDDK:
YA / TIDAK
Pneumonia
Pneumonia Berat
Tindak lanjut:
kali per
menit
Rawat jalan
Rujuk ke:
Obat yang
Antibiotika:
diberikan:
Obat lain:
Nasihat:
Kontrol ulang:
hari
PERBEDAAN TATALAKSANA
BAYI <2 BLN & UMUR 2 BLN - <5
THN
Perbedaa
n
<2 BLN
2 BLN - <5
THN
4 PERBEDAAN TATALAKSANA
BAYI <2 BLN & UMUR 2 BLN - <5
THN
Perbedaa
n
<2 BLN
2 BLN - <5
THN
tanda
bahaya
Batasan
napas
60 x /menit
40 x/ menit
50 x/ menit
TDDK
TDDK kuat
TDDK
KASUS 1 : NANI
Bayi Nani, 13 hari, tidak mau menetek seperti
biasanya. Bayi waktu lahir mengalami kesulitan
lahir dan masa persalinannya lama. Tidak ada
kejang, agak lemah, tidur terus & sulit dibangunkan.
Pada hitung napas pertama = 62x/mnt. Hitung
napas kedua = 55x/mnt, ada tarikan ringan pada
dinding dada bagian bawah. Tidak terdengar suara
berisik pada napasnya. Bayi nampak mengantuk &
tidak terbangun waktu digoyang-goyang, waktu
diraba tidak terlalu demam atau dingin
9
Jawaban kasus 1
Umur 13 hari, kurang mau minum. Riw.
kesulitan lahir dan masa persalinannya lama.
Kejang(-), kesadaran menurun. Hitung napas
pertama = 62x/mnt. Hitung napas kedua =
55x/mnt, TDDK ringan. Stridor (-) demam (-)
dingin (-)
Klasifikasi : Penyakit sangat berat
KASUS 2 : AGUS
Agus berumur 3 minggu. Ibu membawanya
ke Puskesmas krn batuk, kejang(-). Bayi
menetek lambat tapi cukup banyak. Pada
waktu diperiksa TDDK (-) & tidak terdengar
suara berisik pada napasnya.
Pada perhitungan napas yang pertama
60x/mnt, kedua = 52x/mnt. Agus sadar, suhu
37,8C
11
Jawaban kasus 2
umur 3 minggu.
Batuk (+)
kejang(-).
TDDK (-)
stridor (-).
Perhitungan napas yang pertama 60x/mnt,
kedua = 52x/mnt.
sadar
suhu=37,8C
Jawaban kasus 2
3 bulan
mgg
Batuk:
hari
Tanda bahaya:
Kejang
YA / TIDAK
Stridor
Kesadaran menurun
Wheezing
Demam/dingin
tahun
Umur:
Frekuensi napas :
per
52kali
menit
TDDK:
Obat yang
Antibiotika:
diberikan:
Obat lain:
hari
Gangguan Napas:
YA / TIDAK
Pneumonia
Pneumonia Berat
Nasihat:
Kontrol ulang:
hari
KASUS 3 : AMI
Ibu membawa anaknya Ami yang berumur 6
minggu ke Puskesmas karena batuk 4 hari.
Pada waktu diperiksa Ami menetek kuat &
tidak demam. Kejang(-) & tidak terdengar
sura berisik saat menarik napas.
Pada perhitungan napasnya yang pertama =
74x/mnt, kedua = 68x/mnt.
14
umur 6 minggu
batuk 4 hari.
menetek kuat
demam(-)
Kejang(-)
stridor (-)
perhitungan napas pertama = 74x/mnt,
kedua = 68x/mnt.
15
Jawaban kasus 3
tahun
Umur:
6 mgg
bulan
Batuk:
hari
Gangguan Napas:
hari
Tanda bahaya:
Kejang
YA / TIDAK
Stridor
Kesadaran menurun
Wheezing
Demam/dingin
Frekuensi napas :
Klasifikasi:
Obat yang
diberikan:
Rawat jalan
YA / TIDAK
Pneumonia
Rujuk ke: RS
Pneumonia Berat
Nasihat:
TDDK:
Tindak lanjut:
per
68kali
menit
Kontrol ulang:
ml
hari
ASI diteruskan
TATALAKSANA STANDAR
MENGAJARKAN AGAR
TENAGA KESEHATAN
MEMFOKUSKAN
PERHATIAN PADA
PERNAPASAN ANAK &
BATAS NAPAS CEPAT
BUKAN
Dihitung PADA
dalam
KEPARAHAN
BATUKNYA
keadaan anak tenang1
menit penuh
MAUPUN
ADA TIDAKNYA
>
60 x/menit
: <2
DEMAM.
bl
> 50 x/menit
:2
bl - <1 th
TARIKAN
DINDING
> 40 x/menit
: 1 DADA
KE
(KUAT) SAAT
th - DALAM
<5 th
18