Anda di halaman 1dari 1

Asrama Cilimus Indah memiliki luas lahan 1281 M2 .

dalam penggunaan keseluruhan


memiliki tingkat penggunaan yang cukup baik. Hanya terdapat beberapa bangunan yang
dalam perencanaan awalnya tidak direncanakan secara maksimal sehingga dari tahun 2004
bangunan tersebut tidak digunakan sampai saat ini. Terdapat dua bangunan yang tidak
digunakan yang keduanya saling berdekatan yaitu bangunan yang sebelumnya direncanakan
untuk laundry dan satu lagi perencanaan bangunan direncanakan untuk menjadi kamar kost
kosan namun kurang peminatnya karena lahan tersebut terlalu luas dan sulit mendapatkan
jaringan seluler.
Sudah selayaknya properti yang akan dibangun diatas lahan suatu wilayah dapat
memberikan manfaat yang maksimal serta efisien agar hasilnya dapat dirasakan demi
pembangunan wilayah tersebut. Oleh karena itu, perlu dilakukan perhitungan penggunaan
yang paling memungkinkan dan iizinkan dari suatu tanah kosong atau tanah yang sudah
dibangun, dimana secara fisik dimungkinkan, didukung atau dibenarkan oleh peraturan, layak
secara keuangan dan menghasilkan nilai tertinggi.
Tugas penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alternatif penggunaan terbaik
bangunan idle pada bangunan kosan Asrama Cilimus Indah Lahan dimana lahan tersebut
tidak digunakan. Sedangkan bangunantersebut berpotensi untuk digunakan karena posisi
bangunan tersebut ada di tampak depan bangunan Asrama Cilimus Indah . Untuk mengetahui
penggunaan lahan terbaik yang dapat menghasilkan nilai tertinggi perlu dilakukan analisis
HBU ditinjau dari aspek fisik, legal, finansial dan produktivitas maksimumnya.

Anda mungkin juga menyukai