Anda di halaman 1dari 1

A.

Latar belakang
Dewasa ini pemerintah sangat giat dalam menggalakan terobosan-terobosan baru
mengenai bahan bakar terbarukan, yangmana pemerintah melakukan hal tersebut untuk
menghemat penggunaan baha bakar fosil. Dari data yang diambil dari BPS, penggunaan
bahan bakar yang mendominasi adalah penggunaan bahan bakar fosil yang menempati
posisi teratas yaitu dengan xxx%. Penggunaan bahan bakar fosil ini hampir digunakan
dalam segala bidang yang meliputi industri, perumahan, transportasi, pertanian, dan
pelayaran. Penggunaan bahan bakar fosil pada sektor pertanian pada tahun 2015 tercacat
menghabiskan xx% dari jumlah bahan bakar tahun 2015. Pada sektor pertaniaan ini
biasanya bahan bkar digunakan sebagai bahan bakar pompa irigasi, bahan bakar traktor
dan alat pertanian lain. Oleh karena itu untuk mengurangi penggunaan bahan bakar fosil
pada sektor pertanian khususnya pada bidang pompa irigasi, kami akan membuat
terobosan baru yaitu dengan membuat pompa tanpa bahan bakar.
Pompa merupakan suatu alat yang digunakan memindah fluida dari satu tempat ke
tempat yang lain atau dari trmpat yang rendah ke tempat yang lebih tinggi. Penggunaan
pompa pada sektor petanian ini kebanyakan digunakan sebagai sarana irigasi sawah.
Pada umumnya pompa yang digunakan adalah pompa dengan bahan bakar bensin atau
solar, penggunaan pompa jenis inilah yang akan kami kurangi dengan menciptakan
pompa tanpa bahan bakar. Pompa tanpa bahan bakar ini akan mengurangi penggunaan
bahan bakar fosil pada sektor pertanian sehingga ketergantungan bahan bakar fosil pada
sektor pertanian khususnya irigasi akan berkurang. Pompa ini

Anda mungkin juga menyukai