Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO

UPTD PENDIDIKAN SOOKO

KKG GUGUS SEKOLAH 5 SOOKO


ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP
Tahun Pelajaran 2013 / 2014

I.

Mata Pelajaran

: Bahasa Indonesia

Nama

: ..........................

Hari / Tanggal

Nomor

: .........................

Kelas /Semester

: II /2

Nilai

: .........................

Waktu

: 90 Menit

Paraf Orang tua

: .........................

Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat!


Bacaan untuk soal no 1 - 4

Wek wek yang Sombong


Ada seekor bebek. Namanya Wek wek. Dia sangat sombong, bulunya putih,
kakinya bersih, suaranya nyaring. Suatu hari Wek wek jalan-jalan. Tiba-tiba aduh...
Wek wek berteriak. Ternyata Wek wek jatuh. Kakinya masuk lubang. Kemudian Wek
wek berteriak.Tolong...tolong aku Tapi tidak ada yang datang. Wek wek sedih.
Kemudian ada yang datang. Dia adalahWiki. Wiki bebek berbulu hitam. Wiki pernah
dijahili Wek wek.Wiki menolong Wek wek. Wek wek berterima kasih. Wek wek
berjanji tidak akan sombong lagi. Wek wek punya sahabat. Wiki sahabat barunya.
1. Judul dongeng diatas adalah ....
2. Nama bebek yang sombong adalah ....
3. Yang menolong Wek wek adalah ....
4. Tokoh dari dongeng Wek wek yang sombong adalah ....
5. Kak Hamid sedang membaca puisi. Dia meneteskan airmata.
Puisi itu pasti sangat ....
6. Rumahrumah berguncang.
Pohonpohon tumbang.
Tanah bergerakgerak.
Peristiwa diatas menggambarkan ....
7. Nia : ... padi biasa ditanam?
Leli : padi biasa ditanam di sawah.
Kata tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat diatas adalah ....
8. Rina, sampaikan kepada ibumu kalau nanti sore Bu Rosa akan datang.
Berdasarkan pesan diatas, yang dititipi pesan adalah ....
9. Aku seekor binatang. Tubuhku kecil. Aku suka makanan manis.
Aku adalah ....
10.Bapak Kepala Sekolah berpesan. besok semua wali murid harus datang ke
sekolah untuk mengambil raport.
Kalimat yang akan kalian katakan kepada orang tua adalah ....

11.Safa anak yang baik.


Ia rajin menyapu halaman rumah.
Anak yang rajin menyapu halaman adalah ....
12.Dongeng yang tokohnya binatang semua disebut ....
13.Keluarga Andi sedang berlibur di ....

14.Aku nama buah. Warnaku ada yang hijau dan ada yang kuning. Rasaku manis.
Jika dipotong bentukku seperti bintang. Aku adalah ....
15.Kau tempat memeriksakan kesehatan.
Kau selalu dikunjungi pasien.
Sungguh besar jasamu.
Bagi masyarakat dan negara.
Puisi diatas berkisah tentang ....
16.

Penjual dan pembeli mengadakan kegiatan di ....

17.aku ke bank bersama nanda.


Kata yang seharusnya menggunakan huruf kapital adalah ....
18.Ulang tahun adalah pengalaman yang ....
19.Kita harus rajin menabung karena hemat pangkal ....
20.Tempat memelihara ikan di kotak kaca disebut ....

II.Kerjakan soal-soal dibawah ini dengan benar!


1.
Sebutkan ciriciri dari gambar disamping!
Jawab : _________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________
_______________________________________________________
2. Buatlah kalimat dengan menggunakan kata tanya kapan!
Jawab : ____________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
3. Urutkanlah kalimatkalimat dibawah ini agar menjadi cerita utuh!
1. Setiap sore dia berlatih.
2. Dinda senang bermain bulu tangkis.
3. Dia menjadi juara pertama.
4. Dinda ikut lomba sekolah.
Jawab : ____________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________

4. Sebutkan tiga judul dongeng tentang binatang yang pernah kamu baca!
Jawab : ____________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
5. Bayu suka menabung.
Uang tabungannya kini sudah banyak.
Bayu ingin membeli buku dengan uang tabungannya itu.
Berdasarkan cerita diatas, bagaimanakah sifat bayu?
Jawab : ____________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________

PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO


UPTD PENDIDIKAN SOOKO

KKG GUGUS SEKOLAH 5 SOOKO


ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP
Tahun Pelajaran 2013 / 2014

KUNCI JAWABAN
MATA PELAJARAN
KELAS

: BAHASA INDONESIA
:2

I.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Wek wek yang sombong


Wek wek
Wiki
Wek wek dan wiki
Menyedihkan
Gempa bumi
Dimana
Rina
Semut

10. Bapak atau ibu besok ke sekolah


mengambil raport
11. Safa
12. Fabel
13. Pantai
14. Belimbing
15. Rumah sakit
16. Pasar
17. Aku ke bank bersama Nanda.
18. Menyenangkan

19. Kaya

20. Akuarium

II.
1.

Ciriciri pohon pisang


Batang pohonnya lunak
Daunnya lebar
Buahnya bergerombol
Daunnya bisa untuk membungkus.
2. Kebijaksanaan guru
3. - Dinda senang bermain bulu tangkis
- Dinda ikut lomba sekolah
- Setiap sore dia berlatih
- Dia menjadi juara pertama
4. Judul dongeng tentang binatang
Gagak yang sombong
Semut yang pemberani
Singa sang raja hutan
( Kebijaksanaan Guru )
5. Hemat
PEDOMAN PENILAIAN
PEDOMAN NILAI :
I
= benar nilai 2, salah nilai 0.
II
= benar nilai 3, unsur benar nilai 1-2, salah nilai 0
NA = I ( 40 ) + II ( 15) = 55
55 x 100
55

Anda mungkin juga menyukai