Anda di halaman 1dari 3

D.

Periklanan dan promosi


1) Media yang digunakan
Media yang digunakan ialah mediia elektronik, dan komunikasi personal
(orang ke orang langsung). Media elektronik dengan sistem online shop yang
berarti penjualan dan pembelian serta promosi dilakukan melalui internet,
seperti facebook, instagram, WhatsApp dan BBM. Sedangkan komunikasi
personal dilakukan dengan pertemuan langsung

antara wiraniaga dengan

pelanggan di pusat penjualan.


2) Biaya media
Media periklanan elektronik
Rp. 75.000/bulan
Media cetak (pamflet) @1kertas 300lembar x Rp.150 Rp. 45.000
3) Frekuensi penggunaan
Untuk meningkatkan frekuensi penggunaan, maka dari perusahaan kami
memiliki merk produk kami yaitu WingBar yaitu singkatan dari Wingko
Bakar. Diharapkan dengan menggunakan nama merk produk WingBar
konsumen akan berfikir dan menebak apa itu WingBar.
4) Rencana untuk membuat publisitas
Rencana untuk membuat publisitas produk ialah dalam bentuk pamflet/brosur
dan ikut serta dalam event-event pameran khususnya di bidang kuliner.
Hal ini bertujuan untuk memperkenalkan produk kami sehingga banyak
masyarakat yang nantinya akan tahu tentang produk kami. Selain itu, dengan
adanya publisitas yang dilakukan secara langsung konsumen dapat percaya
bagaimana keunggulan produk kami.
E. Penetapan harga
1. Struktur biaya
a. Biaya Tetap
Tabel...................Biaya Tetap/Biaya Peralatan Produksi
No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Uraian
Kompor
Alat bakar
Spatula
Tirisan
Pisau
Tabung LPG
Sendok
Baskom
Nampan
Penjepit

b. Biaya Variabel

Jumlah Satuan
1
Buah
1
Buah
1
Buah
1
Buah
5
Buah
1
Buah
12
Buah
3
Buah
3
Buah
1
Buah
Total

Harga satuan
Rp. 200.000
Rp. 45.000
Rp. 7.500
Rp 7.500
Rp. 6.000
Rp. 150.000
Rp. 1.875
Rp. 2.800
Rp. 3.300
Rp. 3.500

Jumlah Biaya
Rp.
200.000
Rp.
45.000
Rp.
7.500
Rp.
7.500
Rp
30.000
Rp.
150.000
Rp.
22.500
Rp
8.500
Rp.
9.900
Rp.
3.500
Rp.
484.400

Tabel ..................Biaya Habis Pakai (dalam satu hari produksi)


No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.

Uraian
Tepung ketan
Gula Pasir
Tepung Tapioka
Kelapa Tua
Kelapa Muda
Margarin
Garam
Vanili
Telur
Daun Pisang
Arang

Jumlah Satuan
5
Kg
20
Kg
1
Kg
1
butir
3
butir
1
Buah
1
Buah
1
Pcs
5
Kg
5
Gulung
1
Karung
TOTAL

Harga satuan
Rp.
7.500
Rp.
10.000
Rp.
4.000
Rp
6.000
Rp.
6.000
Rp.
7.800
Rp.
1.000
Rp.
4.500
Rp.
5.000
Rp.
8.000
Rp.
35.000

Jumlah Biaya
Rp.
37.500
Rp. 200.000
Rp.
4.000
Rp.
6.000
Rp
18.000
Rp.
7.800
Rp.
1.000
Rp.
4.500
Rp.
25.000
Rp.
40.000
Rp.
35.000
Rp. 419.300

2. Citra yang diinginkan pasar


Citra yang diinginkan pasar terhadap produk kami enak, murah (harga
terjangkau) dan langka. Yang dimaksut enak, murah dan langka merupakan
salah satu keunggulan produk kami. Biasanya konsumen apabila akan
membeli suatu produk dalam fikiran konsumen yang pertama ialah enak dan
murah. Maka dari itu, dari perusahaan kami, kesan yang pertama yang akan
diberikan kepada konsumen ialah enak, murah (harga terjangkau) dan langka.
Langka ialah tidak semua perusahaan dalam bidang kuliner yang memiliki
produk sama persis seperti produk yang kami jual. Ada perbedaan diantara
produk-produk perusahaan lain. Dalam pembuatan wingko pada umumnya
hanya menggunakan pengovenan. Yang membedakan disini ialah proses
pematangan yaitu dengan cara dibakar. Keunggulan lainnya dari produk kami
ialah awet atau dapat disimpan hingga waktu yang lama tanpa menggunakan
bahan pengawet.
3. Perbandingan terhadap harga-harga pesaing
Perbandingan dari harga-harga perusahaan lain ialah harga produk kami lebih
terjangkau. Yaitu kami
Rp.8000/kotak,

dengan

mematok
isi

harga wingko bakar

5biji/kotak.

Kualitas

dan

kami

kuantitas

ialah
bila

dibandingkan dengan perusahaan lain masih lebih baik perusahaan kami.


Karena dari pemilihan bahan dan alat yang akan digunakan ialah berkualitas
baik. Kebersihan lingkungan menjadi hal utama dalam memproduksi wingko
bakar ini.
F. Strategi distribusi
1. Saluran distribusi yang akan digunakan

Saluran distribusi yang akan digunakan ada beberapa macam saluran, yaitu :
a. Produsen-Konsumen
Merupakan saluran yang dalam sistemnya tanpa menggunakan perantara.
Produsen dapat menjual barang yang dihasilkan dengan mendatangi rumah
konsumen atau ditempat penjualan langsung.
b. Produsen-Perantara-Konsumen
Merupakan saluran yang akan digunakan melalui jasa pengiriman barang
sebagai perantara. Saluran ini digunakan apabila konsumen membeli atau
pre order melalui media elektronik.

2. Teknik dan intensif penjualan


a. Kualitas produk.
Kualitas produk meliputi:
Kebersihan tempat, hal ini menjadi pokok yang sangat penting dalam
bisnis khususnya dalam bidang kuliner. Hal utama yang akan dinilai

konsumen ialah kebersihan tempat.


Kinerja (Performance) merupakan karakteristik poko dari produk inti
yang dibeli konsumen. Misalnya kecepatan pembuatan, konsumen
tidak akan mau menunggu apabila kinerja dari pelayan lama. Maka
dari itu, perusahaan kami tetap memperhatikan kinerja karyawan.

b. Pelayanan yang baik pada saat proses penjualan


Di dalam menjalankan strategi penjualan yang baik, satu hal yang harus
dipertahankan oleh perusahaan kami adalah bahwa pembeli adalah raja.
Artinya sebagai penjual harus memberikan pelayanan sebaik-baiknya
terhadap para konsumen. Tidak menyepelekan gaya bertutur kata, sikap,
respon, cara menjawab pertanyaan konsumen dan sebagainya. Selalu
bersikap baik pada pelanggan, atau berwajah ramah kepada para
konsumen, karena akan berdampak pada pencitraan bisnis yang Anda
kelola.

Anda mungkin juga menyukai