Disusun Oleh :
Dwiky Erlangga / 062.13.006
Irfan Rusydi Triyanto / 062.13.013
Daftar Isi
ii
1. LatarBelakang
DapatterlihatpadasaatbanyaksekalikasuskasusmengenaiSARA(Sosial,Ras,
dan Agama), pencemaran nama baik, cyberbullying, dan penyimpangan perilaku.
Peristiwaperistiwa tersebut terjadi tentu tidak lepas dari kurangnya kemampuan
suatuindividudalammenggunakanmediasosialsecarabaik,yangpadaakhirnyatidak
hanya merugikan orang lain namun juga diri sendiri. Tidak sedikit dari kasuskasus
pelanggaranyangterjadidimediasosialmasukkeranahhukum,namunhaltersebut
tidakbanyakorangbelajardarihaltersebut.Kasuskasusyang sejeniskerapterjadi
sepertisebuahrantaiyangtakpernahputus.
Penggunaanmediasosialyangprematuraliasmasihterlaludinidaripengguna
media sosial yang notabene masih di bawah umur secara langsung mempengaruhi
psikologismereka.Penggunadibawahumurinicenderungmengikutitrensecarabuta
tanpaadasistemfilteruntukmembedakanmanayangbenardanyangsalah,sehingga
ketika muncul suatu tren yang tidak cocok untuk usia mereka menyebebakan
perubahanperilakuyangtaksemestinyadilakukanpadausiamereka.Olehkarenaitu,
kasuskasusdiataslayakuntukdikritisidandiberikanperhatiankhusussertatindakan
tegas.
2. StudiKasus
Masalah ini berlanjut dari masyarakat yang melakukan kecaman dan protes
melalui media sosial, ramairamai membully Florence. Setelah dibully , Florence
menghapus akun media sosialnya namun beberapa pengguna media sosial lainnya
telah mengambil screenshoot dari status penghinaan tersebut dan dalam sekejap
tersebarmelaluiberbagaimediasosial.
Tak perlu waktu lama, lembaga swadaya masyarakat (LSM) Jangan Khianati
Suara Rakyat (Jati Sura) mendatangi Markas Polda DIY untuk melaporkan tindakan
pemilikakunPathtersebutkarenatelahmencemarkannamabaikYogyakarta.Tulisan
Florence di media sosial Path telah menghina dan melecehkan warga Yogyakarta
dinilaimelanggarUndangUndangInformasidanTransaksiElektronik(ITE).
3. AnalisisKasus
Analisistudikasusterhadapetika,moral,hukum,dansosial.
3.1 TerhadapEtika
PerilakuFlorencedalammenggunakanmediasosialhinggamenimbulkanmasalah
merupakanpelanggaranetikaetikayangberlakudalammasyarakat.Antaralain
etika sosial dimana seharusnya media sosial yang juga merupakan ruang publik
digunakan untuk tujuan positif justru di salah gunakan. Selain itu ia sebagai
seorangmahasiswiS2Hukumtelahmelanggaretikaprofesisebagaiorangyang
pastinyamemilikikemampuanintelektualyangbaik,seharusnyalebihbijakdalam
menggunakan media sosial dan berpikir lebih jauh sebelum memuat sesuatu di
mediasosial.
3.2 TerhadapMoral
3.3 TerhadapHukum
TulisanFlorencedimediasosialpathyangberisipenghinaankepadamasyarakat
Yogyakarta membuatnya di vonis hukuman 2 bulan penjara karena terbukti
melanggar UU ITE pasal 27 ayat 3 yaitu dengan sengaja dan tanpa hak
mendistribusikan dan/atau mentransmisikan dan/atau membuat dapat
diaksesnya Informasi elektronik dan/atau dokumen elektronik yang memiliki
muatanpenghinaandan/ataupencemarannamabaik.
3.4 TerhadapSosial
Dilihat dari sudut pandang sosial secara tidak langsung telah mendapat sanksi
sosial dengan dibully di media sosial akibat tindakannya tersebut. Manusia
sebagaimakhluksosialseharusnyadapatberpikirsegalatindakannyadanefekdari
tindakannyaterhadaplingkungansosial.
Kesimpulan:
Ditinjaudariberbagaisudutpandangyaituetika,moral,hukum,dansosialtindakanFlorence
tidakseharusnyadilakukankarenapadaakhirnyadirinyasendirilahyangmerasakanakibat
dari tindakannya. Selain mendapatkan hukuman penjara, ia juga dibully di media sosial
dimanaparapembullyinitindakannyajugatidakdapatdibenarkan.Inilahyangdimaksud
denganmatarantaiyangtidakputus,dimanasetiaptindakanpelanggaranetikasosialpada
kasus ini pada media sosial dapat memicu pelanggaran lainnya. Maka dari itu, mulailah
mengedukasi diri sendiri dalam menggunakan media sosial agar lebih berhatihati dalam
menggunakanmediasosialsehinggakejadianyangmerugikanoranglaindandirisendiritidak
terjadi.
DaftarAcuan
Assifa,Farid.2014.SeorangMahasiswiS2Terkena"Bully"diMediaSosialkarenaHinaWarga
Yogya.www.kompas.com.Diaksespadatanggal7Maret2016.
Batan. 2009. UU ITE. www.batan.go.id/prod_hukum/extern/uuite112008.pdf . Diunduh
padatanggal8Maret206
Detiknews.2014.PasangStatusPathHinaWargaYogya,FlorenceDipolisikan.www.detikcom.
Diaksespadatanggal7Maret2016.
Kusuma,Wijaya.2014.FlorenceTemuiSultanHBXdiKantorKepatihan.www.kompas.com.
Diaksespadatanggal7Maret2016.
Saputra,Andi.2015.FragmenHukumFlorence'PenghinaWargaYogyakarta'BelumBerakhir.
www.detikcom.Diaksespadatanggal7Maret2016.