Anda di halaman 1dari 13

P E N G E RT I A N N E G O S I A S I

Negosiasi adalah sebuah bentuk interaksi


sosial saat pihak-pihak yang terlibat
berusaha untuk saling menyelesaikan
tujuan yang berbeda dan bertentangan.

STRUKTUR TEKS NEGOSIASI


1. Orientasi
2. Permintaan
3. Pemenuhan
4. Penawaran
5. Persetujuan
6. Pembelian
7. Penutup

1.
Orientasi
Kita harus mampu menciptakan
suasana yang tepat sebelum
negosiasi dimulai.
Untuk mengawali negosiasi yang
benar, kita perlu memiliki rasa
percaya diri, ketenangan, dan
kejelasan dari tujuan kita untuk
melakukan negosiasi.

2.
Permintaan.

Menyampaikan apa yang menjadi keinginan


atau tuntutan kita. Hal-hal yang harus
diperhatikan dalam menyampaikan tujuan
kita tersebut adalah :
1. Tunggu saat yang tepat bagi kedua
pihak untuk memulai pembicaraan pada
materi pokok negosiasi.
2. Sampaikan pokok-pokok keinginan atau
tuntutan secara jelas, singkat, dan
penuh percaya diri.
3. Tekankan bahwa Anda berkeinginan
untuk mencapai suatu kesepakatan
dengan mereka.
4. Sediakan ruang untuk melakukan tawar
menawar dalam negosiasi, jangan hanya
memberikan dua pilihan, ya atau tidak.

3.
Pemenuhan

Sampaikan bahwa jika mereka


memberi ini, Anda akan memberi
mereka
itu.
Sehingga
mereka
mengerti dengan jelas apa yang
harus
mereka
berikan
sebagai
kompensasi dari apa yang akan kita
berikan.

4. Penawaran
Dalam proses inti dari negosiasi
proses
tawar
menawar,
kita
mengetahui apa itu The Bargaining
(TBZ).
TBZ adalah suatu wilayah ruang
dibatasi oleh harga atau patokan
keinginan kita.

yaitu
perlu
Zone
yang
batas

5.
Persetujuan.
Ketika tercapai kesepakatan, biasanya
kedua pihak melakukan jabat tangan
sebagai tanda kesepakatan telah
dicapai dan kedua pihak memiliki
komitmen untuk melaksanakannya.

Ciri Kebahasaan
Bahasa yang dipakai dalam teks negosiasi adalah bahasa
yang santun dan persuasif.
Persuasif adalah kalimat yang bersifat membujuk secara
halus (supaya menjadi yakin). Hanya dengan cara itu
pendekatan dapat dilakukan.

TUJUAN
NEGOSIASI
Tujuan negosiasi adalah untuk
mengurangi perbedaan posisi setiap
pihak.

CARA MELAKUKAN NEGOSIASI


1. Mengajak untuk membuat kesepakatan
2. Memberikan alasan mengapa harus ada
3.
4.
5.
6.

kesepakatan
Membandingkan beberapa pilihan
Memperjelas dan menguji pandangan yang
dikemukakan
Mengevaluasi kekuatan dan komitmen bersama
Menetapkan dan menegaskan kembali negosiasi

HAL-HAL YANG HARUS DIHINDARI SAAT


NEGOSIAISI

1.

Mengajukan pandangan baru dan mengabaikan


pandangan yang sudah ada tanpa memalukan
kedua belah pihak

2.
3.

Menyesuaikan pembicaraan ke arah tujuan praktis

4.

Mengalokasikan tugas dan tanggung jawab masingmasing dan

5.

Memprioritaskan dan mengelompokkan saran atau


pendapat dari kedua belah pihak

Mengakomodasi butir-butir perbedaan dari kedua


belah pihak

PROSES NEGOSIASI

Pihak yang memiliki program (pihak pertama)


menyampaikan maksud dengan kalimat santun,jelas
dan terperinci .

Pihak mitra bicara menyanggah mitra bicara dengan


bahasa yang satun dan tetap menghargai maksud dari
pihak pertama .

Pemilik program mengemukakan argumentasi dengan


kalimat santun dan meyakinkan mitra bicara disertai
alasan yang logis .

Terjadi pembahasan dan kesepakatan terlaksananya


program atau maksud negosiasi .

KETERAMPILAN-KETERAMPILAN DASAR
Berikut ini, adalah keterampilan-keterampilan dasar
dalam bernegosiasi :

Ketajaman pikiran/kelihaian
Sabar
Kemapuan beradaptasi
Daya tahan
Kemampuan bersosialisasi
Konsentrasi
Kemampuan berartikulasi
Memiliki selera humor

Anda mungkin juga menyukai