Anda di halaman 1dari 1

Teknik komunikasi dengan pasien immobilitas

Ny. Dewi seorang istri yang mempunyai 3 orang anak. Pada suatu hari, ketika ny. Dewi
sedang berjalan. Tiba-tiba ia terjatuh, lututnya terluka. Awalnya, luka itu hanya ringan

i.

Fase Orientasi :

Perawat : assalammualaikum, Selamat pagi ibu. Saya Catur Nurma, Mahasiswi


dari prodi keperawatan persahabatan Kemenkes Jakarta III. Saya yang
bertanggung jawab terhadap ibu dalam memberikan asuhan keperawatan. Nama
ibu siapa yaa? Ibu senangnya dipanggil apa?
Pasien : walaikumsalam, pagi sus. Saya Ibu Dewi sus, panggil saja ibu Dewi.
Perawat : iya baik ibu Dewi. Bagaimana ibu perasaannya hari ini? Semalam
tidurnya nyenyak tidak?
Pasien : tidur saya kurang nyenyak sus. Semalaman saya cemas, saya gelisah.
Perawat : oh gitu ya ibu. Bagaimana kalau sekarang kita berbincang-bincang

Anda mungkin juga menyukai