Anda di halaman 1dari 8

Grafik Tugas

Penalaran
Numerik
By HG 4

Anggota Kelompok

Alya Fernandya
Anisa Megantika
Maria Lestari
Satria Rakha Amrullah
Shafyandra Farras Maulidina
Talitha Zada Gofara
Tsalsabilla Winny

Pendahuluan
Pada presentasi ini kami akan
membahas tentang Indeks Harga
Konsumen di Kota Depok pada tahun
2013, dengan spesifikasi Sandang
Laki-laki dan Wanita

Indeks Harga Konsumen Kota Depok


Tahun 2013 di Bidang Sandang
116
114
112
110
108
106
104

SANDANG LAKI-LAKI
SANDANG WANITA

Tabel Nilai Maksimum dan Minimum


Lokal

Keseluruhan

Nilai
Maksimum

114,71

Nilai
Minimum

104,36

Nilai Maksimum dan


Minimum
Nilai maksimum pada grafik adalah
114,71.
Nilai minimum pada grafik adalah 104,36.
Nilai maksimum lokal adalah nilai peubah
terikat di titik di mana fungsi berubah dari
naik ke turun.
Nilai minimum lokal adalah nilai peubah
terikat di titik di mana fungsi berubah dari
turun ke naik.
Pada grafik tidak ada nilai maksimum
maupun minimum lokal.

Kesimpulan
Berdasarkan data dari Badan Pusat
Statistik Jawa Barat 2013, dapat
disimpulkan bahwa di Kota Depok,
kebutuhan sandang laki-laki lebih
banyak
dibandingkan
dengan
kebutuhan sandang wanita.
Kebutuhan sandang laki-laki dan
wanita cenderung mengalami
peningkatan pada tahun 2013.

1. Kenapa sandang pada laki-laki


lebih tinggi daripada perempuan
padahal, perempuan biasannya lebih
banyakdalam menggunakan
sandang? Ripin HG3
2. Kenapa grafik tidak ada
penurunan, dan kenapa bisa
konstan? Raudina HG2

Anda mungkin juga menyukai