Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
REGULA FALSI
Oleh:
Muhammad Abdul Manaf
NIM 081311733064
Dosen pengampu:
Franky Chandra Satria Arisgraha S.T., M.T.
B. Algoritma Pemograman
Algoritma metode biseksi yang penulis gunakan adalah sebagai berikut:
1. Inputkan nilai a
2.Inputkan nilai b
3. Inputkan nilai e
4. Inputkan nilai im (berapa kali iterasi)
5. Hitung fa dan fb
6 disp(i a b c fc e) dan disp(-----)
7. while i<im
8. c= a-(fa*(b-a)/(fb-fa));
9 hitung fc
10. e=abs(fc)
11. fprintf(fprintf('%i
|
%f
%f\n',i,a,b,c,fc,e)
%f
%f
%f
Hasil
D. Tugas
a. Perbandingkan dengan metode biseksi
Hasil formula casson dengan menggunakan metode biseksi adalah sebagai
berikut.
E. Pembahasan
Pada percobaan metode mencari akar dengan cara regula falsi ini
dilakukan pengulangan atau iterasi menggunakan statement control while.
Setelah membuat logaritma pemograma selnajutnya program ditulis
pada window editor pada MATLAB, setelah itu di run. Hasilnya ditambpilkan
dalam bentuk tabel seperti yang terlihat pada gambar diatas.
Pada percobaan ini penghentian looping menggunakan nilai inputan
berapa banyak iterasi yang diinginkan. Dalam percobaan ini iterasi yang
diberikan adalah 20 kali, maka akan dilakukan pengulangan sebanyak 20 kali
meskipun sudah memenuhi batas ambang error.
Dari hasil running program pada fungsi = 1
16
7
21
Dari hasil kedua metode diatas, belum ditemukan nilai error yang
kurang dari 0.001. Namun bisa dilihat pada metode Regula falsi pada
pengulangan ke 20, nilai errornya sudah mencapai 0.006 sedangkan pada
metode biseksi nilai errornya masih sangat tinggi, yakni 0.25. Secara manual,
metode regula falsi juga akan lebih cepat dibandingkan dengan metode
biseksi, namun angka yang dihasilkan cenderung lebih rumit dibandingkan
dengan metode biseksi.
F. Kesimpulan
1. Hasil regula falsi lebih cepat dibandingkan dengan metode biseksi.
2. Hasil yang dihasilkan lebih rumit dibandingkan dengan metode biseksi.
G. Flow Chart
START
Baca inputan
a, b, e, dan im
While i<im
C=a-(fa*(b-a)/(fb-fa)
i=i+1
A=c
Fa=fc
no
yes
If fa*fc<0
Cetak a,b,c,fc,e
END
B=c
Fb=fc