Anda di halaman 1dari 5

UNIVERSITAS SURYADARMA

Jl. Protokol Halim Perdanakusuma


Komplek Bandara Perdanakusuma Jakarta 13610
,Indonesia Telp : 8093475 8009246 8009249 , Fax :
8009246
TAHUN 2016/2017
Mata Kuliah
: Pemodelan Sistem
Prodi/Semester : Teknik Industri / VI
Hari, Tanggal
: Sabtu, 26 Maret 2016
Dosen
: Indramawan , ST , MT

Fokus permainan beer game dalam berpikir sistem adalah memberikan


pemahaman pentingnya untuk selalu mendapatkan pemahaman terhadap
struktur dibandingkan berfokus dengan kejadian atau juga pola perilaku saja.
Beer game memberikan sebuah media yang sangat baik dalam mengilustrasikan
hal ini, sehingga selain tugas secara kelompok maka disarankan pula
memberikan tugas individu untuk menjawab beberapa pertanyaa yang bersifat
reflektif terhadap pola berpikir:

1. Pada saat mengambil keputusan, mana yang anda lebih pentingkan?


2.

3.

4.

5.

6.

7.

Backlog atau Jumlah Persediaan? Mengapa?


Apakah ada unsur emosi dalam pengambilan keputusan anda (balas
dendam, memberikan pelajaran ke upstream yang tidak tahu diri, iseng
bercanda dengan downstream, dsb)
Dengan memperhatikan gambar grafik garis yang and buat, apakah anda
melihat ada pola pengambilan keputusan yang anda ambil? (Hints: apakah
ketika ada yang kurang anda panik? Apakah ketika ada yang terlalu tinggi
anda juga mengambil keputusan tertentu?)
Apakah ketika permainan berlangsung anda sadar bahwa ada struktur yang
mempengaruhi pola keputusan dan keputusan-keputusan yang anda buat?
Apakah ada struktur fisik dan non-fisik? Coba sebutkan komponenkomponen strukturdan deskripsikan struktur tersebut? (Hints: Bagaimana
urutan anda memproses komponen-komponen struktur menjadi sebuah
keputusan)
Apakah ada batasan struktur yang tidak tertulis, bahkan tidak ada, namun
seolah- olah ada dan timbul melalui konstruksi anda sendiri dan
membatasi anda?
Dengan pemahaman diatas, bagaimana rekomendasi anda untuk
memitigasi fluktuasi demand dalam setiap tingkatan (struktur, pola
dan keputusan)?
Apakah ketika diumumkan bahwa permainan akan berakhir (yang ini

UNIVERSITAS SURYADARMA
Jl. Protokol Halim Perdanakusuma
Komplek Bandara Perdanakusuma Jakarta 13610
,Indonesia Telp : 8093475 8009246 8009249 , Fax :
8009246
berarti sebuah umpan balik) maka apakah anda mengubah keputusan
anda? Mengapa?
8. Apakah tujuan stasiun anda sama dengan tujuan tim? Apakah anda
berpikir untuk mengorbankan tujuan stasiun anda untuk meraih tujuan
tim?

1. Pada saat mengambil keputusan yang saya pentingkan ialah persedian,


karena persedian dalam proses untuk menjalanankan produk untuk sampai
dengan custumer bisa tepat waktu tidak deadline.

2. Apakah ada unsur emosi dalam pengambilan keputusan anda . TIDAK .


karena kembali dalam proses lay out yang saling ketergantungan dan proses
dalam distribusi step by step dari produksi sampai custumer sangat
memerlukan kerja sama yang baik.

3. Dengan memperhatikan gambar grafik garis yang and buat, apakah anda
melihat ada pola pengambilan keputusan yang anda ambil? Ya, ada karena
dalam pengambilan keputusan itu kita panik takut dalam persediaan stock
tidak mencukupi permintaan yang di minta dalam divisi lain dalam satu
perusahaan untuk melayani baik untuk custumer.

UNIVERSITAS SURYADARMA
Jl. Protokol Halim Perdanakusuma
Komplek Bandara Perdanakusuma Jakarta 13610
,Indonesia Telp : 8093475 8009246 8009249 , Fax :
8009246
Chart Title
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0

Tabel Incoming Order

Chart Title
35
30
25
20
15
10
5
0

Tabel Order Placed for next week


beberapa hal yang membuat kami mengambil keputusan salah satu nya agar
mencega terjadinya order yang di pesan jumlah nya besar, kami meembuat
keputusan untuk memesanan barang dengan jumlah besar di saat-saat tertentu

UNIVERSITAS SURYADARMA
Jl. Protokol Halim Perdanakusuma
Komplek Bandara Perdanakusuma Jakarta 13610
,Indonesia Telp : 8093475 8009246 8009249 , Fax :
8009246
Dalam gravik yang baru dibuat terlihat pada saat incoming order meningkat ada
kepanikan yang terjadi sehingga order placed for next week melambung tinggi dan
setelah persediaan aman barulah terlihat pola dalam pengambilan keputusan

4. Apakah ketika permainan berlangsung anda sadar bahwa ada struktur yang
mempengaruhi pola keputusan dan keputusan-keputusan yang anda buat?
Apakah ada struktur fisik dan non-fisik?
: ya
ketika ada permintaan dari customer,hal itu yang mentriger kami untuk
melakukan order barank ke distributor,secara struktur outlet mempunyai
peranan pentink karena berada urutan palink depan dan berhubungan
langsung dengan customer,.

5. Apakah ada batasan struktur yang tidak tertulis, bahkan tidak ada, namun
seolah- olah ada dan timbul melalui konstruksi anda sendiri dan membatasi
anda? Batasan secara tertulis tidak kami jumpai nun saat kita mperhatikan
pola yang yerjadi dalam pwrmintaan maka batasa dalam mengorder barang
dibatasi oleh diri kita dan emosi kita.
6. Dengan pemahaman diatas rekomendasi saya untuk memitigasi fluktuasi
demand dalam setiap tingkatan Melakukan pemahaman terhadap pola
permintaan barang dan memastikan supply persedian terjaga dan tidak terjadi
backlock dengan membuat perkiraan yang matang dalam setiap kuputusan
yang diambil
7. Bahwa permainan akan berakhir maka apakah anda mengubah
anda? Mengapa? KARENA Saat memperhatikan informasi bahwa
akan berakhir makan hal tersebut mendorong kita untuk melihat
delay barang dalam proses, sehingga sangat mempengaruhi
berikutya.

keputusan
permainan
stok serta
keputusan

8. Apakah tujuan stasiun anda sama dengan tujuan tim? Apakah anda berpikir
untuk mengorbankan tujuan stasiun anda untuk meraih tujuan tim? Setiap
statsiun memilikntujuan yang berbeda namun sebagai pertimbangan tetaplah

UNIVERSITAS SURYADARMA
Jl. Protokol Halim Perdanakusuma
Komplek Bandara Perdanakusuma Jakarta 13610
,Indonesia Telp : 8093475 8009246 8009249 , Fax :
8009246
sama yaitu memperhatikan delay dan ba. Namun dalam statsiun retail strategi
tim harus

Anda mungkin juga menyukai