Anda di halaman 1dari 27

2

JURUS KEDUA

MELAKUKAN ENAM
USAHA MARKETING

BANYAK WIRAUSAHA
PEMULA PINGIN BELAJAR
WIRAUSAHA DENGAN
PERTANYAAN YANG KELIRU,
HATI-HATI!!!

PERTANYAANNYA KELIRU,
JAWABANNYA JUGA KELIRU.

MELAKUKAN ENAM USAHA


MARKETING
1)
2)
3)
4)
5)
6)

Memperbanyak calon konsumen,


Mengubah calon konsumen menjadi
konsumen,
Memperbesar pembelian konsumen,
Mempersering pembelian konsumen,
Memperbanyak konsumen memberi
referensi,
Meningkatkan margin.

1. Memperbanyak Calon
Konsumen

BAGAIMANAK
AH CARA
UNTUK
MEMPERBANY
AK CALON
KONSUMEN???

Ciptakan Penawaran Yang Sangat Menarik


Dan Sampaikanlah

Buatlah Iklan yang menarik


Publikasikan

Media cetak (Koran, majalah, dsb)


Media elektronik (TV, Radio, dll)
Internet
Sms center
Sosial media
dll

2. Mengubah Calon Konsumen


Menjadi Konsumen

Setelah banyak orang


datang,
kita harus mampu
mengubah calon konsumen
menjadi konsumen.

Contoh Penawaran secara


langsung, antara lain:
1. Pemberian Garansi
2. Testimonial
3. Pemberian Demonstrasi
4. Sensasional Offer

UNDIAN PADA WAKTU-WAKTU


TERTENTU,
WAKTU TERBATAS

3. Memperbesar Pembelian
Konsumen

Penjual mie ayam menawarkan dagangannya dengan


menyebutkan:
tambah pangsit, Pakai Bakso, dll

Beberapa tips untuk memperbesar


pembelian konsumen antara lain:
1. Naikkan Harga
2. Up Sell/ Tawarkan Versi Yang
Lebih
3. Cross Sell/ Tawarkan Produk
lainnya
4. Tawarkan Paket
5. Selalu beri pilihan lebih dari satu

6. Ubah Layout
7. Impulse Buying
(Meletakkan barang berbeda namun satu
tempat, contoh: Buku Anak dekat dengan
Buku Resep Masakan)

8. Beri Checklist
9. Beri Insentif atau bonus bagi
Sales Team
10. Terima segala macam
pembayaran

4. Mempersering pembelian
konsumen

Bagaimana
membuat
konsumen
membeli atau
menggunakan
jasa kita lebih
dari satu kali?

SENYUMAN DARI HATI


ADALAH CARA PEMIKAT
LUAR BIASA!!!

Beberapa Tips mempersering


pembelian Konsumen, antara lain:
1. Memberikan service terbaik
2. Kontak rutin tiap waktu-waktu
tertentu
3. Beri tahu produk terbaru
4. Pemberian VIP CARD (Kartu
Anggota)
5. Meminta Konsumen datang kembali
6. Sensational Offer untuk pembelian
berikutnya
7. Berikan Hadiah Berseri

Belajar dari toko


waralaba yang
selalu menjaga
Service terbaik

Selamat datang di xxxxx Bapak/ Ibu...


Silahkan datang kembali Bapak/ Ibu
Terima Kasih

5. Memperbanyak konsumen
memberi referensi

Bagaimana membuat
orang lain merefrensikan
produk dan jasa kita ???

BUATLAH KONSUMEN
ANDA PUAS,
HINGGA DIA
MENCERITAKAN
PENGALAMAN
BELANJANYA ATAU
MENGGUNAKAN PRODUK
ATAU JASA KITA KEPADA
ORANG LAIN!

BOB SADINO menggunakan konsumen


yang sangat cerewet untuk membantu
mengiklankan jualannya.

6. Meningkatkan Margin
BAGAIMANA CARA
MENINGKATKAN
MARGIN PRODUK
ATAU JASA
KITA???

Setelah tahap 1-5 berjalan, pilihlah


teknik yang efektif untuk
meningkatkan margin.
Beberapa tips meningkatkan margin:
1. Meningkatkan harga
2. Tahu persis berapa biaya operasional
anda
3. Menurunkan biaya operasional
4. Join/beli stock barang bersama untuk
mendapat diskon (Join Buying)
5. Hentikan iklan yang tidak perlu
6. Stop Produk dengan perputaran rendah
7. Ukurlah semuanya

Jurus

Ke-3

SEMUA TINDAKAN
HARUS TERUKUR
DAN TES YANG
TERKECIL LEBIH
DULU

SERING KALI
IKLAN YANG
SUDAH DIBUAT
TERNYATA
SANGAT TIDAK
EFEKTIF

BUATLAH EVALUASI
TERTULIS DAN
TERUKUR
BANDINGKAN BIAYA
OPERASIONAL DENGAN
CAPAIAN TARGET HASIL

JANGAN LUPA
UNTUK
SELALU
TES DAN
UKUR SETIAP
LANGKAH
YANG KITA
LAKUKAN

!
.
.
e
v
i
t
a
e
r
Be C
!
.
.
l
u
f
l
l
i
k
S
Be
!
.
.
e
u
q
i
n
U
O
Y
e
B
SALAM
SUKSES !!!

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai