Anda di halaman 1dari 1

PENUTUP

KESIMPULAN
Selama Penulis melaksanakan Prala ( Praktek Laut ) dapat memperoleh beberapa
kesimpulan sebagai berikut :
1. Diperlukan suatu komitmen yang kuat untuk menjadi seorang pelaut yang professional,
sehingga bekerja di atas kapal benar-benar cakap, bertanggung jawab dan berdedikasi tinggi dan
berakhlak mulia.
2. Pengalaman akan sangat membantu para pelaut disaat menghadapi persoalan nyata yang terjadi
di atas kapal, sehingga dapat memperoleh penyelesaian yang tepat guna, efektif dan efisien.
3. Prala merupakan kegiatan yang wajib bagi Taruna jurusan Nautika dan Tehnika untuk belajar
hidup dan bekerja di atas kapal diharapkan menjadi dasar pengetahuan dan pengalaman yang
harus ditingkatkan dan dikembangkan sejalan dengan kemajuan teknologi dan permasalahan
yang ada.

SARAN
Suatu saran untuk mengatasi persoalan dan permasalahan yang selama ini timbul antara lain :
1. Perlunya diperbanyak alat-alat yang berhubungan dengan pelayaran di kampus sehingga dalam
melaksanakan Prala, Taruna tinggal mengembangkannya saja.
2. Dalam melaksanakan Prala, setiap Taruna banyak bertanya kepada perwira di kapal, sehingga
bila Taruna tersebut sudah menjadi seorang perwira kelak mengerti akan tugas dan tanggung
jawabnya.

Anda mungkin juga menyukai