Anda di halaman 1dari 9

Hygiene Industry

Kelompok 4 :
1.
2.
3.
4.
5.

Aditya Pratama Putra (0515140130)


M. Budi Hendrawan S . (0515140138)
Mochamad Mariono
(0515140139)
Emerald Edo Pradana A. (0515140144)
Hasna Shintia Putri
(0515140129)

Definisi Hygiene Industry

Menurut J.P Kohn (2007:103), Hygiene Industry adalah ilmu tentang


mengenal, mengevaluasi, mengontrol serta mengantisipasi kondisi
lingkungan kerja terhadap bahaya kesehatan.

Menurut Greta Thornbory (2008:47), Hygiene Industry merupakan


ilmu tentang anticipating (mengantisipasi), recognizing (mengenal),
evaluating (mengevaluasi), dan controlling (pengendalian) bahaya
kesehatan di lingkungan kerja dengan tujuan melindungi kesehatan
pekerja.

Apa yang dipelajari Hygiene Industry?


1)

Anticipating (Antisipasi)

2)

Recognizing (Pengenalan)

3)

Evaluating (Mengevaluasi)

4)

Controlling (Pengendalian)
[S.Z Mansdorf (2003)]

Mengapa Hygiene Industry dibutuhkan?

Mewujudkan lingkungan kerja yang aman, nyaman, dan


selamat.

Mencegah penyakit akibat kerja yang disebabkan oleh


bahan kimia.

Mewujudkan tenaga kerja yang sehat dan produktif.


[Takele Tadesse (2002:2)]

Tugas Seorang Insdutrial Hygienist

Mengidentifikasi
bahaya-bahaya
yang
mungkin
dapat
terjadi,
permasalahan-permasalahan kerja serta resikonya. Menganalisa kondisikondisi yang dapat diukur untuk mencari permasalan yang timbul.

Melakukan evaluasi terhadap proses industri untuk mengetahuai ada atau


tidaknya korelasi kasus kecelakaan dan penyakit akibat kerja dengan
lingkungannya.

Mengerti segala bentuk peraturan pemerintah yang berkaitan dengan


kesehatan dan keselamatan kerja.

Memastikan pekerja terbebas dari bahaya-bahaya yang ada di tempat


kerja.
[Basic Principles in Occupational Hygiene (2010:12)]

Perusahaan yang membutuhkan Hygiene


Industry
Hygiene Industry dibutuhkan disemua jenis industri, seperti pada :

Industri bidang kontruksi, kimia, pertambangan, manufaktur, dsb.

Militer

Rumah sakit

Sekolah atau Universitas

Instansi pemerintah

Laboratorium

Dll.
[Daniel Anna (2012:2)]

Potensi Bahaya di Lingkungan Perusahaan /


Industri

Bahaya Fisik

: - Kebisingan
- Getaran
- Penerangan / Pencahayaan

Bahaya Kimia : - Korosi


- Iritasi
- Racun Sistemik

Bahaya Bologis : - Bakteri


- Virus
- Jamur

Alat Pelindung Diri

SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai