Anda di halaman 1dari 3

MATRIKS PELELANGAN / SELEKSI /PEMILIHAN LANGSUNG GAGAL DAN

TINDAK LANJUTNYA BERDASAR PERPRES 54 TAHUN 2010


PENYEBAB KEGAGALAN
Jumlah Peserta yang lulus
Prakualifikasi:
- Kurang dari 3 (tiga) untuk
Pelelangan/Pemilihan
Langsung/Seleksi Sederhana
- Kurang dari (lima ) untuk Seleksi
Umum
Jumlah Peserta yang memasukkan
Dokumen Penawaran kurang dari 3
(tiga).

TINDAK LANJUT
Pengumuman Ulang Prakualifikasi untuk mencari
Peserta baru selain yang sudah lulus penilaian
Kualifikasi. Peserta yang sudah lulus penilaian
Kualifikasi tidak perlu dilakukan penilaian kembali,
kecuali ada perubahan Dok. Kualifikasi.

Untuk Jasa Konsultansi, jika masih ada Peserta


yg lulus Kualifikasi & sebelumnya tdk masuk
Daftar Pendek, maka Peserta tersebut
diundang utk memasukkan Penawaran.
Pengumuman Ulang untuk mengundang
Peserta baru selain Peserta yg telah
memasukkan Penawaran.

Sanggahan Peserta terhadap hasil


Prakualifikasi ternyata benar.

Penilaian Kualifikasi Ulang & mengumumkan kembali


hasil penilaian Kualifikasi Ulang.

Tidak ada Penawaran yang Lulus


evaluasi Penawaran.

Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang.

Semua Penawaran terkoreksi


melampaui HPS (untuk Kontrak Harga
Satuan dan gabungan
Lumpsum+Harga Satuan).

Pelelangan/Pemilihan Langsung Ulang.

Semua Penawaran di atas HPS (untuk


Kontrak Lumpsum).

Pelelangan/Pemilihan Langsung Ulang.

Semua Penawaran biaya terkoreksi


melampaui pagu anggaran (kecuali
metode Evaluasi Kualitas) untuk Jasa
Konsultansi.

Seleksi Ulang.

Pelaksanaan
Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung
melanggar Perpres 54 / 2010.

Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang.

Persaingan tidak sehat.

Evaluasi Ulang atau Pengumuman Ulang untuk


mengundang Peserta baru. Peserta yg terlibat
terjadinya persaingan tidak sehat, dikenakan sanksi
dimasukkan dalam Daftar Hitam.

Pelaksanaan Pelelangan tidak sesuai


dengan ketentuan dalam Dokumen
Pengadaan.

Evaluasi Ulang.

Sanggahan Peserta atas substansi


Dokumen Pengadaan ternyata benar.

Perbaikan Dok. Pengadaan, selanjutnya dilakukan


Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang dgn
mengundang Peserta Baru selain Peserta Lama yg
sdh masuk dalam Daftar Peserta.

Calon Pemenang dan Cadangan 1 & 2,


setelah di evaluasi, tidak hadir dalam

Mengundang ulang semua Peserta yang


tercantum dalam Daftar Peserta, kecuali

klarifikasi dan atau verifikasi kualifikasi


dengan alasan yang tidak dapat
diterima.
-

PENYEBAB KEGAGALAN
Pengaduan masyarakat atas terjadinya
KKN dari calon Pemenang, cadangan 1
& 2, ternyata benar.

TINDAK LANJUT
-

Ditemukan indikasi kuat adanya KKN di


antara Peserta.

Peserta yang tidak hadir, untuk mengajukan


Penawaran Ulang secara lengkap
(administrasi, teknis, dan harga); atau
Melakukan Pengumuman
Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang
untuk mengundang Peserta baru.

Mengundang ulang semua Peserta yang


tercantum dalam Daftar Peserta, kecuali
Peserta yang tidak hadir, untuk mengajukan
Penawaran Ulang secara lengkap
(administrasi, teknis, dan harga); atau
Melakukan Pengumuman
Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang
untuk mengundang Peserta baru.
Penelitian kewajaran Penawaran dgn cara
memeriksa koefisien & harga satuan dasar
upah, bhn, & alat serta membandingkan dgn
harga satuan pekerjaan sejenis terdekat (utk
Brng/Konstruksi/Jasa Lainnya)
Penelitian kewajaran Penawaran dgn cara
memeriksa rincian Biaya Langsung Personil &
Biaya Langsung Non Personil serta
membandingkan dgn biaya-biaya untuk
perkejaan sejenis yang terdekat
Pemeriksaan dokumentasi yang menunjukkan
adanya KKN, dan menghentikan proses
Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung bila
hasil penelitian mengarah pada terjadinya
KKN.

Pengaduan masyarakat atas terjadinya


pelanggaran prosedur ternyata benar.

Mengundang semua Peserta untuk mengajukan


Penawaran Ulang secara lengkap (administrasi,
teknis, dan harga)

Calon Pemenang, cadangan 1 & 2,


mengundurkan diri.

Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang,


dengan cara:
- Mengundang Peserta yang memenuhi syarat
teknis untuk mengajukan Penawaran harga
baru, bila Peserta yang memenuhi syarat
teknis lebih atau sama dgn 3 (tiga), tidak
termasuk yang mengundurkan diri, atau
- Mengundang seluruh Peserta lama &
mengumumkan kembali utk mendapatkan
Peserta baru yang memenuhi syarat supaya
mengajukan Penawaran, bila Peserta yg
memenuhi syarat teknis kurang dari 3 (tiga)
tdk termasuk yang mundur.

Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung
Pesertanya kurang dari 3 (tiga).

Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang


dilanjutkan dalam hal Peserta yang menawar hanya
2 (dua); atau
Proses Pelelangan/Seleksi/Pemilihan Langsung Ulang
dilanjutkan seperti proses Penunjukan Langsung.

Pelelangan Ulang mengalami


kegagalan.

Anggaran dikembalikan ke Kas Negara dalam


hal waktu sdh tdk mencukupi,
Dapat dilakukan Pelelangan kembali dengan
terlebih dahulu dilakukan pengkajian

penyebab lelang ulang gagal dan bila waktu


masih cukup, atau
PA/KPA mengusulkan perubahan alokasi
anggaran (revisi) untuk dialihkan ke pekerjaan
lain.

UPTB. LPSE KOTA SAMARINDA

Anda mungkin juga menyukai