Anda di halaman 1dari 28

G02 - Interpolasi melingkar arah kekanan

G03 - Interpolasi melingkar arah kekiri


Seperti pada interpolasi lurus, suatu busur lingkaran dibagi
beberapa langkah dalam garis lurus yang banyak.
Perbedaan interpolasi melingkar dengan interpolasi lurus adalah;
Perbandingan(ratio) (Z : X) berubah terus menerus.

Interpolasi melingkar arah kekanan(searah jarum jam)


Interpolasi melingkar arah kekiri(Berlawanan arah jarum jam)
Untuk menyatakan Searah Jarum Jam(SJJ) dan Berlawanan arah
Jarum Jam(BJJ) harus ditentukan arah pengamatan.
Ketentuan:
Perhatikan arah putaran selalu dari arah positif sumbu ketiga
Sistem Sumbu pada mesin bubut dengan eretan didepan sumbu
putar.
(Pada TU-2A)

Arah positif sumbu Y mengarah kebawah untuk menentukan


arah putaran harus dilihat dari bawah ke atas. Sedangkan
pengamatan dari atas tampak arah putaran terbalik.

Bantuan:
Gambarlah anak panah arah putaran tersebut di atas selembar
plastik transparan dan lihatlah lembaran tersebut dari bawah dan
dari atas. Selanjutnya dapat dikenali arah putaran terbalik.

Sistem Sumbu Pada Mesin bubut, dengan eretan


dibelakang sumbu putar
Untuk penentuan arah putaran, dilihat dari atas ke
bawah. Tampak arah putarannya terbalik

Dengan TU-2A dapat dilakukan interpolasi busur lingkaran


sampai dengan =90o. Terdapat 2 kemungkinan, yaitu:
Busur seperempat lingkaran =90o

Busur lingkaran 90o

Perhatian: Benda Kerja dilihat dari atas.

Contoh:

Perbandingan antara pemrograman incremental dan absolute


pada GO2

Catatan: Pada TU-2A. I dan K


diprogram tanpa tanda, karena
busur lingkaran maximal adalah 90o.

X,Z Persilangan koordinat dititik Nol


I,K Persilangan koordinat dititik awal

Contoh:

Contoh:
Tentukan harga I dan K untuk proses interpolasi melingkar seperti pada
gambar berikut:

Anda mungkin juga menyukai