Anda di halaman 1dari 15

KERJA SAMA TIM

(Teamwork)
OLEH
KELOMPOK 1

LATAR BELAKANG
Manusia
sebagai
makhluk
sosial
senantiasa
membutuhkan
orang
lain.
Meskipun
hidupberkecukupan, kecerdasan yang cukup dan
kekuatan
fisik
yang
cukup,
ia
akan
selalu
membutuhkan lingkungan dimana dia bisa berbagi,
saling
memberisupportdan
bergotong
royong.Manusiatidak hanya membutuhkan agama,
ilmu pengetahuan, atau hiburanatau kesenian, tetapi
juga kebersamaan. Semuanya diperlukan. Karena
dengan
agama
hidup
lebih
terarah,
dengan
pengetahuan hidup akan lebih mudah, dengan seni
hidup lebih indah dan dengan kebersamaan hidup
akan lebih berfaidah.

Rumusan Masalah

Rumusan Masalah Dalam Makalah Ini Yaitu


Bagaimanakah Konsep Kerjasama TIM ?

Tujuan
Tujuan dalam makalah ini yaitu untuk mengetahui
konsep kerja sama TIM

Manfaat
Manfaat dalam makalah ini yaitu untuk menambah
wawasan bagi para pembaca

DefinisiKerjasama Tim
Teamwork atau kerjasama tim
merupakan bentuk kerja kelompok
dengan keterampilan yang saling
melengkapi serta berkomitmen untuk
mencapai
target
yang
sudah
disepakati
sebelumnya
untuk
mencapai tujuan bersama secara
efektif dan efisien.

Manfaat dan FungsiTeamwork

Manfaat lain dalam bekerja dalam tim


Bagi Organisasi Tim
Meningkatkan produktivitas kerja.
Meningkatkan kualitas kerja.
Meningkatkan mentalitas kerja.
Meningkatkan kemajuan organisasi.
Bagi Anggota Tim
Tanggung jawab atas pekerjaan ditanggung bersama.
Sebagai media aktualisasi diri.
Stres atau beban kerja berkurang.

Tujuan Bekerja Dalam Tim


Kesatuan Tujuan

Setiap anggota tim memiliki kesamaan visi,misi dan


program kerja.
Efisiensi

Setiap anggota tim menyelesaikan tugas atau pekerjaan


secara cepat,cermat dan tepat tanpa pemborosan dan
kecerobohan.
Efektif

Setiap anggota tim memiliki tujuan yang jelas, memiliki


keterampilan yang memadai, memiliki komitmen, saling
percaya, memiliki komunikasi yang baik, memiliki
kemampuan bernegoisasi, dan memiliki kemampuan yang
tepat.


JenisTeamwork

Tim
Tim
Tim
Tim
Tim
Tim

Formal
Vertikal
Horizontal
dengan Tugas Khusus
Mandiri
Pemecahan Masalah

Model Efektifitas Team


Work

Tujuan yang sama


Antusiasme yang tinggi
Peran dan tanggung jawab yang jelas
Komunikasi yang efektif
Resolusi Konflik
Shared power
Keahlian
Evaluasi

Perbedaan Tim Kerja dan


Kelompok Kerja
Variabel

Tim

Kelompok

Ukuran

Terbatas

Medium dan besar

Seleksi

Krusial

Imaterial

Kepemimpinan

Berbagi atau dirotasi

Solo

Persepsi

Pemahaman
pengetahuan saling
melengkapi

Fokus pada pemimpin

Gaya

Konvergensi,konformi
Peran koordinasi yang tersebar sme
Interaksi dinamis
Kebersamaan
mengalahkan musuh

Semangat

Peranan Tim Kerja

Pencipta-pembaharu (creator-inovator)
Penjelajah-promotor (Explorer-promoter)
Penilai-pengembang (assessor-developer)
Pendorong-pengorganisasi (Thrusterorganizer)
Penyimpul-penghasil (Concluder-producer)
Pengawas-pemeriksa (controller-Inspector)
Pemerkuat-penasehat (upholder-maintainer)
Pelapor-penasehat (reporter-adviser)
Penaut (linker)

Tahap PerkembanganTeamwork

Undevelopment
Experimenting
Consolidating
Mature

Dimensi Dalam Tim Kerja

Dimensi
Dimensi
Dimensi
Dimensi

Personal
Relational
Strategis
Proses

KESIMPULAN
Teamwork atau kerjasama tim
merupakan bentuk kerja kelompok
dengan keterampilan yang saling
melengkapi serta berkomitmen untuk
mencapai target yang sudah
disepakati sebelumnya untuk
mencapai tujuan bersama secara
efektif dan efisien.

Saran
Jadikanlah makalah ini sebagai
sumber
untuk
menambah
pengetahuan
sehingga
dapat
diamalkan
ditengah-tengah
masyarakat.

THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai