Anda di halaman 1dari 1

TAHAPAN PENYUSUNAN WEBGIS

1. Menyiapkan computer server dengan jaringannya


2. Instalasi sistem operasi server berbasis windows (idealnya windows server)
3. Setting firewall windows (membuka port komunikasi arcgis server: 1098, 40004004, 6006, 6080, 6099, 6443)
4. Instalasi Microsoft .NET Framework yang mendukung operasi ArcGIS Server
(Microsoft .NET Framework 4.5 atau lebih tinggi)
5. Instalasi ArcGIS Dektop dan ArcGIS Server dengan versi yang sama
6. Konfigurasi ArcGIS Server:
Membuat akun (administrator)
Konfigurasi akun server (sharing dan security directory server)
Membuat Site server
Konfigurasi server direktori
Konfigurasi database direktori
7. Mengkoneksikan ArcGIS Dekstop dan ArcGIS Server
8. Instalasi Software database (PostgreSQL)
9. Menghubungkan PostgreSQL dengan ArcGIS Server
10.Konfigurasi database
11.Menyusun database pemetaan
12.Konfigurasi peta
13.Membuat/mempublish data peta (operational layer) menjadi map service dalam
ArcGIS server
14.Membuat desain konten WEBGIS
15.Memasukan map service dalam webGIS
16.Membuat fungsi widget yang dibutuhkan
17.Mengupload WebGIS

Anda mungkin juga menyukai