Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN

JEMBRANA
DINAS KESEHATAN
Alamat: Jln. Surapati No. 1 Lantai III, Telp. (0365) 41210
Ext.333

Lingkarilah Jawaban berikut sesuai dengan pilihan ganda yang Saudara anggap
paling benar :
1. Ruang lingkup Trias Usaha Kesehatan sekolah meliputi:
A.
B.
C.
D.

Pendidikan Kesehatan, pelayanan kesehatan, lingkungan sekolah sehat


Pendidikan kesehatan, P3K, Kantin sehat
Pendidikan kesehatan, Kader Kesehatan Remaja, Lingkungan sekolah sehat
Pelayanan kesehatan, Konseling Remaja, Lingkungan sehat

2. Secara khusus tujuan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) untuk peserta didik adalah:
A. Siswa memiliki pengetahuan, sikap dan keterampilan untuk melaksanakan
prinsip hidup sehat
B. Siswa dapat meningkatkan keterampilan/keahlian dalam bidang pendidikan
C. Siswa lebih aktif dalam kegiatan organisasi sekolah
D. Siswa lebih pintar bergaul dengan sesame maupun masyarakat di sekitar
lingkungan sekolah
3.Kegiatan pelayanan kesehatan di sekolah meliputi:
A.
B.
C.
D.

Diskusi, simulasi dan bermain peran


Konseling sebaya, Kader Kesehatan Remaja
Pengukuran berat badan dan tinggi badan
Kantin sehat di sekolah

4. Bahaya merokok dapat meningkatkan resiko penyakit sebagai berikut, kecuali:


A.
B.
C.
D.

Serangan jantung
Stroke, tekanan darah tinggi
Kadar kolesterol tinggi
Berat badan menurun/ Kurus

5. Penyakit Tuberculosis (TBC) dapat dicegah dengan cara:


A. Pasien TBC harus membuang dahak pada tempat tertutup
B. Makan makanan yang bergizi
C. Berolahraga secara teratur

D. Semua jawaban diatas benar


6. Bahan adiktif merupakan zat atau bahan lain yang tidak termasuk kedalam
golongan narkotika atau psikotropika tetapi menimbulkan ketergantungan seperti:
A.
B.
C.
D.

Morpin
Ganja
Kokain
Tembakau

7. Dampak penyalahgunaan ganja secara fisik adalah sebagai berikut:


A.
B.
C.
D.

Denyut nadi meningkat, mata merah


Nafsu makan bertambah
Rasa khawatir ( anxietas)
Mengantuk

8. Perubahan kejiwaan yang terjadi pada masa remaja yang berhubungan dengan
perubahan emosi meliputi:
A.
B.
C.
D.

Berfikir abstrak
Senang memberikan kritik
Sensitif/mudah emosi, frustasi
Perilaku ingin mencoba-coba

9. Gangguan kesehatan reproduksi remaja akan menimbulkan gangguan pula pada


system reproduksi seperti:
A.
B.
C.
D.

Penyalahgunaan dan ketergantungan pada NAPZA


Terjadinya penularan penyakit HIV dan AIDS
Resiko bertambah untuk melakukan aborsi yang tidak aman
Kehamilan pranikah/di luar ikatan pernikahan

10. Infeksi saluran reproduksi (ISR) dapat terjadi sebagai akibat dari hal-hal berikut,
kecuali:
A.
B.
C.
D.

Kesehatan umum yang rendah


Infeksi bawaan sejak lahir
Perkawinan pada usia yang terlalu ,muda
Sisa kotoran yang tertinggal karena pembasuhan setelah buang air besar
yang kurang sempurna

11. Rumah sebagai tempat tinggal, beristirahat, memasak, dan kegiatan hidup
keluarga harus memenuhi persyaratan sebagai berikut:
A.
B.
C.
D.

Luas ventilasi angin 5% dari luas lantai


Tinggi langit-langit minimal 2,5 meter dari lantai
Terletak di daerah yang tinggi
Luas kamar tidur minimal 4 m

12. Titik kendali kritis (TKK) Hygiene sanitasi makanan harus dimulai dari:

A.
B.
C.
D.

Penyimpanan bahan
Pemilihan bahan
Pengolahan makanan
Penyajian makanan

13. Makanan setelah digoreng 100C kuman pathogen mati, kemuadian


dipotong/diiris dengan pisau yang tidak bersih, maka kuman dari pisau masuk
kedalam makanan disebut:
A.
B.
C.
D.

Cross Contaminasi
Rekontaminasi
Kontaminasi
Pasteurisasi

14. Wadah bekas pestisida serta sisa-sisa pestisida secara aman agar tidak
menimbulkan pencemaran tanah, dengan jarak minimal yaitu:
A.
B.
C.
D.

Minimal
Minimal
Minimal
Minimal

10 meter
50 meter
100 meter
150 meter

15. Bahan yang dapat digunakan pada proses pengendapan air yang mempunyai
daya koagulan sehingga dipakai pada proses pengolahan air disebut:
A.
B.
C.
D.

Tawas
Kaporit
Serabut Kelapa
Garam

16. Parameter fisik dari air minum harus memenuhi persyaratan sebagai berikut:
A.
B.
C.
D.

Warna, bau, rasa, kekeruhan


Warna, bau, suhu, kekeruhan, kimia
Warna, kekeruhan, suhu, jumlah zat padat terlarut
Suhu, warna, bau , rasa, kekeruhan, jumlah zat padat terlarut

17. Lapisan terluar dari gigi, dan merupan jaringan terkeras dari seluruh tubuh kita,
dan melindungi gigi selama mengunyah disebut:
A.
B.
C.
D.

Email
Dentin
Pulpa
Gusi

18. Gigi berlubang disebabkan karena makan makanan seperti:


A.
B.
C.
D.

Makan dan minuman segar


Makan dan minuman manis
Makanan berlemak dan minuman susu
Makanan yang mengandung pewarna dan pengawet

19. Gigi berlubang dapat menyebabkan hal-hal berikut, kecuali:


A.
B.
C.
D.

Rasa sakit dan infeksi


Kesulitan berbicara dan mengunyah
Mengganggu konsentrasi belajar
Kesulitan menelan makanan

20. Kebutuhan gizi seseorang sehari berbeda-beda, ini ditentukan oleh:\


A.
B.
C.
D.

Umur,
Umur,
Umur,
Umur,

jenis kelamin, pekerjaan


berat badan, pekerjaan
jenis makanan, diet
berat badan, pola makan

21. Makanan sebaiknya sesuai dengan menu seimbang, penggolongan makanan


yang mengandung unsure karbohidrat yaitu:
A.
B.
C.
D.

Jagung, susu, gandum


Nasi, singkong, roti
Tahu, tempe, daging ayam
Sayur, buah, kecambah

22. Kurang energy protein (KEP) pada anak dengan tanda-tanda badan sangat
kurus, wajah seperti orang tua, cengeng, rewel, kulit keriput, pucat sering disebut
dengan:
A.
B.
C.
D.

Marasmus
Kwarsiorkor
Marasmus-kwarsiorkor
Anemia

23. Cara yang paling mudah untuk status gizi anak sekolah yaitu dengan
menimbang berat badan dan tinggi badan, hal ini dilakukan oleh Kader
Kesehatan Remaja di Sekolah setiap:
A.
B.
C.
D.

1
3
4
6

bulan
bulan
bulan
bulan

sekali
sekali
sekali
sekali

24. Terjadinya penyakit buta senja ( hemeralopia), xerosis conjungtiva, xerosis


cornea, merupakan tanda-tanda kekurangan:
A.
B.
C.
D.

Kurang energy protein (KEP)


b. Kurang Vitamin A
c. Kurang Vitamin C
d. Kurang Yodium

25. Tanda-tanda penyakit rabies adalah sebagai sebagai berikut, kecuali:


A. Hewan menjadi agresif dan tidak lagi mengenal pemiliknya/majikannya

B. Menyerang orang, hewan, dan benda-benda yang bergerak


C. Bila berdiri sikapnya kaku, ekor dilipat diantara kedua paha belakangnya
D. Anjing menjadi diam dan suku menggonggong, tidak ganas dalam beberapa
jam
26. Imunisasi diberikan untuk pemberian kekebalan aktif terhadap poliomyelitis,
vaksin yang diberikan yaitu:
A.
B.
C.
D.

BCG
Campak
Polio
HB

27. Penularan penyakit Hepatitis B dapat terjadi dengan cara:


A.
B.
C.
D.

Melalui
Melalui
Melalui
Melalui

kontak darah/cairan dari penderita kepada orang lain


kontak darah/cairan dari penderita kepada orang lain
keringat penderita kepada orang lain
gigitan nyamuk kepada orang lain

28. Imunisasi yang diberikan kepada balita pada umur 9 bulan yaitu:\
A.
B.
C.
D.

BCG
Campak
Polio
HB

29. HIV dan AIDS dalam jumlah yang bisa menularkan yaitu, kecuali:
A. Hubungan seksual yang tidak aman dengan orang yang terinfeksi HIV
B. Transfusi darah yang tercemar HIV
C. Menggunakan jarum suntik, tindik, tatto bersama-sama dengan penderita HIV
dan tidak disterilkan
D. Menggunakan handuk dan makan bersama dengan penderita HIV

30. Bayi mendapat air susu ibu eksklusif (ASI Eksklusif) pada umur:
A.
B.
C.
D.

0-3 bulan
0-6 bulan
0-12 bulan
12-24 bulan

31. Untuk dapat beraktifitas dengan baik setiap orang/anak harus makan dengan
cukup. Guna makanan bagi tubuh manusia sebagai berikut:
A.
B.
C.
D.

Zat
Zat
Zat
Zat

pengatur, zat tenaga, dan zat penggerak


pembangun, zat tenaga, dan zat penggerak
tenaga, zat penggun dan zat pengatur
tumbuh, zat pengatur

32. Beberapa cara berikut ini yang dapat dilakukan untuk mencegah penularan Flu
Burung adalah:
A.
B.
C.
D.

Cuci tangan dengan sabun dan air mengalir setelah menyentuh unggas
Membersihkan luika selama minimal 5 menit dengan sabun dan air mengalir
Mencuci tangan dengan sabun setelah memasak
Menggunakan penutup kepala dan celemek pada saat memasak

33. Gejala flu burung pada unggas adalah sebagai berikut, kecuali:
A.
B.
C.
D.

Jengger bengkak, berwarna biru atau berdarah


Kepala tertunduk menyatu dengan badan
Bengkak pada kepala dan kelopak mata
Bulu unggas rontok

34. Apabila ada unggas mati mendadak, maka tindakan yang dapat dilakukan yaitu:
A.
B.
C.
D.

Menyentuh dan mengubur unggas dengan segera


Membuang bangkai unggas ke sungai
Mengambil unggas dengan kantong plastic
Kosongkan kandang selama 1 minggu sebelum memasukkan unggas baru

35. Virus rabies ditularkan ke manusia melalui gigitan hewan penular rabies
terutama oleh:
A.
B.
C.
D.

Anjing
Nyamuk
Kera
Harimau

36. Memberantas sarang nyamuk (PSN) dapat dilakukan dengan cara 3 M Plus. Yang
dimaksud pemberantasan dengan PLUS adalah:
A.
B.
C.
D.

Menguras tempat penampungan air


Mengubur barang-barang bekas
Menutup rapat-rapat tempat penampungan air
Memasang kawat kasa

37. Cara penanggualangan HIV/AIDS dikenal dengan istilah ABCDE. Arti dari Be
Faithfull adalah:
A.
B.
C.
D.

Setia selama berpacaran


Setia pada satu pasangan seksual
Tidak melakukan pengalahgunaan NAPZA
Mendapatkan informasi yang benar tentang bahaya HIV/AIDS

38. Pemakai NARKOBA sangat beresiko tertular HIV/AIDS yang disebabkan oleh:

A.
B.
C.
D.

Penggunaan jarum suntik berulang-ulang sesame pemakai NARKOBA


Penggunaan alat isap saling bergantian sesama pemakai NARKOBA
Minum alcohol bersama dengan sesame pemakai NARKOBA dalam satu gelas
Minum dan makan bersama sesame pemakai NARKOBA

39. Imunisasi adalah upaya meningkatkan daya tahan tubuh seseorang secara aktif
dengan memberikan vaksin. Siswa kelas I SD biasanya diberikan imunisasi:
A.
B.
C.
D.

Polio
Tetanus Toxoid (TT)
Campak
Hepatisis B

40. Cacing tambang pada anak sekolah dapat menular melalui:


A.
B.
C.
D.

Melalui
Melalui
Melalui
Melalui

mulut
Pori-pori rambut, jari kaki dan tangan
dahak yang terkontaminasi
saluran nafas.

Anda mungkin juga menyukai