Anda di halaman 1dari 3

Klasifikasi manusia

Domain - Eucarya - Multiseluler dengan nukleus


Kingdom - Animalia atau metazoa- Dapat bergerak dan memiliki organ indera
(Subkingdom) - Eumetazoa - Membedakan hewan lainnya dari bunga karang
(Branches) - bilateria: coelomate:
(Grade) - Bilateral - symmetris bilateral (depan/belakang, kiri/kanan)
(sub-grade) - Coelomata - Rongga badan sejati
SuperPhylum = Chordata
Phylum = Craniata - simetri bilateral, tulang dan/atau tulang rawan
(Subphylum) - Vertebrata - bertulang belakang
Euteleostomi - vertebrate bertulang
(Superclass or Infraphylum) - Gnathostomata - vertebrates dengan rahang.
Tetrapoda - gnathostome empat kaki - Dapat tinggal di darat.
Class - Mammalia - Hair, Mammary glands for nursing young
(Subclass) - Theria - kelahiran hidup
(Infraclass) - Eutheria - Placental (anak yang belum lahir dibawa dalam uterus)
(SuperOrdo) - Euarchontoglires
Ordo - Primata - (Monyet) - Pandangan Binocular(mata kedepan) - ibu jari berlawanan
(Subordo) - Haplorrhini (Anthropoidea & Tarsiodea) - Hidung kering sederhana, bahu yang dapat
berputar dan siku yang memungkinkan berayun dari lengan
(Infraordo) - Catarrhini - Menghadap ke bawah, lubang hidung sempit atau Simiiformes
(Parvordo) - Catarrhini
(Superfamily) - Hominoidea (kera) Tanpa ekor, gigi geraham bulat, pandangan berwarna.
Family - Hominidae - (Kera Besar) - Perilaku sosial kompleks, modifikasi skeletal untuk postur
semi tegak, 32 gigi
(SubFamily) - Homininae (hominin) - Gorilla, Simpanse, manusia
(Suku) - Hominini or hominins - Gigi taring, yang seperti pengiris.
Tulang jari kaki berkembang untuk bergerak dengan dua kaki saja (bipedal)
Genus - Homo "manusia" - Otak lebih besar
Species - Homo Sapien "bijaksana" - Bahasa, alat2 yang lebih memuaskan.

Klasifikasi Kadal
Berikut ini adalah Klasifikasi Kadal Tanah (Mabuya multifasciata, Kuhl):

TINGKATAN
KINGDOM
FILUM
KELAS
ORDO
SUBORDO
FAMILI
GENUS

NAMA
Animalia
Chordata
Reptilia
Squamata
Lacertilia
Scincidae
Mabuya

SPESIES

Mabuya multifasciata, Kuhl

Klasifikasi dan Sistematika Kodok


Goin.
et al
(1978), memasukan sistematika
Bufo melanostictus
(kodok)kedalam susunan klasifikasi sebagai berikut:Kingdom :
AnimaliaPhylum : ChardataSub
Phylum : VertebrataClass : AmphibiaOrdo : AnuraFamilia : BufonidaeGenus :
Bufo
Species :
Bufo melanostictus
SchneiderO r d o C a u d a t a m e r u p a k a n s a t u - s a t u n y a O r
do yang tidak
t e r d a p a t d i Indonesia. Ordo Gymnophiona (diantaranya genus Cecilia)
jarang di
temukan diIndonesia. Cecilia pernah ditemukan di Banten yang berbentuk
seperti cacingdengan
kepala dan mata yang tampak jelas dan mudah di kelirukan dengan
cacing.Ordo Anura
merupakan Ordo yang paling banyak di temukan di Indonesia, yangtermasuk
dalam Ordo ini
adalah katak dan kodok. Di Indonesia sampai saat ini telahdi temukan sekitar
10 (sepuluh)
familia, 6 (enam) familia di antaranya terdapat diJawa. Familia-familia dari
Ordo Anura yang
ada di Indonesia adalah:Bombinataridae (Discoglossidae), Megapridae
(Pelobatidae), Bufonidae,

KATAK
Kingdom / Kerajaan

Animalia

Phylum / Filum

Chordata

Subphylum / Subfilum

Vertebrata

Class / Kelas

Amphibia

Order / Ordo

Anura

Suborder / Sub ordo

Neobatrachia

Family / Famili

Ranidae

Genus / Marga

Rana

Species

Rana pipiens Linn.

Nama Umum
Katak
Berada dalam subordo Neobatrachia karena katak Rana pipiens merupakan katak dunia baru yang lebih
maju
dari
subordo
lainnya
dalam
hal
perilaku,
morfologi
dan
susunan
rangka.
Rana pipiens (Rana artinya frog dan pipiens berarti menyiul, menimbulkan suara seperti bersiul.

bawang merah yang dijadikan rujukan penelitian ilmiah.

Kingdom: Plantae (Tumbuhan)

Subkingdom: Tracheobionta (Tumbuhan dengan pembuluh)

Super Divisi: Spermatophyta (Menghasilkan bebijian)

Divisi: Magnoliophyta (Tumbuhan dengan bunga)

Kelas: Liliopsida (berkeping satu atau monokotil)

Sub Kelas: Liliidae

Ordo: Liliales

Famili: Liliaceae (suku bawang-bawangan)

Genus: Allium

Spesies: Allium Cepa Var.Aaggregatum L.

Anda mungkin juga menyukai