Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
ISTIRAHAT TIDUR
Juwita A. S, S.
Kep. Ns
Istirahat
Adalah kondisi di mana
tubuh berada dalam status
aktifitas yang rendah
perasaan menjadi segar
Tidur
Perubahan tingkat
kesadaran sehingga
memerlukan stimulus
dengan tingkat yang
berbeda untuk bangun.
Ciri-ciri istirahat
Metabolisme turun/rendah
Aktifitas rendah
Suhu turun / rendah
Tanda vital lain turun >>
tekanan darah, nadi dan
respiratory rate
Tanda-tanda tidur
Aktifitas fisik minimal
Proses fisiologis turun
Penurunan respon stimulus
dari luar
Perubahan kesadaran
Fungsi tidur
Tradisional: waktu pemulihan dan
persiapan aktifitas selanjutnya.
Merangsang hormon pertumbuhan
dan mengembalikan epitel dan sel
khusus
Menyimpan energi selama tidur
Fisiologis tidur
Pengaturan tidur
Di kontrol oleh 2 mekanisme
serebral, yaitu:
1. Reticular Aktivating System
(RAS) dengan melepaskan
katekolamin
2. Bulbar Syncronizing Region
(BSR): melepaskan serotOnin.
Tahap-tahap
1. Tahap NREM
tidur
Tahap 2
Tahap 3
Tahap 4
2. Tahap REM
Di mulai 50-90 menit setelah
tidur di mulai
Kehilangan tonus otot
Biasa terjadi mimpi
sulit di bangunkan
20% dari tidur total
Siklus tidur
Pre sleep
LANJUTAN
LANJUT COY
Sleep disorder