Anda di halaman 1dari 5

Grammar

(Tata Bahasa)
Pembagian kalimat berdasarkan fungsi atau jabatan :
1. SUBJECT (Pokok Kalimat) : kata yang melakukan perbuatan
2. PREDICATE ( Sebutan)
: kata yang menunujukkan perbuatan
3. OBJECT ( Penderita)
: kata yang dikenai oleh perbuatan subject
PART OF SPEECH ( Jenis Kata)
1. NOUN (Kata Benda)
: kata yang telah menjadi nama dari sesuatu
2. VERB (Kata Kerja)
: kata yang menunjukkan perbuatan baik fisik atau
mental
3. ADJECTIVE (Kata Sifat)
: kata yang menunjukkan corak atau keadaan
4. ADVERB (Kata keterangan) : kata keterangan
CONCLUSION (KESIMPULAN)
Dalam setiap Kalimat Bahasa inggris

1. Subject selamanya harus kata benda ( Noun)


2. Predicate selamanya harus kata kerja (verb)

PLURAL NOUN
(Kata Benda Jamak)
I.

REGULAR ( Beraturan)

Bila Kata benda berakhiran :


1. Suara desis : S, SH,CH, X, O, Z, ditambah ES dan di baca IZ
Class Classes
Kelas
Dish Dishes
Piring
Watch Watches
Arloji
Box Boxes
Kotak
Hero Heroes
Pahlawan
Waltz Waltzes
Musik dansa
2. F atau FE langsung diganti VES dan dibaca VZ.
Thief Thieves
Pencuri
Knief Knives
Pisau
Calfe Calves
Betis
3. Huruf mati + Y,Y Langsung diganti I + es dan dibaca sama tambah suara Z
Fly
Flies
Lalat
Baby Babies
Bayi
City Cities
Kota
Army Armies
Tentara
Activity Activities
Kegiatan
Lady Ladies
Wanita
4. Kata benda yang berakhiran huruf O yang didahului oleh huruf hidup,
ditambah S.
Tatto Tattoos
Membuat gambar
Stereo Stereos
Memberi bentuk
5. Diluar peraturan diatas langsung ditambah S dan dibaca S apabila
didahului oleh huruf mati meletus K,P,T,D,G :
Book Books
Buku
Cup Cups
Cangkir
*Bila tidak didahului oleh bunyi mati meletus diatas( langsung ditambah S)
Pen

Pens

Pena

Boy

Boys

Anak laki-laki

II.IRREGULAR Noun (Tidak beraturan)


Singular

Plural

Meaning

Man

Men

Laki-laki

Woman

Women

Wanita

Child

Children

Ank-anak

People

People

Orang

Dwarf

Dwarfs

Orang cebol

Ox

Oxen

Sapi jantan

Mouse

Mice

Tikus

Louse

Lice

Kutu

Goose

Geese

Angsa

Fish

Fish, Fishes

Ikan

Deer

Deer

Rusa betina

Foot

Feet

Kaki

Tooth

Teeth

Gigi

Roof

Roofs

Atap

Dice

Dice

Dadu

Sheep

Sheep

domba

Belief

Beliefs

Percaya

Handkerchief

Handkerchiefs/

Sapu Tangan

Sniffer

I.

Countable Noun
Kata benda yang dapat dihitung secara langsung, misalnya one apple, two apples
dll. Countable nouns juga dapat menggunakan artikel a dan an yang bisa
berarti sebuah, seekor, seorang. Kita menggunakan artikel a/an yang aturan
penggunaannya sebagai berikut :
1. a : digunakan di depan kata benda berawalan bunyi mati

e.g Seorang ayah

: a father

seekor kucing

: a cat

Sebuah Buku

: a book

2. an : digunakan di depan kata benda berawalan bunyi hidup


e.g Seorang Paman
: an Uncle
Seekor semut
: an ant
Sebuah payung
: an umbrella
Satu Jam
: an Hour
Sebuah kehormatan
: an Honour
Sebuah SMS
: an SMS
II.

Uncountable Noun
Benda yang tidak dapat dihitung dengan menggunakan kata sebuah, seekor,
seorang. Dalam bahasa inggris , uncountable noun selalu berjumlah singular
( Tunggal).
Uncountable noun antara lain :
Water : air
Coffee : Kopi
Dust : Debu
Sugar : gula
Milk : Susu
Air : Udara
Butter : Mentega
Tea
: Teh
Ash : Abu
Sand : Pasir
Flour : Tepung
etc.
Salt : Garam
Ink
: Tinta
Money: uang
Rice : Beras
Kata Much ,many , few, a little dll. Pada Countable and uncountable nouns

1. Much and many


Many digunakan untuk countable nouns, sedangkan much digunakan untuk
uncountable nouns. Kedua kata ini sama-sama berarti banyak. Contoh :
- How many years have you lived in Jakarta ?
- I have so much homework
2. Number and amount
Number digunakan untuk countable nouns, sedangkan amount digunakan untuk
uncountable nouns. Kedua kata ini sama memiliki arti sejumlah . Contoh :
- We have been friends for a number of years
- They are taking huge amounts of our money
3. Few and a little
Few digunakan untuk countable nouns, sedangkan a little digunakan untuk
uncountable nouns. Kedua kata ini memiliki arti yg sama yaitu sedikit . Contoh :
- There is a few men in the party
- I need a little help now
4. Fewer and less
Fewer digunakan untuk countable nouns, sedangkan less digunakan untuk
uncountable nouns. Dan mempunyai arti yang sama yakni sedikit. Contoh :

A secretary makes a less money than a manager


Fewer birds came this year

5. Some and any


Some and any mempunyai arti yang sama yaitu beberapa, bisa digunakan untuk
countable noun and uncountable noun , tetapi untuk penggunaan any biasanya
digunakan hanya untuk kalimat negative (-). Contoh :
- We need some money
- We dont need any money
- Do we need any money?
6. A lot of
A lot of mempunyai arti banyak, tetapi hanya digunakan untuk kalimat positif saja (+)
Contoh :
- They bring a lot of water
- They dont bring much water
- I have a lot of friends
- I dont have many friends.

Anda mungkin juga menyukai