Anda di halaman 1dari 3

Marc Marquez Profil, Biodata dan Biografi lengkap Pertama kali merasakan juara Dunia

MotoGP pada tahun 2013 ini mulai menggoreskan tinta kedalam catatan lembaran sejarah
hidupnya sebagai pembalap profesional pada 13 April tahun 2008 dilintasan sirkuit GP Portugal
turun dikelas 125cc, kala itu pria yang kini memiliki tinggi 168 cm ini masih berusia 15 tahun 56
hari.

Biodata Marc Marquez

Nama lengkap: Marc Marquez Alenta

Tempat & tanggal lahir: Cervera, Lleida, Spanyol 17 Februari 1993

Tinggi & Berat: 168 cm/59kg

Warga negara : Spanyol

Orang tua: Roser and Julia

Saudara: Alex Marquez ( saudara laki-laki)

Sejarah dan Karir Balapan Marc Marquez


Kelas 125cc (2008-2010)
Inggris 22 Juni 2008, itu berarti 71 hari sejak ia memulai karir sebagai pembalap diajang GP
Portugal.
Pole position pertama berhasil didapatkan oleh pembalap yang berjuluk Baby Alien ini setelah
selama 1 tahun 33 hari memacu adrenalin dilintasan bersama tunggangannya dari pabrikan KTM
di GP Perancis 2009, dan kala itu Marc Marquez tepat berusia 16 tahun 89 hari.
Marquez menutup musim 2010 dikelas 125cc dengan berhasil keluar sebagai juara dunia dengan
total poin 310 dari 17 kali balapan dan berhasil 12 kali naik podium dengan 10 kali membukukan
juara podium. Tahun berikutnya 2011, Marquez naik ke kelas Moto2.

Moto2 (2011-2012)
Tahun 2011 Marquez pindah kelas ke Moto2 dan tergabung sebagai pembalap tunggal dari tim
baru Monlau Competicion. Karir pertama di Moto2 sempat diwarnai dengan dua kali kecelakan
yang dialami oleh Marquez pada GP Qatar dan Spanyol. Berhasil mengumpulkan 7 kali

kemenangan dan 11 kali naik podium, Marquez berhasil menjadi juara 2 Moto2 musim 2011
dengan total poin 251.
Tahun kedua dikelas Moto2, dominasi Marc Marquez tak terbendung lagi. Dengan total poin 324
hasil dari 9 kemenangan serta 14 kali naik podium dari 17 kali balapan. Marquez akhirnya
berhasil menjadi Juara Moto2 tahun 2012. Sekaligus sebagai musim terakhirnya dikelas ini,
karena musim 2013 Marquez segera bergabung dengan Tim Honda untuk berlaga dikelas
MotoGP.
Marc Marquez berhasil menginjakkan kakinya di podium tertinggi pertama pada helatan GP

Anda mungkin juga menyukai