Anda di halaman 1dari 21

Engkau Milikku Abadi

(Nyanyikanlah Kidung Baru 184)


"Mendekatlah kepada Allah, dan Ia akan mendekat kepadamu."
(Yakobus 4:8)

Engkau milikku abadi, segalanya bagiku;


Di sepanjang ziarahku, inginku bersama-Mu
'Kudekat pada-Mu, 'kudekat pada-Mu.
Di sepanjang ziarahku, ingin 'ku bersama-Mu.
Bukan nikmat duniawi yang menjadi doaku;
'Ku senang bersusah payah, asal 'Kau bersamaku.
'Kudekat pada-Mu, 'kudekat pada-Mu.
'Ku senang bersusah payah, asal 'Kau bersamaku.
Pimpin daku melewati lembah bayang maut sendu;
Maka pintu hidup baka kumasuki serta-Mu.
'Kudekat pada-Mu, 'kudekat pada-Mu.
Maka pintu hidup baka kumasuki serta-Mu.

Syair: Close to Thee, Fanny J. Crosby, terj. Tim Nyanyian GKI 1989
Lagu: Silas J. Vail

Hai Jiwa yang Penuh Sesal


(Nyanyikanlah Kidung Baru 166)

Hai jiwa yang penuh sesal,


mengapa engkau berkeluh?
Sebuah rumah yang kekal
telah menanti datangmu.
Refrein:
Tenang dan teguhkan hatimu!
Tenang dan teguhkan hatimu!
Tenang, tenang, teguhkan hatimu!
Meski berat tanggunganmu,
kendati jalanmu terjal,
arahkanlah pandanganmu
ke rumah Bapa yang kekal.
Meski berduri jalanmu,
baik janganlah 'kau menyerah.
Ingatlah Yesus, Tuhanmu;
berduri juga tajukNya.
Teruslah giat bekerja,
sekali jangan berkeluh!

Istirah datang segera;


tenang, teguhkan hatimu!

Syair: Wait, and Murmur Not!, W.H. Bellamy, terj. Tim Nyanyian GKI
1990
Lagu: William J. Kirkpatrick (1838-1921)
Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).

Janji yang Manis


(Nyanyikanlah Kidung Baru 143)

Janji yang manis: "Kau tak Kulupakan",


tak terombang-ambing lagi jiwaku;
Walau lembah hidupku penuh awan,
nanti 'kan cerahlah langit diatasku.
Refrein:
"Kau tidak 'kan Aku lupakan,
Aku memimpinmu, Aku membimbingmu;
Kau tidak 'kan Aku lupakan,
Aku penolongmu, yakinlah teguh".
Yakin 'kan janji: "Kau tak Kulupakan",
dengan sukacita aku jalan t'rus;
Dunia dan kawan tiada kuharapkan,
satu yang setia: Yesus, Penebus.
Dan bila pintus sorga dibukakan,
selesailah sudah susah dan lelah;
'Kan kudengarlah suara mengatakan:
"Hamba yang setiawan, mari masuklah".

Syair dan lagu: I Will Not Forget, Charles H. Gabriel (1856-1932),


terj. E.L. Pohan (1917-1993)
Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).

Kendati Hidupku Tent'ram


(Nyanyikanlah Kidung Baru 195)
"Pujilah TUHAN, hai jiwaku! Pujilah nama-Nya yang kudus, hai
segenap batinku!" (Mazmur 103:2)

Kendati hidupku tent'ram dan senang,


dan walau derita penuh,
Engkau mengajarku bersaksi tegas:

S'lamatlah, s'lamatlah jiwaku.


Refrein:
S'lamatlah (s'lamatlah) jiwaku (jiwaku),
S'lamatlah, s'lamatlah jiwaku.
Kendatipun susah terus menekan
dan iblis geram menyerbu,
Tuhanku menilik anak-Nya tetap;
S'lamatlah, s'lamatlah jiwaku.
Yesusku mengangkat di salib kejam
dosaku dan aib sepenuh.
Hutangku dibayar dan aku lepas,
puji Tuhan, wahai jiwaku.
Ya Tuhan, singkapkan embun yang gelap
dapatkan seg'ra umat-Mu.
Pabila serunai berbunyi gelap,
kuseru: s'lamatlah jiwaku.

Syair : It is Well with My Soul; H.G. Spafford 1874


terj. E.L. Pohan (1917-1993)
Lagu: Philip P. Bliss (1838-1876)
Horatio G. Spafford adalah seorang pengacara di Chicago pada tahun
1874. Ia dan keluarganya adalah anggota Fullerton Avenue Presbyterian
Church. Spafford dan keluarganya telah mempelajari arti percaya
sepenuhnya pada Tuhan pada setiap situasi. Pertama anak laki-laki satusatunya meninggal dan pada 1871 sebagian besar milik pribadinya terbakar
pada saat kebakaran besar di Chicago. Tetapi pencobaan terbesar terjadi
pada tahun 1874. Ny. Spafford dan keempat anak perempuannya
menumpang kapal Perancis Villa de Havre dalam perjalanan mereka ke
Inggris. Tetapi tak lama setelah meninggalkan pantai Irlandia kapal itu
tenggelam dan 226 penumpangnya meninggal. Horatio akhirnya menerima
sebuah telegram yang dikirim isterinya. Di situ tertulis selamat sendirian.
Ketika ia menuju ke Inggris untuk menghibur isterinya, ia memperoleh
kekuatan dari Tuhan melalui ayat, Segala sesuatu untuk mendatangkan
kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia (Roma 8:28). Ia kemudian
menuliskan syair himne kita ini It Is Well with My Soul (semuanya baik
dengan jiwaku). Lagunya digubah oleh Philip Bliss.

Kita Sudah Ditebus OlehNya


(Nyanyikanlah Kidung Baru 213)

Kita sudah ditebus olehNya,


kini layanilah Mukhalismu.
Maju t'rus dan kibarkan panjiNya,
sanjung Rajamu!
Refrein:
Mari bawa padaNya segenap talentamu

serta hidup mengikuti firmanNya!


Taat dan setialah walau sukar jalanmu,
hidup kudus agar kasihNya pun nyatalah!
Waktu suka atau waktu duka,
walau badai datang melandamu;
Janganlah jemu melayaniNya,
sanjung Rajamu!
Dan layanilah dengan setia,
jangan dosa sampai menghalangmu.
Junjunglah terus kebenaranNya,
sanjung Rajamu!

Syair dan lagu: Saved to Serve; Lida Shivers Leech (1873-1962),


terj. Tim Nyanyian GKI 1990
Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).

Nun di Bukit yang Jauh


(Nyanyikanlah Kidung Baru 83)
"Dan dalam keadaan sebagai manusia, Ia telah merendahkan diri-Nya dan taat sampai
mati, bahkan sampai mati di kayu salib." (Filipi 2:8)

Nun di bukit yang jauh, tampak kayu salib;


lambang kutuk nestapa, cela.
Salib itu tempat Tuhan Mahakudus
menebus umat manusia.
Ref:
Salib itu kujunjung penuh,
hingga tiba saat ajalku.
Salib itu kurangkul teguh
dan mahkota kelak milikku.
Meski salib itu dicela, dicerca,
bagiku tiada taranya.
Anak domba kudus masuk dunia gelap,
disalib kar'na dosa dunia.
Indahlah bagiku salib hina keji,
berlumuran darahNya kudus;
hilanglah dosaku, sucilah hatiku
berkat kurban Yesus Penebus.

'Ku setia tetap ikut jalan salib,


meski diriku pun dicela.
Suatu saat kelak 'ku dibawa pergi
ke tempat kemuliaanNya.

Syair dan lagu: On a Hill Far Away/The Old Rugged Cross, George
Bennard 1913, terj. Yamuger 1982
Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).
Pada 1913, Rev. George Bennard, seorang penginjil gereja Methodist/
Episcopal berdoa untuk memperoleh pemahaman penuh tentang salib dan
rencananya dalam Kekristenan. Selama suatu jangka waktu ia mempelajari
makin dalam dan dalam tentang salib. Ia berdoa dan bermeditasi pada salib
Kristus, hingga pada suatu hari ia dapat berkata, Saya melihat salib Kristus
seolah-olah saya melihat Yohanes 3:16 meloncat keluar dari halaman
Alkitab, mengambil bentuk dan tindakan tentang arti penebusan. Dari
pengalaman itu dan pengalaman lain dalam hidupnya ia menuliskan syair
dan menggubah lagu untuk himne The Old Rugged Cross (salib yang
berat dan tua)

The Old Rugged Cross


(Nyanyikanlah Kidung Baru 83)

On a hill far away stood an old rugged cross,


The emblem of suffering and shame;
And I love that old cross where the dearest and best
For a world of lost sinners was slain.
Ref:
So I'll cherish the old rugged cross,
Till my trophies at last I lay down;
I will cling to the old rugged cross,
And exchange it some day for a crown.
O that old rugged cross, so despised by the world,
Has a wondrous attraction for me;
For the dear Lamb of God left His glory above
To bear it to dark Calvary.
In that old rugged cross, stained with blood so divine,
A wondrous beauty I see,
For 'twas on that old cross Jesus suffered and died,
To pardon and sanctify me.
To the old rugged cross I will ever be true;

Its shame and reproach gladly bear;


Then He'll call me some day to my home far away,
Where His glory forever I'll share.
Syair dan lagu: George Bennard 1913
Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).

Jesus, Keep Me Near the Cross


(Kidung Jemaat 368)

Jesus, keep me near the cross:


There a precious fountain,
Free to all, a healing stream,
Flows from Calvary's mountain.
Ref:
In the cross, in the cross,
Be my glory ever,
Till my raptured soul shall find
Rest beyond the river.
Near the cross, a trembling soul,
Love and mercy found me;
There the bright and morning star
Shed its beams around me.
Near the cross! O Lamb of God,
Bring it scenes before me;
Help me walk from day to day
With its shadow o'er me.
Near the cross I'll watch and wait,
Hoping, trusting ever,
Till I reach the golden strand,
Just beyond the river.

SSyair: Jesus, Keep Me Near the Cross, Fanny J. Crosby 1869


Lagu: William Howard Doane 1869

Because He Lives

(PBSR 164)

God sent His Don, They called Him Jesus,


He came to love, heal and forgive;
He gave His life to buy my pardon,
and empty grave is there to prove my Savior lives.
Refrain:
And because He lives, I can face tomorrow,
because He lives, all fear is gone,
because I know, I know He holds the future,
and life is worth the living just because He lives.
How sweet to hold, Our new born baby,
and feel the pride, and joy He gives;
But greater still the calm asurance,
this Child can face uncertain days because He lives.

Syair dan lagu: Because He Lives, Gloria Gaither (1942-); William J.


Gaither (1936-)

Safe in the Arms of Jesus


(Kidung Jemaat 388)

Safe in the arms of Jesus,


Safe on His gentle breast,
There by His love o'ershaded,
Sweetly my soul shall rest.
Hark! 'tis the voice of angles
Borne in a song to me,
Over the fields of glory,
Over the jasper sea.
Ref:
Safe in the arms of Jesus,
Safe on His gentle breast,
There by His love o'ershaded.
Sweetly my soul shall rest.
Safe in the arms of Jesus,
Safe from corroding care,
Safe from the world's temptations,
Sin cannot harm me there.
Free from the blight of sorrow,

Free from my doubts and fears;


Only a few more trials,
Only a few more tears.
Jesus, my heart's dear refuge,
Jesus has died for me;
Firm on the Rock of Ages
Ever my trust shall be.
Here let me wait with patience,
Wait till the night is o'er;
Wait till I see the morning
Break on the golden shore.

Syair: Fanny J. Crosby 1870


Lagu: William Howard Doane 1870

Come Every Soul by Sin Opressed


(Kidung Jemaat 358)

Come, ev'ry soul by sin oppressed


There's mercy with the Lord,
and He will surely give you rest
by trusting in His Word
Refrain:
Only trust Him, only trust Him,
Only trust Him now,
He will save you, He will save you,
He will save you now.
For Jesus shed His precious blood,
Rich blessings to be stow;
Plunge now into the crimson flood
that washes white as snow.
Come, then, and join this holy band,
and on to glory go;
to dwell in that celestial land,
where joys immortal flow.

Syair: Come Every Soul, by Sin Opressed, John H. Stockton 1874,


Lagu: John H. Stockton 1874

Softly and Tenderly Jesus Is Calling

(Kidung Jemaat 353)


Softly and tenderly Jesus is calling
Calling for you and for me;
Patiently Jesus is waiting and watching
Watching for you and for me!
Ref:
"Come home! ... come home! ...
Ye who are weary - come home!"
Earnestly, tenderly, Jesus is calling
Calling, O sinner, "come home!"
Why should we tarry when Jesus is pleading
Pleading for you and for me!
Why should we linger and heed not His mercies
Mercies for you and for me!
Time is now fleeting, the moments are passing
Passing from you and from me;
Shadows are gathering, deathbeds are coming
Coming for you and for me!
Oh for the wonderful love He has promised
Promised for you and for me!
Though we have sinned, He has mercy and pardon
Pardon for you and for me!

Syair dan lagu: Will L. Thompson 1880

He Leadeth Me
(Kidung Jemaat 410)

He leadeth me! O blessed thought!


O words with heav'nly comfort fraught!
Whate'er I do, where'er I be,
Still 'tis God's hand that leadeth me!
Refrain:
He leadeth me, He leadeth me,
By His own hand He leadeth me:
His faithful foll'wer I would be,
For by His hand He leadeth me.
Lord, I would clasp Thy hand in mine,
Nor ever murmur nor repine,
Content, whatever lot I see,
Since 'tis Thy hand that leadeth me!

And when my task on earth is done,


When, by Thy grace, the vict'ry's won,
E'en death's cold wave I will not flee,
Since God thru Jordan leadeth me!

Syair: Joseph H. Gilmore 1862,


Lagu: William Batchelder Bradbury 1864

There Is a Fountain Filled with Blood


(Kidung Jemaat 35)

There is a fountain filled with blood


Drawn from Immanuel's veins,
And sinners plunged beneath that flood,
Lose all their guilty stains;
Lose all their guilty stains,
Lose all their guilty stains;
And sinners plunged beneath that flood,
Lose all their guilty stains.
The dying thief rejoiced to see
that fountain in his day,
And there may I, though vile as he,
Wash all my sins away;
Wash all my sins away,
Wash all my sins away;
And there may I, though vile as he,
Wash all my sins away.
Dear dying Lamb, Thy precious blood
Shall never lose its pow'r,
Till all the ransomed Church of God,
Be saved to sin no more;
Be saved to sin no more,
Be saved to sin no more;
Till all the ransomed Church of God,
Be saved to sin no more.
E'er since by faith I saw the stream
Thy flowing wounds supply,
Redeeming love has been my theme,
And shall be till I die;
And shall be till I die,
And shall be till I die;
Redeeming love has been my theme,
And shall be till I die.
When this poor lisping, stamm'ring tongue,
Lies silent in the grave,
Then in a nobler, sweeter song,

I 'll sing Thy pow'r to save;


I 'll sing Thy pow'r to save;
I 'll sing Thy pow'r to save;
Then in a nobler, sweeter song,
I 'll sing Thy pow'r to save;

Syair: William Cowper 1771


Lagu: Lowell Mason 1830 1847,

Terpujilah Allah
(Nyanyikanlah Kidung Baru 3)
"TUHAN telah melakukan perkara besar kepada kita, maka kita bersukacita." (Mazmur
126:3)

Terpujilah Allah, hikmat-Nya besar;


begitu kasih-Nya 'tuk dunia cemar,
sehingga dib'rilah Puteranya Kudus
mengangkat manusia serta menebus.
Ref:
Pujilah, pujilah! Buatlah dunia,
bergemar, bergemar mendengar suara-Nya.
Dapatkanlah Allah demi Putra-Nya,
b'ri puji pada-Nya sebab hikmat-Nya
Dan darah Anak-Nyalah yang menebus
mereka yang yakin 'kan janji kudus;
dosanya betapapun juga keji,
dihapus oleh-Nya, dibasuh bersih.
Tiada terukur besar hikmat-Nya;
Penuhlah hatiku sebab Anak-Nya.
Dan amatlah k'lak hati kita senang,
melihat Sang Kristus di sorga cerlang.

Syair: To God Be the Glory; Fanny J. Crosby, terj. E.L. Pohan


Lagu: William H. Doane

Tiap Langkahku
(Nyanyikanlah Kidung Baru 188)

Tiap langkahku diatur oleh Tuhan


dan tangan kasihNya memimpinku.
Di tengah badai dunia menakutkan,
hatiku tetap tenang teduh.

Ref:
Tiap langkahku 'ku tahu yang Tuhan pimpin
ke tempat tinggi 'ku dihantarNya,
hingga sekali nanti aku tiba
di rumah Bapa sorga yang baka.
Di waktu imanku mulai goyah
dan bila jalanku hampir sesat,
ku pandang Tuhanku, Penebus dosa,
'ku teguh sebab Dia dekat.
Di dalam Tuhan saya harapanku,
sebab di tanganNya sejahtera:
DibukaNya Yerusalem yang baru,
kota Allah suci mulia.

Syair dan lagu: Each Step I Take, W. Elmo Mercer,


terj. K.P. Nugroho (1928-1994)
Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).

Each Step I Take


(Nyanyikanlah Kidung Baru 188)

Each step I take my Saviour goes before me,


And with His loving hand He leads the way,
And with each breath I whisper "I adore Thee;"
Oh, what joy to walk with Him each day.
Ref:
Each step I take I know that He will guide me;
To higher ground He ever leads me on.
Until some day the last step will be taken.
Each step I take just leads me closer home.
At times I feel my faith begin to waver,
When up ahead I see a chasm wide.
It's then I turn and look up to my Saviour,
I am strong when He is by my side.
I trust in God, no matter come what may,
For life eternal in His hand,
He holds the key that opens up the way,
That will lead me to the promised land.

Syair dan lagu: W. Elmo Mercer


Midi format oleh Ir. Haryanto Wihardja (Cyber GKI Index).

God Be with You


(Kidung Jemaat 346)

God be with you till we meet again;


By His counsels guide, uphold you,
With His sheep securely fold you;
God be with you till we meet again.
God be with you till we meet again;
'Neath His wings protecting hide you,
Daily manna still provide you;
God be with you till we meet again.

Syair: God Be with You, Jeremiah Eames Rankin 1880, terj. Yamuger
1978
Lagu: William G. Tomer 1883

Saviour, Like a Shepherd Lead Us


(Kidung Jemaat 407)

Saviour, like a shepherd lead us,


Much we need Thy tender care;
In Thy pleasant pastures feed us,
For our use Thy folds prepare:
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Thou has bought us, Thine we are;
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Thou has bought us, Thine we are;
We are Thine; do Thou befriend us,
Be the Guardian of our way;
Keep Thy flock, from sin defend us,
Seek us when we go astay:
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Hear, O hear us when we pray;
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Hear, O hear us when we pray;
Thou hast promised to receive us,
Poor and sinful though we be;
Thou hast mercy to relieve us
Grace to cleanse, and pow'r to free:
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Early let us turn to Thee;
Blessed Jesus, blessed Jesus,

Early let us turn to Thee;


Early let us seek Thy favor;
Early let us do Thy will;
Blessed Lord and only Saviour,
With Thy love our bosoms fill:
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Thou hast loved us, love us still;
Blessed Jesus, blessed Jesus,
Thou hast loved us, love us still;
Syair: Saviour, Like a Shepherd Lead Us, Dorothy Ann Thrupp 1836
Lagu: William Batcheider Bradbury 1859

I Need Thee Every Hour


(Kidung Jemaat 457)

I need Thee ev'ry hour,


Most gracious Lord;
No tender voice like Thine
Can peace afford.
Refrain:
I need Thee, O I need Thee;
Ev'ry hour I need Thee!
O bless me now, my Savior,
I come to Thee.
I need Thee ev'ry hour,
Stay Thou nearby:
Temptations lose their pow'r
When Thou art nigh.
I need Thee ev'ry hour,
In joy or pain;
Come quickly, and abide.
Or live is vain.
I need Thee ev'ry hour,
Teach me Thy will,
And Thy rich promises
In me fulfill.

Syair: Annie Sherwood Hawks 1872,


Lagu: Robert Lowry 1872

Yang Terutama di dalam Hidup Ini


(Pujian Bagi Sang Raja 501)

Yang terutama di dalam hidup ini,


meninggikan Nama Yesus;
Yang terutama di dalam hidup ini,
memuliakan NamaNya.
Haleluya, Haleluya,
saya mau cinta Yesus;
Haleluya, Haleluya,
saya mau cinta Yesus.
Syair dan lagu:Ir. Djohan E. Handojo & Gracewita Hutagalung

What a Friend We Have in Jesus


(Kidung Jemaat 453)

What a friend we have in Jesus,


All our sins and griefs to bear!
What a privilege to carry
Everything to God in prayer!
Oh, what peace we often forfeit,
Oh, what needless pain we bear
All because we do not carry
Everything to God in prayer!
Have we trials and temptations?
Is there trouble anywhere?
We should never be discouraged;
Take it to the Lord in prayer.
Can we find a friend so faithful,
Who will all our sorrows share?
Jesus knows our every weakness
Take it to the Lord in payer!
Are we weak and heavy-laden,
Cumbered with a load of care?
Precious Saviour, still our refuge
Take it to the Lord in prayer.
Do they friends despise, forsake thee?
Take it to the Lord in prayer;
In His arms He'll take and shield thee,
Thou wilt find a solace there.

SSyair: Joseph Medlicott Scriven 1855


Lagu: Charles Crozat Converse 1868

Jesus Wants Me for a Sunbeam


(Kidung Jemaat 424)

Jesus wants me for a sunbeam,


To shine for Him each day;

In ev'ry way try to please Him,


At home, at school, at play.
Refrain:
A sunbeam, a sunbeam,
Jesus wants me for a sunbeam;
A sunbeam, a sunbeam,
I'll be a sunbeam for Him.
Jesus wants me to be loving,
And kind to all I see;
Showing how pleasant and happy
His little one can be.
I will ask Jesus to help me,
To keep my heart from sin;
Ever reflecting His goodness,
And always shine for Him.
I'll be a sunbeam for Jesus;
I can if I but try;
Serving Him moment by moment,
Then live with Him on high.

Syair: Nettie Talbot


Lagu: Edwin Othello Excell (1851-1921)

Yesus NamaMu yang Termanis


(PBSR 211)

Yesus, NamaMu yang termanis.


Yesus, Kau s'lalu dengar doaku.
Oh Yesus Kau angkat bila kujatuh.
Kau termanis, NamaMu termanis

Syair dan lagu: Jesus You're the Sweetest Name of All, Tommy
Coomes

2.Sungguh Indah Kau Tuhan


arr. by Eddie Husnan
Ku cari wajahMu, temukan kasihMu Kau bukan Tuhan yang jauh dariku Ku panggil
namaMu, Ku dengar jawabMu Kau Tuhan yang slalu dengar seruan hatiku
Reff:
Sungguh indah Kau Tuhan, Penuh kasih dan sayang Kau tempat penghiburan bagi setiap

hati yang terluka Sungguh indah Kau Tuhan, Menara perlindungan Kau sumber kekuatan
bagi semua orang yang membutuhkan
9. Tuhan Adalah Kekuatanku
arr. by Eddie Husnan
Tuhan adalah kekuatanku
Bersama Dia ku tak akan goyah
Kukan terbang tinggi bagai rajawali
Melakukan perbuatan yang besar
Reff:
Ku kan terbang tinggi bagai rajawali
Dan melayang tinggi dalam kemuliaanNya
Biar bumi bergoncang dan badai menerpa
Ku kan terbang tinggi bersama Dia
8. T'rima Kasih Tuhan
arr. by Eddie Husnan
T'rima kasih Tuhan untuk kasih setiaMu
Yang kualami dalam hidupku
T'rima ksih Yesus untuk kebaikanMu
Sepanjang hidupku
Reff:
T'rima kasih Yesusku
Buat anug'rah yang kau b'ri
S'bab hari ini Tuhan adakan
T'rima kasih
10. Besarlah Allaku
arr. by Eddie Husnan
(1)
Bila ku lihat bintang gemerlapan,
dan bunyi guruh riuh kudengar,
ya Tuhanku tak putus aku heran,
melihat ciptaanMu yang besar.
(2)
Ya Tuhanku 'pabila ku renungkan,
pemberianMu dalam penebus,
ku tertegun bagiku dicurahkan,
oleh PutraMu darahNya kudus.
(3)
'Pabila nanti Kristus memanggilku,
sukacitaku amatlah besar,
kar'na terkabullah yang kurindukan,
melihat Dikau Tuhanku akbar.
Reff:
Maka jiwaku pun memujiMu

Sungguh besar Kau Allahku


Maka jiwaku pun MemujiMu
Sunguh besar Kau Allahku
Yesus Tuhan, mulialah namaNya
Yesus Allahku, besar kasihNya
Dahulu sekarang, dan s'lama-lamanya
KasihNya tak pernah berubah
Yesus Tuhan, mulialah namaNya
Yesus Allahku, besar kuasaNya
Dahulu sekarang, dan s'lama-lamanya
KuasaNya tak pernah berubah
reff:
Dia sanggup, Yesus sanggup
Melakukan perkara yang besar
Dia sanggup, Yesus sanggup
Memulihkan yang terluka
Menyembuhkan yang menderita
Dia sanggup memulihkan hidupku
16. Ku Mau SepertiMu Yesus
arr. by Eddie Husnan
Bagaikan bejana siap dibentuk
Demikian hidupku di tanganMu
Dengan urapan kuasa RohMu
Ku di baharui selalu
Jadikan ku alat dalam rumahMu
Inilah hidupku di tanganMu
Bentuklah se'turut kehendakMu
Pakailah sesuai rencanaMu
Reff:
Ku mu s'pertiMu Yesus
Di sempurnakan s'lalu
Dalam seg'nap jalanku memuliakan namaMu
26. Tuhan Menetapkan Langkah-Langkah
arr. by Eddie Husnan
Tuhan menetapkan langkah-langkah orang
Yang hidupnya berkenan kepadaNya
Apabila ia jatuh tak sampai terg'letak
S'bab Tuhan menopang tanganNya
Reff:
Tangannya, tangannya
S'bab Tuhan menopang tangannya
Apabila ia jatuh tak sampai terg'letak
S'bab Tuhan menopang tangannya

30. Satu Hal Yang Kurindu


arr. by Eddie Husnan
Album The True Worshippers II "Satu Hal Yang Kurindu"
Satu hal yang kurindu
Berdiam di dalam rumahMu
Satu hal yang kupinta
Menikmati baitMu Tuhan
Reff:
Lebih baik satu hari di pelataranMu
Daripada s'ribu hari di tempat lain
MemujiMu, MenyembahMu
Kau Allah yang hidup
Dan menikmati s'mua kemurahanMu
31. Kau Yang Terindah
arr. by Eddie Husnan
Kau yang terindah
Didalam hidup ini
Tiada Allah Tuhan yang seperti Engkau
Besar perkasa penuh kemuliaan
Kau yang termanis
Di dalam hidup ini
Kucinta Kau lebih dari segalanya
Besar kasih setiaMu kepadaku
Reff:
56. S'perti Rusa Merindukan Air
arr. by Dr. L. Joko Listiono
Terima kasih banyak! :)
Tuhan berkati!
S'peri rusa merindukan air
Begitulah jiwaku merindukan Engkau
Kuberharap hanya kepadaMu
Kusembah Kau Allahku, Tuhan dan Rajaku
Kaulah sungai kehidupanku
Yang mengalir segarkan jiwaku
Engkau Yesus pengharapanku
Kusembah Kau dengan seg'nap hatiku
78. Sungguh Indah Nama Yesus
arr. by Haryanto Wihardja
Sungguh indah nama Yesus
di dalam hatiku

Ku mau iring Dia selalu


Sampai akhir hidupku
Glori (3X) Haleluya
terpuji namaNya
Ku mau iring Dia selalu
sampai akhir hidupku
79. Yang Terutama Didalam Hidup Ini
arr. by Haryanto Wihardja
Yang terutama di dalam hidup ini
Meninggikan nama Yesus
Yang terutama di dalam hidup ini
Memuliakan namaNya
Haleluya haleluya
Saya mau cinta Yesus
ulang 2x
87. Sejauh Timur Dari Barat
arr. by Hans Kurniawan
This file is Copyrighted, please contact author or
arranger for commercial purpose
Sejauh Timur dari Barat
Engkau membuang dosaku
Tiada Kau ingat lagi pelanggaranku
Jauh ke dalam tebir laut
Kau melemparkan dosaku
Tiada Kau perhitungkan kesalahanku
Reff:
Betapa besar kasih
PengampunanMu Tuhan
Tak Kau pandang hina
Hati yang hancur
Ku berterima kasih
KepadaMu ya Tuhan
Pengampunan yang Kau beri
Pulihkanku
02. Medley [ABG, AAR, DTM]
arr. by Eddie Husnan
Abina gonna ganne
Mama korega (3x)
Abina gonna ganne

Mama korega
Koko wa koko wa
Koko wa
Aku anak Raja
Engkau anak Raja
Kita semua anak Raja
Ulang Reff:
Haleluya Puji Tuhan (3x)
Haleluya
Reff ulang
Dari terbit matahari
Sampai pada masuknya
Biarlah nama Tuhan di puji
Ulang Reff:
Pu..ji Tuhan....
Pu..ji Tuhan....
01. Happy ya.. & King Kong
arr. by Eddie Husnan
This song specially for
my nephew, Kristoper Lukas :-)
Happy ya ya ya
Happy Ye ye ye
Sungguh senang jadi anak Tuhan
Siang jadi kenangan
Malam jadi impian
Cintaku semakin mendalam
King Kong badannya besar
Tapi aneh kakinya pendek
Lebih aneh binatang bebek
Lehernya panjang kakinya pendek
Reff:
Haleluya Tuhan maha kuasa
Haleluya Tuhan maha kuasa

Anda mungkin juga menyukai