Anda di halaman 1dari 1

1.

Mencuci tangan dengan Handrub Antiseptik Berbasis Alkohol


Handrub antiseptic berbasis alcohol tanpa air. Antiseptic handrub
bereaksi cepat menghilangkan sementara atau
mikroorganisme penghuni tetap dan melindungi

mengurangi
kulit tanpa

menggunakan air, dengan komposisi suatu emollient yang


mengandung alcohol 60-90% dan sering kali antiseptic tambahan
(misalnya khlorheksidine glukonat 2-4%) yang memiliki aksi residual
(Larson et al, 2001). Handrub dipakai saat :
1.

Keadaan
dijangkau

emergency

dimana

fasilitas

cuci

tangan

sulit

2.
3.

Fasilitas cuci tangan yang tidak adekuat


Saat ronde diruangan yang memerlukan desinfektan

4.
5.

Diantara tindakan keperawatan/kebidanan


Dipergunakan jika tangan tidak terkena kotoran noda/cairan

tubuh pasien
Kebersihn tangan dengan berbasis alcohol dilakukan ketika secara
kasat mata tangan tidak terlihat kotor, diantara tindakan, saat
ronde.
Menggosok tangan dengan larutan berbasis alcohol, non iritatif.
100 ml alcohol 70% + 1-2 ml gliserin 10% + pewangi
Komposisi handrub oleh WHO :
833. Etanol 96% 3 ml
834. Hydrogen peroksida % 7 ml
835. Gliserol 98% 5 ml
836. Isopropyl alcohol 99.8% 5 ml
837. Hydrogen peroksida 3% 7 ml
838. Gliserol 5 m
839. Tambahan formula tersebut dengan air distilasi/rebusan/dingin
sampai mencapai 1000 ml, campur hingga homogen.

Anda mungkin juga menyukai