Anda di halaman 1dari 5

NOTULEN RAPAT KKM 3

PERIODE SEMESTER GASAL 2010/2011

RAPAT I
Tanggal
: 9 Agustus 2010
Tempat
: Musholla Kantor Kementerian Agama
Hal
: Koordinasi dan pengaktifan KKM 3
Peserta
: 6 Orang
Hasil
:
1. Pembentukan struktur kepengurusan KKM 3
Struktur Kepengurusan KKM 3
Masa Kerja 2010 2013
Ketua
: Ahmad Muhalliq, S.H.I
Sekretaris
: Faizatun Nihlah, S.Si
Bendahara : Syarifah, S.Ag
Kasi Kepegawaian : Drs. Surrochim
Kasi Kurikulum
: Muhammad Rofiq, S.PdI
Kasi Kesiswaan
: M. Zainuri, S.PdI
Kasi Humas
: Zaini Zulfa, A.Ma
2. Pendanaan
a. Iuran KKM ditetapkan Rp. 500,- per anak per bulan
b. Data jumlah siswa KKM 3
No

Madrasah

VII

VIII

IX

Nurul Amal

42

12

16

Miftahul Huda

26

40

Bustanul Mutaalimin

13

20

Mambaus Sadiyah

26

29

Manbaul Quran

12

28

Al Mina

25

Al Ittihad

21

20

21

166

149

49

Jumlah
c. Pendapatan KKM tiap bulan

12

: Rp. 500,- x 364 = 182.000,-

3. Masalah MGMP
Untuk mendukung keaktifan KKM 3 maka harus ada MGMP. Untuk periode
awal MGMP baru bisa diadakan 7 mata pelajaran umum, pelajaran agama dan
muatan lokal menyusul. Koordinator MGMP dipilih dari KKM, tetapi pada
prakteknya apabila ada pergantian diperbolehkan dengan persetujuan dari KKM
Data Koordinator MGMP KKM 3

No

Mata Pelajaran

Koordinator

B. Indonesia

Diatri Mei Vita Sari, S.Pd

B. Inggris

Prima Andriaska Rahardian, S.PdI

Matematika

Nur Jannah, M.Pd

IPA

Anis Budiyarti, S.Si

IPS

Diah Ariskaningrum, S.Pd

PPKn

Dra. Sri Marwati

Penjaskes

Suyoto

4. Rapat berikutnya tanggal 16 Agustus di rumah Bp. Zaini Zulfa dengan agenda
sebagai berikut:
a. Pembukaan + Tahlil
b. Sambutan shohibul bait
c. Acara inti membahas

Sosialisasi KKM 3 dan MGMP

Penyusunan program kerja MGMP

Penetapan
d. Penutup (Doa)

RAPAT II
Tanggal
Tempat
Peserta

: 16 Agustus 2010
: rumah Bp. Zaini Zulfa
: 16 orang

Hal
Hasil

: Sosialisasi dan penetapan MGMP KKM 3


:

1. Penetapan Koordinator MGMP


Data Koordinator MGMP KKM 3
No
Mata Pelajaran
Koordinator
1

B. Indonesia

Diatri Mei Vita Sari, S.Pd

B. Inggris

Prima Andriaska Rahardian, S.PdI

Matematika

Nur Jannah, M.Pd

IPA

Anis Budiyarti, S.Si

IPS

Diah Ariskaningrum, S.Pd

PPKn

Dra. Sri Marwati

Penjaskes

Suyoto

Koordinator MGMP bertanggung jawab dalam pelaksanaan MGMP dan sebagai


penengah agar MGMP berjalan dan dapat melaksanakan program yang telah
dibuat. Pada pertemuan mendatang akan dibentuk struktur kepengurusan MGMP.
Program kerja MGMP :
a. Pembuatan soal semester gasal 2010/2011
b. pembuatan perangkat pembelajaran
2. Sosialisasi dan pengenalan MGMP oleh KKM 3 akan dilaksanakan tanggal 28
Agustus 2010 di MTs PSA Bustanul Mutaalimin. Pesertanya adalah seluruh guru
mata pelajaran MGMP dan KKM 3.
Kelengkapan yang diperlukan oleh setiap guru :
a. surat tugas
b. surat ijin (jika diperlukan)
c. surat perjalanan dinas
pegangan yang harus dibawa oleh setiap guru :
a. silabus
b. RPP
c. Buku pegangan
d. Prota dan Promes

RAPAT III
Tanggal
Tempat
Peserta

: 28 Agustus 2010
: MTs PSA Bustanul Mutaalimin
: 50 orang

Hal
MTs SA

: Sosialisasi MGMP KKM 3 dan pelatihan IT untuk Kepala Madrasah


kab. Semarang

Hasil

1. Susunan Acara :
a. Pembukaan
b. Pembacaan ayat suci Alquran
c. pembacaan tahlil
d. laporan Ketua panitia penyelenggara
e. sambutan shohibul bait
f. sambutan Kasi Mapenda Kantor Kementerian Semarang
g. sambutan Ketua Pokjawas kab. Semarang
h. pelaksanaan musyawarah guru mata pelajaran
2. Pelaksanaan rapat MGMP
a. Peserta dibagi per-mata pelajaran
b. rapat dipimpin oleh koordinator MGMP masing-masing pelajaran
c. rapat membahas tentang pelaksanaan pembentukan struktur kepengurusan
MGMP dan pembuatan program kerja.
d. rapat dimulai pukul 13.30 15.30
e. setelah rapat selesai akan dilaksanakan koordinasi dengan KKM membahas
tentang hasil rapat.
3. Laporan dan musyawarah MGMP dengan KKM
Hasil ;
a. Pendanaan MGMP diperoleh dari :
Iuran siswa
Sponsor ; 1. Tiga Serangkai
2. Erlangga
Dinas (proposal)
b. Jadwal kegiatan MGMP dibuat oleh KKM
c. hasil rapat MGMP dikirim dalam bentuk softcopy ke Kasi kurikulum sebagai
penanggung jawab MGMP KKM 3

RAPAT IV
Tanggal
Tempat
Peserta

: 18 oktober 2010
: MTs PSA Nurul Amal
: 7 orang

Hal
Hasil
1.

: Persiapan BAST-3
:

Anda mungkin juga menyukai