Anda di halaman 1dari 19

Kelompo

k7
1. Siti Zulichatun
(4311413005)
2. Nurul Rizka Salamah
(4311413016)
3. Lina Lathifa
(4311413041)

PENENTUAN STRUKTUR MOLEKUL


FT-IR
(FOURIER TRANSFORM INFRARED)

P.3 Daerah
regang CH

Berbagai jenis ikatan C-H menunjukkan absorbsi dibagian


tertentu dari daerah regang C-H (3300-2700) cm -1 . Posisi
kira-kira pita C-H untuk berbagai jenis gugus adalah:
Frekuensi (cm)

Intensitas pita

CCH

3300

Sedang

ArH

3030

Tinggi

3040-3010

Sedang

CH3

2960 dan 2870

Tinggi

CH2

2930 dan 2850

Tinggi

CH

2890

Rendah

CH

2720

rendah

C=CH

Catatan:
CC, C-H, C=C-H dan Ar-H mengarbsorpsi diatas 3000
cm-1 sedangkan C-H alifatik dan aldehid mengarbsorpsi
dibawah 3000cm-1
CH dan CH memberikan dua pita.

T.21
Satu pita (3040-3010) cm-1 : C=CH
Dua pita (2960-2870) cm-1 : CH3

Kirakira
pada
posisi
manakah
dalam
bagian
regang CH pada
spektrum, senyawa
berikut
ini
akan
mengarbsorpsi?
CH3CH2CH=CH
2

Dua pita (2930-2850) cm-1 : CH2

P.4 Daerah
regang ikatan
rangkap tiga

Frekuensi (cm)

Intensitas pita

HCCR

2140 2100

Kuat

RCCR

2260 2190

Intensitas variabel

RCCR

Tak ada absorpsi

RCN

2260 - 2240

Kuat

Konjugasi akan menyebabkan sedikit pergeseran harga ini ke


bilangan gelombang lebih kecil misalnya aril sianida
mengabsorbsi di darah 2240-2190 cm-1 asetilena simetrik tidak
menunjukkan
absorbsi
karena
getaran
simetrik
tidak
menyebabkan perubahan dwikutub

T-31.
Absorpsi inframerah
manakah dapat diharapkan
dari senyawa berikut ini
(sampel murni)..?

CH3C
CCH2CH2NH2

NH

: 3500-3100 (dua pita tajam, tak kuat)

CH3

: 2960-2870 (dua pita)

CH2

: 2930-2850 (dua pita)

CC
rendah)

:2260-2190 (satu pita intensitas

CH alifatik

:1475-1300 (lentur)

P.5

Banyak pita penting terdapat di daerah karbonil pada spektrum

Jenis Karbonil
R-CHO (jenuh)
COOH (Jenuh)
RCOR (jenuh)
R-COO-R (lakton beranggota 6
dan 7)
Lakton beranggota 5
Ester tak lingkar
Halida asam
Anhidrida

Bilangan
Gelombang
(cm-1)
1740-1720
1705-1725
1705-1725
1750-1730
1780-1760
1740-1710
1815-1720
1850-1800
1780-1740
1700-1640

Intensitas pita
Kuat
Kuat
Kuat
Kuat
Kuat
Kuat
Kuat
Dua pita terpisah dengan kira-kira 60 cm-1
kuat

Amida
Konjugasi
akan menggeser semua pita absorbsi ke bilangan gelombang lebih kecil (dengan
catatan bahwa tegangan (strain) pada cincin lakton menggeser absorbsi ke frekuensi lebih
tinggi)

T. 36 Bagaimana
spektrum ini
absorbsi senyawa
berikut dapat
dibedakan di daerah
4000-1650 cm-1?

Ketiga senyawa akan mempunyai paling sedikit


dua pita (daerah 2960-2870 cm-1) (CH3)
Struktur A mempunyai dua pita regang C=O yang
terpisah kira-kira 60 cm-1 satu dari yang lain di
daerah 1850-1740 cm-1 (Anhidrida)
Struktur B akan mempunyai satu pita C=O di
daerah 1740-1710 cm-1 (ester tak lingkar)
Struktur C akan mempunyai satu regang C=O di
daerah 1700-1640 cm-1 (Amida)

P.6

Daerah regang ikatan rangkap simetrik


pada 1680-1600 cm-1 mengandung pitapita yang disebabkan oleh gugus sebagai
berikut:
Jenis ikatan
rangkap

Bilangan
gelombang (cm1
)

Intensitas ita

C=C
C=N
N=N

1680-1620
1690-1640
1630-1575

Variabel
Variabel
variabel

Pita C=C akan betul-betul lemah untuk


molekul yang relatif simtrik. Sistem
aromatik mempunyai satu atau lebih pita
kuat di daerah 1400-1500 cm-1.

P.7

Daerah lentur C-H (1000-650 cm-1) menghasilkan


informasi yang berguna dalam mencari sifat khas
alkena dan posisi substitusi pada cincin aromatik.
Di bawah ini diberikan absorpsi khas yang
berguna di daerah ini.
Lentur C-H etilena:
Jenis Alkena

Bialngan
Gelombang
(cm-1)

Intensitas Pita

RCH=CH2
RCH=CRH (Cis)
RCH=CRH
(Trans)
R2C=CH2
R2C=CRH

990 dan 910


690
970
890
840-790

Kuat
Sedang sampai
kuat
Sedang sampai
kuat
Sedang sampai
kuat
Sedang sampai
kuat

Benzena tersubstitusi :
Jenis Substitusi
Aromatik monosubstitusi (5H
berdampingan)
Aromatik orto (4 H berdampingan)
Aromatik meta (3 H berdampingan)
Aromatik para ( 2 H berdampingan)

Bialngan
Gelombang (cm-1)
750 dan 700
750
780-810
850-800

Intensitas Pita
Biasanya sedang
kuat
Biasanya sedang
kuat
Biasanya sedang
kuat
Biasanya sedang
kuat

sampai
sampai
sampai
sampai

T. 41
Bagaimana
Senyawa berikut
dapat
dibedakan?

Struktur A
Mempunyai pita di daerah 3040-3010 cm-1
(CH=C)
Mempunyai 2 pita di daerah 2690-2870 cm-1
(CH3)
Satu pita lemah di daerah 2720 cm-1 (CHO)
Regang C=C di daerah 1680-1620 cm-1
Struktur B
Mempunyai pita 2 pita di daerah 2930-2850 cm-1
(-CH2-)
Mempunyai kuat di daerah 1705-1725 cm-1 (RCO-R

T. 47 Di daerah spektrum infra merah manakah senyawa berikut


ini akan menunjukkan absorbsi khas yang berbeda?
A. Etil benzena
B. O-xilena
ETIL BENZENA

O-XILENA

Etil benzena merupakan aromatik monosubstitusi sehingga dia mempunyai 5 H


berdampingan.
Mempunyai dua pita pada 750 dan 700 cm -1
Mempunyai dua puncak di daerah 2930-2850 cm -1 (-CH2-)

O-xilena mempunyai 4 H berdampingan sehingga hanya mempunyai


satu pita di daerah 750 cm-1

TERIMAKASIH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai