Anda di halaman 1dari 3

1.

Jelaskan jenis-jenis kromatografi penukar ion


Jawab:
Kromatografi penukar ion terbagi menjadi dua, yaitu:
1. Kromatografi pertukaran kation, bila molekul spesifik yang diinginkan bermuatan
positif dan kolom kromatografi yang digunakan bermuatan negatif. Kolom yang
digunakan biasanya berupa matriks dekstran yang mengandung gugus karboksil (-CH2CH2-CH2SO3- dan -O-CH2COO-). Larutan penyangga (buffer) yang digunakan dalam
sistem ini adalah asam sitrat, asam laktat, asam asetat, asam malonat, buffer MES dan
fosfat.
2. kromatografi pertukaran anion, bila molekul spesifik yang diinginkan bermuatan
negatif dan kolom kromatografi yang digunakan bermuatan positif. Kolom yang
digunakan biasanya berupa matriks dekstran yang mengandung gugus -N+(CH3)3, -N+
(C2H5)2H, dan N+(CH3)3. Larutan penyangga (buffer) yang digunakan dalam sistem ini
adalah N-metil piperazin, bis-Tris, Tris, dan etanolamin.
2. Tuliskan prinsip dasar dari kromatografi penukar ion
Jawab:
Prinsip utama dalam metode ini didasarkan pada interaksi muatan positif dan negatif
sehingga terjadi pertukaran kation atau anion antara zat terlarut dalam fasa gerak dengan
kation atau anion dalam fasa diam.
Prinsip dasar dari pertukaran ion telah banyak menetapkan penelitian-penelitian dalam
sistem air, serta menghasilkan penetapan-penetapan yang berguna. Namun lingkup dari
pertukaran ion telah diperluas selama sekitar dekade terakhir ini, dengan menggunakan baik
sistem pelarut organik, maupun sistem pelarut campuran air-organik. Pelarut-pelarut organik
yang umum digunakan adalah senyawaan-senyawaan akso dari tipe alkohol, keton dan
karboksilat yang umumnya mempunyai tetapan dielektrik dibawah 40.

3. Syarat sampel yang bisa di analisis menggunakan kromatografi penukar ion


Jawab;
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
h.
i.

partikel yang sama dengan tahanan terobosan relatif kecil,


stabilitas mekanik yang tinggi,
tidak larut dalam air dan pelarut yang digunakan,
tahan terhadap asam dan basa yanng mengoksidasi,
tahan terhadap suhu,
dapat digunakan dalam suatu daerah pH yang luas,
tidak mempunyai daya adsorpsi terhadap ion lawan yang bergerak bebas,
dapat diregenerasi, dan
kapasitas penukaran dan aktifitas penukaran sudah tertentu.

4. Struktur resin penukar anion


Jawab:

5. Cara reparasi sampel dengan cara basah dan kering


Jawab:

Tugas Awal
Percobaan 7

KROMATOGRAFI PENUKAR ION

Nama : Elvira Trifena Lapedandi


Stambuk : A 251 14 007
Kelompok : 2
Asisten : Alif Hidayatullah Amin

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA


JURUSAN PENDIDIKAN MIPA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TADULAKO
2016

Anda mungkin juga menyukai