Anda di halaman 1dari 13

MANAJEMENT SUMBER DAYA

DATA
Anggota Kelompok:
Sergio Febyan Gunawan
3203010140
Fransiscus
3203013007
William Antonio Karnadi
3203013008
Irvan Kristiawan Wibowo / 3203013018
Andrei William Hermawan / 3203013028
Samuel Gustaf
/ 3203013038

LATAR BELAKANG
Dalam era global saat ini sistem informasi
manajemen
merupakan
bagian
yang
tidak
terpisahkan dari suatu organisasi dimana sistem
informasi yang menghasilkan hasil keluaran dengan
menggunakan masukan dan berbagai proses yang
diperlukan untuk memenuhi tujuan dalam suatu
kegiatan manajemen. Sistem manajemen berbasis
data adalah suatu sistem atau perangkat lunak
yang dirancang untuk mengelola suatu basis data
dan menjalankan operasi terhadap data yang
diminta banyak pengguna.

RUMUSAN MASALAH
Apapengertian,tujuandanmanfaatsistem
manajemen basis data?
Sebutkankeunggulandankelemahansistem
manajemen basis data?
Bagaimanaperananmanajemen basis data
dalamperusahaan?
Bagaimanastruktursistemmanajemen basis
data?
Bagaimanaperkembangansistemmanajemen
basis data?

TUJUAN

Menyediakan penyimpanan data untuk dapat digunakan oleh


organisasi saat ini dan masa yang akan datang.
Kemudahan pemasukan data, sehingga meringankan tugas
operator dan menyangkut pula waktu yang diperlukan oleh
pemakai untuk mendapatkan data serta hak-hak yang dimiliki
terhadap data yang ditangani.
Pengendalian data untuk setiap siklus agar data selalu up to date
dan dapat mencerminkan perubahan spesifik yang terjadi di
setiap sistem.
Pengamanan data terhadap kemungkinan penambahan,
pengubahan, pengerusakan dan gangguan-gangguan lain.

MANFAAT MANAJEMENT SISTEM BASIS DATA

Sebagaikomponenutamadalamsistem
informasi
Menentukansistemkualitasinformasi.
Mengatasikerangkapan data.
Menghindariterjadinyainkonsistensi
data.
Mengatasikesulitandalammengaskses
data.
Menyusun format yang
standardarisebuah data.

KELEBIHAN
Mengurangipengulangan

data
Mencapaiindependensi data
Mengambil data daninformasidengancepat
Keamanan yang lebihbaik

KEKURANGAN
Kebutuhan

untuk membelipirantilunak
yang mahal
Mendapatkankonfigurasipirantikeras
yang besar
MemperkerjakandanmemeliharastafDBA

PerananSistem Manajemen Berbasis


Data dalam Perusahaan

Dilihatdarimetodekerja

Menciptakanmetodekerjayangmengarah
padapencapaiantujuanefektifdanefisien.
Menambahefisiensikerjakantor.
Membantumanajemendalammenilai
pekerjaankantor.
Mengadakanpenghematanwaktudanbiay
a.

Dilihatdariprosedurkerja

Memudahkanpelaksanaankegiatanse

hnggaberjalansecaraefisiendalamha
lwaktudan tenaga.
Memperlancarkegiatankerjasehingga
menghasilkanpekerjaan yang efektif.

STRUKTUR BASIS DATA


Sistem manajemen basis data
adalahsuatuaplikasiperantilunak yang
menyimpanstruktur basis data, data itusendiri,
hubungandiantara data didalam basis data,
nama namaformulir, jenis data danseluruh
uraianfieldlainnya.Struktur basis data
dibedakanmenjadi 3, yaitu :
Struktur Basis Data Hierarkis
Struktur Basis Data Jaringan
Struktur Basis Data Relasional

CONTOH PERUSAHAAN
Profile Perusahaan
PT Sierad Produce Tbk adalah perusahaan yang dibentuk pada
tahun 2001 sebagai hasil penggabungan empat badan usaha
yang bergerak di bidang usaha inti dari Sierad Group.Empat
perusahaan tersebut adalah PT.Anwar Sierad Tbk, PT.Sierad
Produce Tbk, PT.Sierad Feedmill dan PT.Sierad Grains. Bisnis
inti mereka mencakup produksi pakan ternak dan produksi
utama, peternakan dan penetasan, kemitraan, rumah potong
dan produksi lanjutan serta nilai tambah dari berbagai produk
daging ayam, peralatan peternakan ayam dan produksi tepung
ikan. Perusahaan, dahulu bernama PT.Betara Darma Ekspor
Impor, didirikan pada tanggal 6 September 1985. Nama yang
ada sekarang mulai digunakan pada tanggal 27 Desember 1996
dalam rangka persiapango-publicdi Bursa Efek Jakarta.

Permasalahan
Karena perusahaan ini tergantung pada nilai kurs
USD, setiap terjadi perubahaan nilai kurs
(terutama nilai USD) perusahaan ini memiliki
kebutuhan untuk bisa dengan cepat mengirimkan
informasi tersebut ke pabrik cabang diberbagai
daerah. Jenis database yang digunakan adalah
Microsoft Axapta yang dibuat oleh PT. Mitra
Integrasi Informatika (MII)-anak perusahaan
METRODATA. Karena dengan menggunakan
Microsoft Axapta perusahan ini dapat
mengirimkan informasi dengan cepat dan akurat
sehingga membantu untuk mengambil keputusan.

CONTOH APLIKASI( PT.SIERAD


PRODUCE)

KESIMPULAN

Tujuan utama sistem manajemen basis data adalah untuk


menyediakan tinjauan abstrak bagi pemakai

Struktur basis data adalahcara data di organisasi agar


pemrosesan data menjadilebihefisien.
Sistemmanajemen basis data
adalahsuatuaplikasiperantilunak yang
menyimpanstruktur basis data, data itusendiri,
hubungandiantara data didalam basis data, nama
namaformulir, jenis data danseluruh
uraianfieldlainnya.
Jadi sistem manajemen basis data adalah perangkat
lunak yang mendukung manajemen data dalam jumlah
besar. Sistem manajemen basis data menyediakan akses
data yang efisien.

Anda mungkin juga menyukai