Anda di halaman 1dari 1

Kuis

MataKuliah
Dosen
Waktu
Sifat

: Pemrograman Visual 1
: Anggi Perwitasari, ST, MT
: 13:10 15:40
: Open Source

Instruksi
: Dikumpulkan melalui dropbox oleh ketua kelas, sebelum pukul 16:00 (Tidak boleh
telat). Untuk yang terlambat, harap ditinggalkan. Buat Header program. Diizinkan menambahkan
asusmsi
1. Buatlah program vending machine dengan desain sebagai berikut.
UnitDespenser

UnitCoin

+TDispenser = class

+TCoin = class

+CalculateChange(coin, price: integer): integer;

+CheckCoinifValid(coin: string): boolean

uses

UnitMessage
uses
+TansactionFailed(): string;
+function TransactionSucces(): string;
+NullCoin(): string

uses

Item.txt
uses

+Coca-cola
+Sprite
+Fanta

FormVendingMachine
+Coin: string
+Item: string
+DisplayItem()
+btInsertCoinClick(Sender: TObject)
+btDispenseItemClick(Sender: TObject)

Amount.txt
UnitItem
uses

+LoadItemFromFile(list: TListBox)
+LoadAmountFromFile(list: TListBox)
+LoadPriceFromFile(list: TListBox)

+3
+4
+5

Price.txt
+5000
+7000
+10000

2. Spesifikasi
1. Saat Menginputkan uang, dengan bantuan button, program dapat menerima uang lebih
dari 0 rupiah.
a. Jika uang valid (>0) maka item, jumlah dan harga akan muncul pada vencing
machine (display item). Seluruh data berasal dari file txt.
2. Setelah pengguna memilih item yang akan dibeli. Pengguna menekan tombol dispense
untuk mengeluarkan item dan kembalian. Apabila
a. Uang < harga, maka tidak ada item yang keluar, uang yang masuk dikembalikan
b. Uang >= harga, maka item dikeluarkan, dan jumlah kembalian dihitung dan
dikeluarkan
3. Tombol Dispense hanya aktif (enable:=true) apabila telah ada uang yang masuk, apabila
belum ada uang yang masuk, maka tombol dispense tidak aktif (enable:=false)
4. Lihat Contoh program untuk mendapatkan gambaran output
-GOOD LUCK-

Anda mungkin juga menyukai