Anda di halaman 1dari 2

KARSINOMA NASOFARING : FAKTOR PROGNOSIS

DAN FITUR PENGOBATAN


ABSTRAKSI
Tujuan : Kami mengevaluasi gejala klinis, radiologi dan fitur
patologis

secara

retrospektif

untuk

menentukan

prognosis

pasien

karsinoma nasofaring di Rumah Sakit Onkologi Ankara, Turki.


Bahan dan Metode : Dua ratus lima puluh sembilan (259) pasien,
74 pasien perempuan dan 185 pasien laki laki dengan nasofaring
karsinoma dirawat antara tahun 1993 dan 2008. Semua data imaging
termasuk CT dan MRI dievaluasi oleh ahli radiologi kami menurut kriteria
yang membedakan parapharyngeal, orofaringeal, hidung, sinus, fossa
infratemporal, rongga mata, keterlibatan intrakranial dan metastasis
nodul getah bening. Para pasien diklasifikasikan menggunakan klasifikasi
AJCC 2002 dengan temuan radiologi baru dan basis data klinis ini. Kami
mengevaluasi faktor prognostik dengan univariat Kaplan-Meier dan
multivariat analisis regresi Cox. Jenis kelamin, umur (batas 40 tahun),
histologi, derajat T-dan N-, ukuran tumor, keterlibatan daerah sekitar,
radioterapi dan/atau kemoterapi dan respon terhadap terapi dipelajari
sebagai variabel.
Hasil : Kelangsungan hidup bebas penyakit dan angka harapan
hidup secara keseluruhan selama 5 tahun rata-rata masing-masing adalah
454% dan 723%. Kami menemukan bahwa usia, jenis kelamin, jenis
WHO, radioterapi dan/atau kemoterapi, derajat N- dan respon terhadap
terapi memepengaruhi faktor prognosis secara signifikan dan pada
kelangsungan hidup bebas penyakit dan angka harapan hidup secara
keseluruhan. Pada kelompok kemo radioterapi, kami tidak mendeteksi
perbedaan harapan hidup antara pasien yang diberi empat atau lebih
sedikit program kemoterapi.
Kesimpulan : Radioterapi meningkatkan harapan hidup tetapi
kemoterapi,

dalam

pengaturan

neoadjuvant

dan

adjuvant,

tidak

meningkatkan secara nyata dibandingkan dengan radioterapi. Derajat N-

dan respon untuk pengobatan adalah prediktor independen yang paling


penting pada angka harapan hidup. Keterlibatan usia, jenis kelamin, jenis,
sinus adalah faktor-faktor prediktif multivariat analisis.
Kata Kunci : Karsinoma nasofaring prognosis Faktor - MRI - CT Radioterapi Kemoterapi.

Anda mungkin juga menyukai