Anda di halaman 1dari 12

KESEHATAN

REPRODUKSI
WANITA
D R . I N TA N N U R U L I TA S A R I
K L I N I K P R ATA M A D R . A M R I

BIODATA
Nama

: dr. Intan Nurulita Sari

Kenalan
yuk!

TTL

: Jakarta, 22 Juli 1989

Alamat

: Jl. Utama no 58, Sebanga Suriname Kelurahan Titian Antui


Kecamatan Pinggir

Pendidikan terakhir

: S1 di Fakultas Kedokteran YARSI Jakarta

Pengalaman Kerja
:
Dokter internship di RSUD Panglima Sebaya, Kab. Paser, Kalimantan
Timur
Dokter internship di PKM Pasir Belengkong, Kab. Paser, Kalimantan
Timur
Dokter Magang Penelitian di RS Jantung Harapan Kita, Jakarta
Dokter Umum di Rumah Sehat BAZNAS Jakarta
Dokter Umum di Klinik Pratama dr. Amri, Kec. Pinggir

PENDAHULUAN
Pertumbuhan dan perkembangan pada masa remaja sangat
pesat, baik fisik maupun psikologis.
Tanda - tanda remaja pada perempuan sudah mulai
terjadinya menstruasi sedangkan pada laki-laki sudah mulai
mampu menghasilkan sperma.
Remaja diharapkan dapat menjalankan fungsi reproduksinya
dengan tepat oleh karena itu dia harus mengenali organ
reproduksinya, fungsi yang akan dijalankan dalam proses Apa sa
ja s
o
i
r
reproduksi tersebut tidak dapat dilakukan bila organorgan
rep gan h
rod
u
wa
reproduksi tidak terawat sejak awal.
ni ksi
ta?

ORGAN REPRODUKSI WANITA


Organ reproduksi
wanita dibagi
menjadi
genitalia/alat
kelamin dalam
dan luar lho

Genitalia/ alat kelamin luar wanita

Genitalia/ alat kelamin dalam wanita

Organ reproduksi merupakan alat dalam tubuh yang


berfungsi untuk suatu proses kehidupan manusia
dalam menghasilkan keturunan demi kelestarian
hidupnya atau reproduksi.
Agar dapat menghasilkan keturunan yang sehat
dibutuhkan pula kesehatan dari organ reproduksi.
Salah satu yang menjadi faktor utama terciptanya
kesehatan
selalu menjaga kebersihan diri
Mariyaitu
kita jaga
kebersihan
atau personal
organ hygiene
reproduksi
kita!!

CARA MENJAGA KEBERSIHAN ORGAN


REPRODUKSI WANITA
Di Indonesia daerah yang beriklim tropis.
Udara panas dan cenderung lembab banyak berkeringat dibagian tubuh
yang tertutup dan lipatan-lipatan kulit, seperti didaerah alat kelamin
mikroorganisme jahat terutama jamur mudah berkembang biak
menimbulkan infeksi keputihan yang banyak, berwarna dan berbau
Cara membersihkan alat kelamin wanita:
Secara teratur bersihkan bekas keringat yang ada disekitar alat kelamin
dengan air bersih, lebih baik air hangat, dan sabun lembut terutama
setelah Buang Air Besar (BAB) dan buang air kecil. Cara membasuh alat
kelamin wanita yang benar adalah dari arah depan (vagina) ke
belakang (anus), setelah dibersihkan gunakan handuk bersih atau tisu
kering untuk mengeringkannya

Apabila akan menggunkan kloset duduk siramlah


terlebih dahulu untuk mencegah terjadinya penularan
penyakit menular seksual.
Tidak perlu sering menggunakan sabun khusus
pembersih vagina Vagina sendiri sudah mempunyai
mekanisme alami untuk mempertahankan
keasamannya.
Jangan sering-sering menggunakan pantyliner.
Gunakan pantyliner sesuai dengan kebutuhan artinya
ketika mengalami keputihan yang banyak sekali. Dan
gunakan pantyliner yang tidak berparfum untuk
mencegah iritasi.

Minimal mengganti pakaian dalam dua kali


sehari menjaga vagina dari kelembaban
yang berlebihan
Bahan celana dalam yang baik harus menyerap
keringat, misalnya katun. Hindari memakai
celana dalam atau celana jeans yang ketat
kulit daerah kewanitaan menjadi
lembab,berkeringat dan mudah
menjadi
infeksi
sering kali
terjadi akibat
tempat berkembang biak jamur
yang dapat
celana dalam
yang tidak bersih
menimbulkan iritasi.

Waktu haid, sering ganti pembalut karena pembalut


juga menyimpan bakteri kalau lama tidak diganti. Bila
dipermukaan pembalut sudah ada segumpal darah
haid segera ganti pembalut karena gumpalan
tersebut tempat sangat baik untuk perkembangan
bakteri dan jamur
Jangan mencabut-cabut rambut di sekitar kemaluan
lubang ini bisa menjadi jalan masuk bakteri, kuman
dan jamur dapat menimbulkan iritasi dan penyakit.
Perawatan rambut didaerah kewanitaan cukup
dipendekan dengan gunting atau alat cukur dan busa
sabun yang lembut.

Any question??

Anda mungkin juga menyukai