Perangkat Pembelajaran SD / MI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
TEMA 3 : KEGIATANKU
Nama Sekolah
: _______________________________
Kelas / Semester
: I (Satu) / 1
Nama Guru
: _______________________________
NIP / NIK
: _______________________________
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 1
Pembelajaran
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Pagi Hari
1
Alokasi Waktu
: 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengenal cara dan hasil karya seni ekspresi
4.1
Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna, dan bentuk
berdasarkan hasil pengamatan di lingkungan sekitar
Indikator
Mengidentifikasi gambar suasana pagi dan malam
Mewarnai gambar suasana pagi
Mewarnai gambar suasana malam
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengamati Suasana Pagi melalui Teks dan Gambar
Setelah berlatih membaca teks, siswa dapat mengidentifikasi suasana pagi hari
dengan tepat.
Dengan mengamati gambar siswa dapat membedakan suasana pagi dan
malam hari dengan tepat.
Mengenal Pagi melalui Percobaan
Dengan percobaan, siswa dapat menjelaskan terjadinya pagi dan malam.
Dengan mengamati hasil percobaan, siswa dapat mewarnai gambar dengan
tepat.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mengamati Suasana Pagi melalui Teks dan Gambar
Bernyanyi dan Mengenal Pagi melalui Percobaan
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Waktu
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Pendahulua
n
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Penutup
Alokasi
Waktu
15 menit
Kegiatan
Alokasi
Waktu
Deskripsi Kegiatan
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Unjuk Kerja Mengamati Suasana Pagi dengan Teks dan Gambar.
Rubrik Mengamati Suasana Pagi dengan Teks dan Gambar
Kriteria
Baik Sekali
Baik
Cukup
Perlu Bim-
bingan
1
Kemampuan
memahami
suasana
pagi
Belum mampu
menyebutkan
ciriciri suasana
pagi
Kemampuan
membedaka
n suasana
pagi dan
malam hari
Siswa
Siswa
Siswa
menyebutkan 3 menyebutkan 2 menyebutkan
atau lebih
perbedaan
1 perbedaan
perbedaan
Belum mampu
menyebutkan
perbedaan
Baik Sekali
4
Terlihat sangat
antusias dan
dapat menjelaskan kembali
terjadinya pagi
dan malam
Baik
3
Terlihat
antusias
Cukup
2
Terlihat
kurang
antusias
Perlu Bimbingan
1
Terlihat tidak
antusias
Belum
mampu
mewarnai.
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
( ___________________ )
NIP ..................................
NIP ..................................
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 1
Pembelajaran
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Pagi Hari
2
Alokasi Waktu
: 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian
4.3
Menyampaikan teks terima kasih mengenai sikap kasih sayang secara
mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian
4.4
Menyampaikan teks cerita diri atau personal tentang keluarga secara
mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian
Indikator
Mengidentifikasi teks lagu Bangun Tidur
Mengidentifikasi kegiatan pagi hari yang memerlukan ucapan terima kasih
Mengamati teks bergambar kegiatan pagi hari
Mengucapkan kembali teks lagu Bangun Tidur yang dibaca guru
Melakukan kegiatan menyampaikan teks terima kasih
Menceritakan kegiatan pagi hari secara runtut berdasarkan gambar
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan sekolah
4.2
Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah
Indikator
Menyebutkan berbagai aturan pada pagi hari dalam keluarga
Mempraktikkan kegiatan pagi hari sesuai dengan aturan di keluarga
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengenal cara dan hasil karya seni ekspresi
3.2
Mengenal pola irama lagu bervariasi menggunakan alat musik ritmis
4.1
Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna, dan bentuk
berdasarkan hasil pengamatan di lingkungan sekitar
4.7
Menyanyikan lagu anak-anak dan berlatih memahami isi lagu
Indikator
Menjelaskan tentang isi lagu
Membuat gambar tentang kebiasaan pagi hari di rumah
Menyanyikan lagu dengan percaya diri
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bernyanyi dan Bercerita tentang Kebiasaan pada Pagi Hari
10
MATERI PEMBELAJARAN
Bernyanyi dan Bercerita Kebiasaan pada Pagi Hari
Menggambar dan Mengurutkan Gambar Berseri tentang Kegiatan Pagi di
Sekitar Rumah
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
11
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pagi Hari
Guru membuka pelajaran dengan mengajak
siswa bersyukur karena masih diberi kesempatan
untuk melihat matahari pagi.
(Mengkomunikasikan)
Guru mengingatkan kembali fungsi matahari
yang merupakan sumber panas dan cahaya.
Matahari membuat bumi terang dan hangat,
karena ada cahaya matahari, maka kita bisa
melihat. Matahari adalah ciptaan Tuhan yang
harus kita syukuri. (Mengkomunikasikan)
Guru menanyakan apakah siswa biasa bangun
pagi sendiri atau dibangunkan? (Mengamati)
- Adakah yang susah dibangunkan?
- Adakah yang mudah dibangunkan?
- Adakah yang ketika dibangunkan marahmarah?
Sampaikan ucapan terima kasih jika kita
dibangunkan oleh orangtua, karena mereka
membantu kita agar tidak terlambat untuk
memulai kegiatan. (Mengkomunikasikan)
Siswa mengamati gambar dan berdiskusi tentang
ekspresi bangun tidur. (Mengamati)
Siswa memeragakan ekspresinya ketika bangun
tidur. (Mengasosiasi)
Siswa menyanyikan lagu Bangun Tidur dengan
bimbingan guru.
Guru dan siswa bertanya jawab tentang isi lagu.
(Menanya)
Guru membimbing siswa dengan diskusi
bersama tentang kebiasaan-kebiasaan yang baik
setelah bangun tidur. (Mengekplorasi)
Setelah itu siswa diminta maju ke depan kelas
untuk menceritakan kegiatan yang dilakukannya
di rumah sejak bangun tidur hingga berangkat ke
sekolah dan siswa lain dapat bertanya kepada
siswa yang maju tersebut. (Mengekplorasi)
Guru meminta siswa mengamati gambar pada
buku siswa. (Mengamati)
Guru meminta siswa mengurutkan gambar
12
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
13
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
14
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Memenuhi 2
dari 4 kriteria
Perlu Bimbingan
1
Belum mampu
bercerita
Hafal
syair lagu,
irama tidak
tepat atau
sebaliknya
Hafal
Belum mampu
sebagian
mengahafalkan
kecil syair lagu syair lagu
Kemampuan Menjelaskan 4
menjelaskan hal tentang isi
isi lagu
lagu
Bangun
Tidur
Menjelaskan 3
hal tentang isi
lagu
15
Kriteria
Ketepatan
mengurutkan
gambar
berseri
Kemampua
n bercerita
berdasarkan
urutan kartu
Baik
3
Kelompok
mampu
mengurutkan 7
9 kartu
Kelompok
mampu
mengurutkan 4
6 kartu
Kelompok
mampu
mengurutkan
1 3 kartu
Kelompok
belum mampu
mengurutkan
kartu
Perwakilan
kelompok
mampu
menceritakan
urutan kartu
dengan
lengkap dan
lancar
Perwakilan
kelompok
mampu
menceritakan
dengan lancar,
tetapi tidak
lengkap, atau
sebaliknya
Perwakilan
kelompok
menyampaika
n cerita namun
belum sesuai
dengan urutan
gambar
Perwakilan
kelompok
belum mampu
menceritakan
urutan gambar
Tema gambar
tepat,
menggunakan
2 warna
Tema gambar
kurang tepat
Belum mampu
menggambar
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Baik Sekali
4
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
16
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Pagi Hari
3
Alokasi Waktu
: 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
17
4.9
TUJUAN PEMBELAJARAN
Sarapan Pagi
Dengan kegiatan membaca dan tanya jawab, siswa dapat menjelaskan isi teks
dengan benar.
Setelah menjelaskan isi teks siswa dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan
sesuai isi teks dengan benar.
Mewawancarai Teman tentang Kebiasaan Sarapan Pagi
Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat mewawancarai teman
dengan baik.
Setelah mewawancarai teman, siswa dapat membuat piktograf dengan benar.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Sarapan Pagi
Mewawancarai Teman tentang Menu Sarapan Kesukaan
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
Sarapan Pagi
35 Menit
18
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
19
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
20
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
melafalkannya dsb)
Apabila ada siswa yang kurang benar dan kurang
sempurna dalam berdoa, maka setelah selesai
kegiatan berdoa, langsung diberi nasehat agar
besok kalau berdoa lebih disempurnakan
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Unjuk Kerja Mengamati Suasana Pagi dengan Teks dan Gambar.
21
Keaktifan
dalam
wawancara
Siswa terlihat
aktif
mewawancarai
teman setelah
menerima
arahan guru
Siswa
memerlukan 1
kali arahan
tambahan
Siswa
memerlukan
23 kali
arahan
tambahan
Siswa
memerlukan
pendampingan
dari guru untuk
melakukan
tanya jawab
Ketepatan
pembuatan
piktograf
Seluruh
piktograf tepat
Terdapat 1
kesalahan
Terdapat 2
kesalahan
Terdapat 3 atau
lebih kesalahan
Kriteria
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Baik Sekali
4
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
22
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 1
Pembelajaran
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Pagi Hari
4
Alokasi Waktu
: 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
23
4.1
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mempraktikkan Jalan Cepat pada Pagi Hari
Dengan memperhatikan contoh dari guru, siswa dapat mempraktikkan jalan
biasa, jalan lambat, jalan cepat, dan berlari.
Menentukan Waktu Lebih Lama dan Lebih Singkat
Setelah mengamati gambar, siswa dapat membandingkan kegiatan yang
waktunya lebih lama dan lebih singkat
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mempraktikkan Jalan Cepat pada Pagi Hari
Menentukan Waktu Lebih Lama dan Lebih Singkat
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Waktu
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Pendahulua
n
24
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
25
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Penutup
G.
Alokasi
Waktu
(Menanya)
Siswa membandingkan mana yang lebih cepat
dan yang lebih lambat jika berangkat sekolah
dengan berjalan kaki atau berkendaraan.
(Mengekplorasi)
Kemudian, siswa secara bergantian memberikan
contoh perbandingan lama antara dua kegiatan.
(Mengekplorasi)
Siswa mengerjakan latihan yang tertera di buku
siswa tentang lebih lama dan lebih cepat.
(Mengasosiasi)
Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan
gambar-gambar tersebut. (Mengekplorasi)
Guru menjelaskan bahwa waktu harus
dimanfaatkan untuk melakukan hal-hal yang baik.
(Mengkomunikasikan)
15 menit
26
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Penilaian keterampilan:
Penilaian : Observasi (Pengamatan)
27
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Baik Sekali
4
Baik
3
Ketepatan
menandai
kegiatan
yang lebih
lama
3 pasang
gambar
ditandai
dengan tepat
Ketepatan
waktu
penyelesaian
tugas
Siswa
Siswa
Terlambat
menyelesaikan menyelesaikan maksimal 5
lebih cepat dari tepat waktu
menit
waktu yang
disediakan
2 pasang
gambar
ditandai
dengan tepat
Cukup
2
1 pasang
gambar
ditandai
dengan tepat
Perlu Bimbingan
1
Belum mampu
menandai
satupun
pasangan
gambar
Terlambat lebih
dari 5 menit
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
28
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 1
Pembelajaran
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Pagi Hari
5
Alokasi Waktu
: 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
29
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan sekolah
4.2
Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah
Indikator
Menyebutkan aturan atau kebiasaan sebelum berangkat sekolah
Mempraktikkan kebiasaan yang baik sebelum berangkat sekolah
PJOK
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengetahui konsep gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan, dan usaha, dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
4.1
Mempraktikkan pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan arah, ruang gerak, hubungan dan usaha dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
Indikator
Mengamati gerakan lokomotor berjalan lurus, belok kanan, belok kiri
Mempraktikkan berjalan lurus, belok kanan, belok kiri
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bermain Peran tentang Kegiatan pada Pagi Hari
Setelah mempelajarai dialog pada buku, siswa dapat bermain peran dengan
percaya diri
Membaca Denah dan Menceritakan Perjalanan dari Rumah ke Sekolah
Dengan memperhatikan penjelasan dan contoh dari guru, siswa dapat
mempraktikkan berjalan terus, belok ke kanan, dan kiri dengan baik.
Setelah mengamati gambar, siswa dapat menceritakan perjalanan berdasarkan
denah dengan tepat.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Bermain Peran Kegiatan pada Pagi Hari
Membaca Denah dan Menceritakan Perjalanan dari Rumah ke Sekolah
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
30
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
31
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
32
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
33
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Penilaian keterampilan:
Bermain Peran tentang Kegiatan pada Pagi Hari
Penilaian : Unjuk Kerja
Ekspresi
Volume
suara
Terdengar jelas
hingga seluruh
ruang kelas
Kriteria
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Baik Sekali
4
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Rangkaian
cerita
menggunakan
kata penunjuk
yang tepat
Terdapat 1
kesalahan
dalam
menggunakan
kata penunjuk
Terdapat 2
kesalahan
dalam
menggunakan
kata penunjuk
Belum
mampu
bercerita
dengan
menggunakan
kata penunjuk
34
Kelancaran
dalam bercerita
Seluruh
rangkaian
cerita
disampaikan
dengan lancar
Setengah atau
lebih bagian
cerita
disampaikan
dengan lancar
Kurang dari
Belum
setengah
mampu
bagian cerita
bercerita
disampaikan
dengan lancar
Kemampuan
mempraktik-kan
instruksi belok
kanan dan belok
kiri
Mampu
mempraktikkan
instruksi belok
kanan dan kiri
Hanya mampu
mempraktikkan
salah satu
instruksi
Hanya mampu
menirukan
gerakan belok
kanan dan kiri
yang dicontohkan guru
Belum
mampu
mempraktikka
n instruksi
belok kanan
dan kiri
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
35
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 1
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Pagi Hari
6
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
36
4.3
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan menirukan guru, siswa dapat menyanyikan lagu Tek Kotek dengan
tepat.
Dengan memperhatikan contoh pada buku, siswa dapat menghitung hasil
pengurangan dengan benar.
Dengan melakukan permainan Hitam dan Hijau, siswa dapat melakukan
koordinasi tangan dan kaki dalam berlari.
Dengan permainan, siswa belajar taat pada peraturan
37
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Berhitung Sambil Mengamati Gambar Suasana Pagi Hari
Berolahraga sambil Bermain
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
38
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
39
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Penilaian : Unjuk Kerja
40
Kriteria
Baik Sekali
4
Baik
3
3 soal dijawab
dengan tepat
Cukup
2
Ketepatan
jawaban
4 atau lebih
soal dijawab
dengan tepat
Ketepatan
waktu
penyelesaian
soal
Siswa
Siswa
Terlambat
menyelesaikan menyelesaikan maksimal 5
lebih cepat dari tepat waktu
menit
waktu yang
disediakan
Perlu Bimbingan
1
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Kriteria
Remedial:
Berlatih menyelesaikan soal-soal operasi pengurangan dapat dibantu
dengan menggunakan media konkret.
Alternatif Kegiatan:
Guru mengajak siswa menonton cuplikan film tentang peristiwa
pergantian hari.
Refleksi Guru:
1. Hal-hal apa saja yang perlu menjadi perhatian Bapak/Ibu selama
pembelajaran?
..
..
..
41
..
..
2. Siswa mana saja yang perlu mendapatkan perhatian khusus?
..
..
..
..
..
3. Hal-hal apa saja yang menjadi catatan keberhasilan pembelajaran
yang telah Bapak/Ibu lakukan?
..
..
..
..
..
4. Hal-hal apa saja yang harus diperbaiki dan ditingkatkan agar
pembelajaran yang Bapak/Ibu lakukan menjadi lebih efektif?
..
..
..
..
..
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
42
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 2
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Siang Hari
1
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
43
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan sekolah
4.2
Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah
Indikator
Membedakan perilaku tertib dan tidak tertib
Mempraktikkan tata tertib dalam bermain peran
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Membaca dan Memahami Isi Bacaan
Setelah kegiatan membaca nyaring, siswa dapat menjawab pertanyaan tentang
isi teks melalui kegiatan tanya jawab
Bermain Peran
Setelah mendengarkan guru membacakan wacana, siswa dapat bermain peran
tentang Kancil dan Buaya dengan baik
Membedakan Perilaku Tertib dan Tidak Tertib
Setelah melakukan diskusi dan tanya jawab, siswa dapat memilih gambargambar yang menunjukkan perilaku tertib dengan benar
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Membaca dan Memahami Isi Bacaan
Bermain Peran
Membedakan Perilaku Tertib dan Tidak Tertib
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
44
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
Bermain Peran
Guru membacakan wacana Kancil dan Buaya.
(Mengekplorasi)
Siswa menirukan guru dengan suara nyaring.
(Mengasosiasi)
Siswa berlatih bermain peran cerita Kancil dan
45
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
46
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Bermain Peran
47
Baik
3
Ekspresi
Mimik wajah
dan gerak
tubuh sesuai
dengan dialog
secara
konsisten
Mimik wajah
dan gerak
tubuh sesuai
dengan dialog
namun tidak
konsisten
Volume
suara
Kriteria
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Mimik wajah
Monoton dan
dan gerakan
tanpa ekspresi
tubuh tidak
sesuai dengan
dialog
Sangat pelan
atau tidak
terdengar
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Kriteria
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
48
49
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 2
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Siang Hari
2
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
50
PJOK
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengetahui konsep gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan, dan usaha, dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
4.1
Mempraktikkan pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan arah, ruang gerak, hubungan dan usaha dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
Indikator
Mengamati contoh jalan zig zag dengan posisi badan rileks menghadap ke
depan yang diperagakan guru
Memperagakan jalan zig zag dengan posisi badan tegak menghadap ke depan
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Berjalan Zig-zag
Setelah melakukan pemanasan dapat melakukan jalan zig-zag, seperti yang
dicontohkan guru
Menggambar dengan Bangun Ruang
Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat mengidentifikasi benda
yang berbentuk kerucut, kubus, balok, dan bola dengan tepat
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Bermain Berjalan Zig-Zag
Menggambar dengan Bangun Ruang
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
51
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Berjalan Zig-zag
Guru mengajak siswa untuk ke luar kelas menuju
lapangan. (Mengkomunikasikan)
Di lapangan, guru telah membuat empat garis
lintasan berbentuk lurus, zig-zag, berkelok
dengan menggunakan kapur tulis.
(Mengkomunikasikan)
Guru mengajak siswa untuk melakukan
pemanasan. (Mengasosiasi)
Guru memeragakan gerak jalan lurus, jalan zig
zag (serong kanan dan serong kiri dengan posisi
badan tegap ke depan), dan jalan berbelok-belok.
(Mengkomunikasikan)
Guru membagi siswa menjadi empat kelompok.
(Mengekplorasi)
Setelah itu, melakukan gerakan/jalan lurus,
serong kanan dan kiri, serta jalan berkelok,
seperti yang dicontohkan guru satu per satu
secara bersamaan. (Mengekplorasi)
Lakukan beberapa gerakan bervariasi, misalnya
tangan di pinggang atau sambil membawa
beban. (Mengekplorasi)
Setiap siswa mendapat kesempatan di semua
lintasan. (Mengekplorasi)
Sebagai penutup, guru bertanya kepada siswa
tentang perasaan mereka setelah mengikuti
kegiatan. (Mengasosiasi)
Menggambar dengan Bangun Ruang
Guru terlebih dahulu menjelaskan bahwa setelah
mempelajari bangun datar, siswa akan
mempelajari bangun ruang. (Mengamati)
Guru memperkenalkan nama-nama bangun
ruang dan gambarnya (kerucut, kubus, balok,
dan bola). (Mengamati)
Selanjutnya, guru bertanya kepada siswa apakah
52
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Penutup
G.
Alokasi
Waktu
15 menit
53
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Penilaian: Unjuk Kerja
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Mampu ber-jalan
serong kanan
dan kiri mengikuti
garis dengan
koor-dinasi
gerakan kaki dan
tang-an sesuai
(ge-rak kaki
Koordinasi
kaki dan
tangan sesuai
namun belum
mampu
berjalan
serong kanan
dan kiri
54
Perlu Bimbingan
1
Terlihat
kurang
antusias
dalam
mengikuti
kegiatan
Partisipasi
siswa dalam
kegiatan
kanan seiring
dengan gerak
tangan kiri atau
sebaliknya)
kurang sesuai
mengikuti
garis
Siswa
berpartisipasi
aktif secara
mandiri
Siswa
berpartisipasi
dengan
bantuan 1 2
kali arahan
guru
Siswa
berpartisipasi
dengan
bantuan 3 kali
atau lebih
arahan guru
Siswa belum
terlihat
berpartisipasi
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
55
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 2
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Siang Hari
3
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
56
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal pola irama lagu bervariasi menggunakan alat musik ritmis
4.7
Menyanyikan lagu anak-anak dan berlatih memahami isi lagu
Indikator
Mengidentifikasi pola irama lagu
Bernyanyi sambil memperagakan tepuk irama
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bernyanyi sambil Bertepuk Tangan
Siswa dapat menyanyikan lagu Hari Sudah Siang dan bertepuk irama melalui
kegiatan bernyanyi berkelompok atau sendiri-sendiri.
Berlatih Membuat Kalimat
Setelah memperhatikan penjelasan guru, siswa dapat membuat kalimat melalui
Permainan
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Bernyanyi sambil Bertepuk Tangan
Berlatih Membuat Kalimat.
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
57
10 menit
Kegiatan
Inti
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
58
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
G.
59
15 menit
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Bernyanyi sambil Bertepuk Tangan
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Menyanyi dan Tepuk Sesuai Irama
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Kriteria
60
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Menambahkan Anggota
1 kata yang
kelompok
tepat
belum mampu
menambahkan
kata yang tepat
Kurang dari
setengah
anggota
kelompok
berpartisipasi
aktif
Setengah atau
lebih anggota
kelompok
berpartisipasi
aktif
Seluruh
anggota
kelompok
terlihat pasif
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
61
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 2
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Siang Hari
4
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
62
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan sekolah
4.2
Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah
Indikator
Mendiskusikan jadwal petugas piket
Melaksanakan tugas piket sebagai salah satu aturan dalam kebersamaan
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal pola irama lagu bervariasi menggunakan alat musik ritmis
4.7
Menyanyikan lagu anak-anak dan berlatih memahami isi lagu
Indikator
Mengidentifikasi pola irama lagu
Menyanyikan lagu Nama-Nama Hari
Menjawab pertanyaan mengenai isi lagu
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Membaca dan Memahami Teks Deskriptif
Setelah membaca nyaring teks deskriptif, siswa dapat menjawab pertanyaan
yang diajukan guru melalui tanya jawab.
Menghafal Nama-Nama Hari dan Menyusun Jadwal Piket
Siswa dapat menyanyikan lagu Nama-Nama Hari melalui kegiatan bernyanyi
bersama.
Siswa dapat menyusun jadwal piket kegiatan diskusi.
Setelah menyusun jadwal piket, siswa dapat melaksanakan piket berdasarkan
jadwal dengan baik.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Membaca dan Memahami Teks Deskriptif
Menghafal Nama-Nama Hari dan Menyusun Jadwal Piket
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
63
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
64
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
65
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Menghafal Nama-Nama Hari dan Menyusun Jadwal Piket
Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Mengenal Nama-nama Hari
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
Kriteria
Mengetahui
Kepala Sekolah,
66
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
67
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 2
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Siang Hari
5
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
68
Indikator
Menyebutkan jenis-jenis makanan sehat berdasarkan teks
Mengurutkan gambar berseri dengan bantuan teks
Membuat menu makan siang
Menceritakan kegiatan siang dengan runut dan jelas
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengenal cara dan hasil karya seni ekspresi
4.1
Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk
berdasarkan hasil pengamatan di lingkungan sekitar
Indikator
Mengamati gambar siang hari
Menggambar suasana siang hari
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengurutkan Gambar dan Menceritakannya
Dengan membaca teks pada gambar, siswa dapat mengurutkan gambar
berseri lima kegiatan pada siang hari.
Setelah mengurutkan gambar, siswa dapat menceritakan kegiatan siang
dengan runtut dan jelas.
Mengenal Makanan Sehat
Dengan mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan jenis-jenis makanan
sehat dengan tepat.
Menggambar Ekspresi
Setelah membaca teks, siswa dapat menggambar ekspresi sesuai tema
dengan menggunakan empat warna atau lebih.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mengurutkan Gambar dan Menceritakannya
Mengenal Makanan Sehat
Menggambar Jenis-Jenis Ekspresi
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
69
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
70
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
(Mengekplorasi)
Menggambar Ekspresi
Siswa menggambar ekspresi dengan tema
Suasana Siang Hari di Sekolah. (Mengekplorasi)
Setelah menggambar, siswa diminta mewarnai
gambar tersebut dengan gambar kesukaannya.
(Mengekplorasi)
Guru hendak memamerkan hasil karya siswa
semuanya di papan peraga/di depan kelas/di
acara pameran (jika ada) dan lain-lain.
(Mengasosiasi)
Sebelum mulai menggambar, guru memberi
semangat siswa dengan melakukan permainan
sebagai berikut. (Mengasosiasi)
- Siswa membaca wacana dengan nyaring.
- Guru dan siswa berdiskusi tentang suasana
siang hari di sekolah.
- Setiap siswa dapat menyampaikan idenya.
- Kemudian, siswa boleh memilih salah satu ide
kegiatan yang akan digambar.
- Guru mengingatkan siswa agar percaya diri
dalam menggambar dan berusaha sebaikbaiknya dan bangga terhadap hasil karyanya.
Penutup
71
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Mengurutkan Gambar dan Menceritakannya
Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Mengurutkan Gambar dan Menceritakannya
Kriteria
Baik Sekali
4
Baik
3
72
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Kemampuan
mengurutkan
gambar
berseri
Siswa belum
mampu
mengurutkan
gambar
Kemampuan
bercerita
berdasarkan
urutan
gambar
Siswa mampu
menceritakan
urutan gambar
dengan
memenuhi 3
kriteria (lancar,
berurutan dan
percaya diri)
Belum mampu
menceritakan
urutan gambar
Memenuhi 2
dari 3 kriteria
Memenuhi 1
dari 3 kriteria
Kemampuan
menggambar
sesuai
dengan tema
Objek gambar
sesuai tema
dengan
penambahan
obyek gambar
yang
mendukung
Objek gambar
sesuai dengan
tema
Jumlah
warna
Menggunakan
4 warna atau
lebih
Menggunakan
3 warna
Menggunakan Menggunakan
2 warna
1 warna
Kriteria
Mengetahui
Kepala Sekolah,
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Baik Sekali
4
73
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
74
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 2
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Siang Hari
6
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
75
4.2
TUJUAN PEMBELAJARAN
Membaca dan Memahami Isi Bacaan
Setelah membaca teks, siswa dapat menyebutkan manfaat tidur siang dengan
tepat.
Setelah berdiskusi tentang tidur siang, siswa dapat memasangkan gambar
dengan tulisan tentang rutinitas sebelum tidur siang dengan tepat.
Menentukan Kegiatan yang Lebih Lama dan Lebih Singkat
Setelah berdiskusi, siswa dapat menentukan kegiatan yang membutuhkan
waktu lebih lama dan singkat.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Membaca dan Memahami Bacaan
Menentukan Kegiatan yang Lebih Lama dan Lebih Singkat
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
76
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
77
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
(Mengekplorasi)
Siswa mengerjakan latihan memilih gambar yang
menunjukkan waktu lebih lama. (Mengekplorasi)
Penutup
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
78
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Kegiatan alternatif yang bisa dilakukan guru:
1. Teks deskriptif tentang tertib di perpustakaan dapat diganti dengan
tertib di jalan raya atau di rumah ibadah.
2. Siswa melakukan gerak zig-zag melewati selasar sekolah atau keliling
halaman.
3. Siswa dapat membuat bangun ruang dengan bantuan kertas
berpetak.
4. Siswa bermain membuat kalimat dengan cara menebak gerakan
siswa.
5. Siswa dapat melakukan kegiatan piket lainnya, misalnya piket
membersihkan menyiram tanaman sekitar kelas, halaman dan lain
lain.
Remedial:
Guru melakukan remedial bagi siswa yang belum lancar membaca dan
memahami bacaan.
Refleksi Guru:
1. Hal-hal apa saja yang perlu menjadi perhatian Bapak/Ibu selama
pembelajaran?
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
79
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
2. Siswa mana saja yang perlu mendapatkan perhatian khusus?
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
3. Hal-hal apa saja yang layak menjadi catatan keberhasilan
pembelajaran yang telah Bapak/Ibu lakukan?
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
4. Hal-hal apa saja yang harus diperbaiki dan ditingkatkan agar
pembelajaran yang Bapak/Ibu lakukan menjadi lebih efektif?
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
80
...............................................................................................................
..............
...............................................................................................................
..............
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
81
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Sore Hari
1
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
82
lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk
membantu penyajian
Indikator
Menyebutkan ciri sore hari dengan tepat
Menjelaskan tentang urutan percobaan
Membaca nyaring teks kegiatan sore hari
Melakukan percobaan sesuai dengan teks petunjuk
Matematika
Kompetensi Dasar (KD)
4.9
Mengumpulkan dan mengelola data pokok kategorikal dan menyajikannya
dalam grafik konkrit dan piktograf tanpa menggunakan urutan label pada
sumbu horizontal
Indikator
Membandingkan panjang-pendek bayangan dengan tepat
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengenal Suasana Sore
Dengan membaca teks dan mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan ciriciri sore hari dengan tepat.
Membandingkan Panjang Bayangan
Dengan melakukan percobaan, siswa dapat mengikuti petunjuk percobaan dan
membandingkan panjang bayangan dengan tepat.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mengenal Suasana Sore
Membandingkan Panjang Bayangan
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
83
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Inti
84
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Penutup
Alokasi
Waktu
percobaan. (Mengekplorasi)
Siswa meletakkan senter yang menya la tepat di
atas gelas dan memperhatikan bayangan gelas.
(Mengekplorasi)
Lalu siswa meletakkan senter yang menyala di
atas gelas dengan posisi menyamping. Siswa
mengamati bayangan gelas. (Mengekplorasi)
Siswa membandingkan hasil percobaan.
(Mengasosiasi)
Guru menjelaskan bahwa percobaan satu
menggambarkan keadaan bayangan pada siang
hari dan percobaan dua menggambarkan
keadaan bayangan pada sore hari.
(Mengkomunikasikan)
Tanyalah siswa kapan bayangan terlihat lebih
panjang, siang atau sore hari. (Menanya)
Siswa menjelaskan kembali urutan percobaan
dan mengulang percobaan dengan benda
berbeda. (Mengekplorasi)
Siswa membandingkan panjang bayangan siang
dan sore hari di buku siswa. (Mengekplorasi)
85
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Penilaian keterampilan:
Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Mengamati Suasana Sore Hari melalui Gambar
Kriteria
Baik Sekali
4
Baik
3
86
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Kemampuan
memahami
suasana
sore hari
Menyebutkan 3 Menyebutkan 2
atau lebih ciri- ciri-ciri suasana
ciri suasana
sore hari
sore hari
Menyebutkan
1 ciri-ciri
suasana sore
hari
Belum mampu
menyebutkan
ciriciri suasana
sore hari
Kemampuan
menunjukka
n gambar
suasana
sore hari
Menunjukkan 3
gambar
suasana sore
hari
Menunjukkan
1 gambar
suasana sore
hari
Belum mampu
menunjukkan
gambar
suasana sore
hari
Menunjukkan 2
gambar
suasana sore
hari
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
Kriteria
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
87
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Sore Hari
2
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
88
3.12
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mempraktikkan Dialog
Setelah membaca nyaring dan berdiskusi, siswa dapat mempraktikkan dialog
dengan berani dan lancar
Menyanyikan Lagu Layang-Layang
Dengan kegiatan bernyanyi siswa dapat menyanyikan lagu Layang-Layang
sesuai dengan irama
Dengan berdiskusi tentang isi lagu, siswa dapat memahami isi lagu dengan
tepat
Membandingkan Tinggi Rendah
Dengan mengamati gambar, siswa dapat membedakan tinggi-rendah dan
mengurutkan dari yang tertinggi hingga yang terendah.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mempraktikkan Dialog
Menyanyikan Lagu Layang-Layang
Membandingkan Tinggi Rendah
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
89
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
Mempraktikkan Dialog
Siswa menyebutkan beberapa kegiatan yang
biasa mereka lakukan pada sore hari.
(Mengekplorasi)
Guru membacakan dialog di buku siswa.
(Mengkomunikasikan)
Siswa menirukan dengan nyaring.
(Mengasosiasi)
Siswa menyimak dialog yang dibacakan guru.
(Mengamati)
Siswa dan guru mendiskusikan isi dialog.
(Mengekplorasi)
Guru membacakan kembali dialog dan siswa
menirukannya. (Mengkomunikasikan)
Siswa berlatih membaca dialog secara
berpasangan. (Mengekplorasi)
Siswa boleh membuat dialog sendiri tentang
kegiatan sore hari. (Mengekplorasi)
Siswa mempraktikkan dialog di depan kelas.
(Mengekplorasi)
35 Menit
X 30 JP
90
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
91
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Melakukan Dialog
92
Kriteria
Percaya diri
Baik Sekali
4
Tidak terlihat
ragu-ragu
Penguasaan Dialog
dialog
diucapkan
dengan lancar
dan tepat
secara mandiri
Baik
3
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Terlihat
raguragu
Memerlukan
bantuan guru
Belum terlihat
kepercayaan
diri
Dialog
diucapkan
dengan lancar
tetapi kurang
tepat
Dialog
Belum mampu
diucapkan
berdialog
dengan lancar
dan tepat atas
bantuan guru
atau teman
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Hafal syair
Hafal
lagu, irama
sebagian kecil
kurang tepat
syair lagu
atau sebaliknya
Siswa
menceritakan
isi pada satu
bait lagu
Perlu Bimbingan
1
Siswa belum
mampu
menghafal syair
lagu
Siswa belum
mampu
menceritakan
isi lagu
Mengetahui
Kepala Sekolah,
93
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
94
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 3
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Sore Hari
3
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
95
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengenal simbol-simbol sila Pancasila dalam lambang negara Garuda
Pancasila
4.1
Mengamati dan menceritakan perilaku di sekitar rumah dan sekolah dan
mengaitkannya dengan pengenalannya terhadap salah satu simbol sila
Pancasila
Indikator
Mengidentifikasi simbol sila kedua pancasila
Mengamati gambar perilaku ketika bermain
Menjelaskan maksud isi gambar sesuai pengamatan
PJOK
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengetahui konsep gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan, dan usaha, dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
3.3
Mengetahui konsep gerak dasar manipulatif sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan, dan usaha, dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional
4.1
Mempraktikkan pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan arah, ruang gerak, hubungan dan usaha dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
4.3
Mempraktikkan pola gerak dasar manipulatif sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan, dan usaha, dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional
Indikator
Mengidentifikasi berlari zig zag
Mengidentifikasi gerakan-gerakan dalam permainan bola (menendang bola dan
mengoper bola dengan cara menendang) Mempraktikkan berlari zig zag
Mempraktikkan gerakan menendang dan mengoper bola dengan menendang
dalam permainan bola
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bermain Bola
Dengan memperhatikan gerakan yang dicontohkan guru, siswa dapat berlari,
berlari zig-zag, mengoper dan menendang bola dengan tepat.
Dengan berdiskusi dan melakukan permainan bola, siswa dapat bekerja sama
dengan baik.
96
MATERI PEMBELAJARAN
Bermain Bola
Menceritakan Perilaku Baik
Wartawan dan Narasumber
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
Bermain Bola
Guru menyampaikan bahwa banyak anak
mengisi waktu sorenya dengan bermain bola.
(Mengkomunikasikan)
Siswa menjawab pertanyaan guru tentang
kebiasaan yang sama di sore hari.
(Mengekplorasi)
Siswa berbagi pengalamannya, khususnya
tentang bermain bola. (Mengekplorasi)
35 Menit
X 30 JP
97
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
98
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
99
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
materi)
Melakukan penilaian hasil belajar
Mengajak semua siswa berdoa menurut agama
dan keyakinan masing-masing (untuk mengawali
kegiatan pembelajaran)
Mengamati sikap siswa dalam berdoa (sikap
duduknya, cara membacanya, cara
melafalkannya dsb)
Apabila ada siswa yang kurang benar dan kurang
sempurna dalam berdoa, maka setelah selesai
kegiatan berdoa, langsung diberi nasehat agar
besok kalau berdoa lebih disempurnakan
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
100
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Bermain Bola
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Bermain Bola
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
Kemampuan berlari
....
....
....
....
....
....
....
....
....
....
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
Kriteria
101
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
102
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 3
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Sore Hari
4
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
103
4.2
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengenal Kudapan Sore
Dengan membaca teks dan mengamati gambar, siswa dapat mengenal
kudapan dari jenis umbiumbian dengan benar.
Dengan mengamati teks, siswa dapat menyalin kalimat sesuai teks.
Membuat Kudapan Sore
Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat mengikuti kegiatan praktik
memasak sesuai petunjuk.
Setelah membaca teks, siswa dapat menyebutkan sekurang-kurangnya 5
bahan membuat kudapan sore.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mengenal Kudapan Sore
Membuat Kudapan Sore
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
104
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
105
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Penutup
Alokasi
Waktu
106
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
107
Penilaian keterampilan:
Mengenal Kudapan Sore
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Menyalin Kalimat yang Berhubungan dengan Umbiumbian
Terlihat
Belum Terlihat
Kriteria
()
()
Kemampuan menyalin kalimat dengan
tepat
Kemampuan menyalin kalimat dengan
rapi
Kemampuan menyalin kalimat sesuai
dengan waktu yang ditentukan
....
....
....
....
....
....
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
....
....
....
....
108
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
109
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 3
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Sore Hari
5
1 x Pertemuan (6 x 35 menit)
A.
B.
110
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan sekolah
4.2
Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah
Indikator
Menjelaskan aturan atau kebiasaan baik dalam menyambut orangtua
Melaksanakan aturan dalam bermain peran
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Menyambut Ayah/Ibu Pulang
Dengan bermain peran dan diskusi, siswa dapat menyebutkan kebiasaan
menyambut orangtua pulang dari bekerja yang baik dengan tepat
Membuat Daftar Kegiatan Sore Hari
Setelah melakukan kegiatan permainan, siswa dapat menyebutkan minimal dua
kegiatan membantu orangtua pada sore hari yang biasa dilakukan.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Menyambut Ayah/Ibu Pulang
Membuat Daftar Kegiatan Sore Hari
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
111
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
112
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
113
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
kegiatan pembelajaran)
Mengamati sikap siswa dalam berdoa (sikap
duduknya, cara membacanya, cara
melafalkannya dsb)
Apabila ada siswa yang kurang benar dan kurang
sempurna dalam berdoa, maka setelah selesai
kegiatan berdoa, langsung diberi nasehat agar
besok kalau berdoa lebih disempurnakan
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
114
Penilaian keterampilan:
Menyambut Ayah/Ibu Pulang
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Bermain Peran Menyambut Ayah atau Ibu Pulang Sore
Hari
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
Kriteria
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Kriteria
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
115
116
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 3
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Sore Hari
6
1 Hari
A.
B.
117
4.1
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mewarnai Gambar
Dengan kegiatan mengamati dan berdiskusi, siswa dapat mewarnai gambar
dengan menggunakan minimal empat warna dengan baik.
Membaca Grafik Gambar
Siswa dapat membuat grafik gambar (piktograf) dengan tepat.
Dengan mengamati grafk gambar dan berdiskusi, siswa dapat membaca grafik
dengan menjawab 6 pertanyaan dengan tepat.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mewarnai Gambar
Membaca Grafik Gambar
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
118
10 menit
Kegiatan
Inti
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Mewarnai Gambar
Guru mengajak siswa mengamati gambar di buku
siswa. (Mengamati)
Diskusikan bermacam-macam kegiatan sore hari
yang telah mereka pelajari. (Mengekplorasi)
Siswa mewarnai gambar di dalam buku siswa.
(Mengekplorasi)
35 Menit
X 30 JP
119
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
120
Mewarnai Gambar
Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Mewarnai Gambar
Baik
3
Jumlah
warna
Menggunakan
4 warna atau
lebih.
Menggunakan
3 warna.
Luas
pewarnaan
Kurang dari
setengah
bagian
gambar
diwarnai.
Belum mampu
mewarnai.
Kerapian
Goresan warna
tepat pada
garis pola
gambar dan
bersih (tidak
ada kotoran
dari tangan
atau peralatan
gambar)
Goresan
warna tidak
tepat pada
garis pola
gambar, tetapi
hasil gambar
bersih (tidak
ada kotoran
dari tangan
atau peralatan
gambar)
Goresan warna
tidak tepat
pada garis pola
gambar dan
terlihat kotor
Kriteria
Goresan warna
tepat pada
garis pola
gambar, tetapi
tampak kotor
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Baik Sekali
4
Menggunakan Menggunakan
2 warna.
1 warna.
121
3. Hal-hal apa saja menjadi catatan keberhasilan pembelajaran yang telah Bapak/
Ibu lakukan?
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
4. Hal-hal apa saja yang harus diperbaiki dan ditingkatkan agar pembelajaran
yang Bapak/Ibu lakukan menjadi lebih efektif?
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
122
123
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 4
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Malam Hari
1
1 Hari
A.
B.
124
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengenal cara dan hasil karya seni ekspresi
4.1
Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna dan bentuk
berdasarkan hasil pengamatan di lingkungan sekitar
4.7
Menyanyikan lagu anak-anak dan berlatih memahami isi lagu
Indikator
Mengidentifikasi gambar suasana malam
Menggambar kegiatan malam hari
Menyanyikan lagu Burung Hantu
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengamati Gambar yang Berkaitan dengan Suasana Malam
Dengan kegiatan bernyanyi berulang-ulang secara berkelompok, siswa dapat
menyanyikan lagu Burung Hantu dengan tepat.
Cerita Bergambar
Setelah berdiskusi dengan guru, siswa dapat menggambar kegiatan malam hari
dengan baik
Setelah menggambar, siswa dapat menceritakan isi gambar yang dibuatnya di
depan kelas dengan percaya diri
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mengamati Gambar yang Berhubungan dengan Suasana Malam
Cerita Bergambar
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
125
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
126
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
127
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Mengamati Gambar yang Berkaitan dengan Suasana Malam
Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Kegiatan Menyanyikan Lagu
Kriteria
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Hafal seluruh
syair lagu,
irama kurang
tepat atau
sebaliknya
Hafal
Belum mampu
sebagian kecil menghafal syair
syair lagu
lagu
Terlihat
raguragu
Memerlukan
bantuan guru
Belum
menunjukkan
kepercayaan
diri
Terlihat
raguragu
Memerlukan
bantuan guru
Belum
menunjukkan
kepercayaan
diri
Cerita Bergambar
128
Objek dan
pewarnaan
gambar
Objek
tergambar
jelas,
menggunakan
3 warna atau
lebih
Objek
tergambar
jelas,
menggunakan
2 warna
Objek belum
tergambar
jelas
Belum mampu
menggambar
Kemampuan
bercerita
berdasarkan
gambar
Siswa
menceritakan
objek gambar
dengan lancar,
disertai dengan
tambahan
cerita yang
bersifat
imajinatif
Siswa
menceritakan
objek gambar
dengan lancar,
tetapi tanpa
tambahan
cerita yang
bersifat
imajinatif
Siswa
menceritakan
objek gambar
dengan
terbatabata
Siswa belum
mampu
menceritakan
gambar
Terlihat
raguragu
Memerlukan
bantuan guru
Belum
menunjukkan
kepercayaan
diri
Kriteria
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Baik Sekali
4
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
129
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 4
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Malam Hari
2
1 Hari
A.
B.
130
TUJUAN PEMBELAJARAN
Mendengarkan Cerita
Dengan kegiatan menyimak teks yang dibacakan, siswa dapat membuat satu
pertanyaan sesuai teks.
Dengan kegiatan mengamati gambar dan berdiskusi, siswa dapat memilih
sikap-sikap yang baik yang ditunjukkan pada gambar.
Melakukan Pengurangan
Dengan melakukan kegiatan pengurangan bersama guru, siswa dapat
menyelesaikan empat soal pengurangan dengan benar.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Mendengarkan Cerita
Melakukan Pengurangan
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
131
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
Mendengarkan Cerita
Siswa diminta untuk mengamati gambar yang
ada pada pembelajaran 2. (Mengamati)
Guru mengajukan pertanyaan berkaitan dengan
gambar. (Menanya)
Setelah mengamati gambar, guru membacakan
teks yang ada pada buku siswa.
(Mengkomunikasikan)
Siswa menyimak bacaan yang dibacakan guru.
(Mengamati)
Setelah mendengarkan, setiap siswa diminta
untuk membuat satu pertanyaan berdasarkan
teks di buku siswa. (Menanya)
Guru bertanya sikap baik apa saja yang mereka
ketahui dari bacaan yang baru didengarkan.
(Menanya)
Guru dan siswa berdiskusi tentang sikap-sikap
baik yang terdapat pada teks. (Mengekplorasi)
Siswa mengerjakan latihan di buku siswa dimana
siswa harus memilih sikap-sikap baik yang
ditunjukkan gambar. (Mengekplorasi)
35 Menit
X 30 JP
Melakukan Pengurangan
Guru mengulang kembali konsep pengurangan.
(Mengasosiasi)
Dalam menjelaskan konsep ini dapat digunakan
alat-alat bantu misalnya batu /sedotan/daun/
kelereng dan lain-lain. (Mengasosiasi)
132
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
G.
133
15 menit
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Mendengarkan Cerita
Penilaian: Tes tertulis ( Skoring )
Melakukan Pengurangan
Penilaian: Tes tertulis
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
134
135
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 4
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Malam Hari
3
1 Hari
A.
B.
136
SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengenal cara dan hasil karya seni ekspresi
4.1
Menggambar ekspresi dengan mengolah garis, warna, dan bentuk
berdasarkan hasil pengamatan di lingkungan sekitar
Indikator
Mengidentifikasi gambar bintang
Mewarnai gambar
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bernyanyi dan Menghubungkan Angka
Setelah melakukan latihan berhitung mulai dari satu hingga 20, siswa dapat
menghubungkan titik-titik sesuai dengan urutan angka dengan tepat.
Setelah melakukan kegiatan menghubungkan titik-titik, siswa dapat mewarnai
gambar dengan tepat.
Mengurutkan Benda
Setelah melakukan kegiatan menggambar bintang, dengan berkelompok siswa
dapat mengurutkan gambar bintang dari yang paling banyak atau paling sedikit
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Bernyanyi dan Menghubungkan Angka
Mengurutkan Benda
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Pendahulua
n
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
137
10 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
menyapa anak.
Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
Inti
138
35 Menit
X 30 JP
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
15 menit
G.
H.
139
Penilaian Sikap
N
o
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Bernyanyi dan Menghubungkan Angka
Penilaian: Unjuk Kerja
Rubrik Bernyanyi dan Menghubungkan Gambar
Kriteria
Baik Sekali
4
Baik
3
Cukup
2
Perlu Bimbingan
1
Hafal seluruh
syair lagu,
irama kurang
tepat atau
sebaliknya
Hafal
Belum mampu
sebagian kecil menghafal syair
syair lagu
lagu
Terlihat raguragu
Memerlukan
bantuan guru
140
Belum
menunjukkan
kepercayaan
diri
Mengurutkan Benda
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
Kriteria
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
141
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 4
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Malam Hari
4
1 Hari
A.
B.
142
PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
3.2
Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di
rumah dan sekolah
4.2
Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah
Indikator
Menyebutkan aturan pada permainan Kucing dan Tikus
Mempraktikkan aturan permainan Kucing dan Tikus
Matematika
Kompetensi Dasar (KD)
4.1
Mengurai sebuah bilangan asli sampai dengan 99 sebagai hasil
penjumlahan atau pengurangan dua buah bilangan asli lainnya dengan
berbagai kemungkinan jawaban
Indikator
Mengerjakan soal-soal pengurangan
Membuat soal cerita pengurangan secara lisan
PJOK
Kompetensi Dasar (KD)
3.1
Mengetahui konsep gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan, dan usaha, dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
3.4
Mengetahui konsep bergerak secara seimbang dan cepat dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau
tradisional
4.1
Mempraktikkan pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan dimensi anggota
tubuh yang digunakan arah, ruang gerak, hubungan dan usaha dalam
berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
4.4
Mempraktikkan aktivita pengembangan kebugaran jasmani untuk melatih
keseimbangan dan kecepatan tubuh melalui permainan sederhana dan dan
atau tradisional
Indikator
Mengamati gerak dasar lari dalam permainan tradisional
Mengamati gerakan secara seimbang dan cepat dalam permainan tradisional
Melakukan permainan yang melibatkan berbagai gerakan
Melakukan gerakan yang membutuhkan keseimbangan dan kelincahan melalui
permainan sederhana
143
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bermain Kucing dan Tikus
Dengan memperhatikan penjelasan guru, siswa dapat mempraktikkan
permainan Kucing dan Tikus dengan baik.
Dengan permainan Kucing dan Tikus siswa dapat mengikuti aturan.
Dengan permainan Kucing dan Tikus, siswa dapat melakukan aktifitas jasmani
untuk kelincahan dan keseimbangan tubuh
Bermain Pengurangan
Dengan permainan, siswa dapat menyelesaikan soal pengurangan
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Bermain Kucing dan Tikus
Bermain Pengurangan
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
144
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
145
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
146
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Bermain Kucing dan Tikus
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Bermain Kucing dan Tikus
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
Kriteria
Bermain Pengurangan
Penilaian: Tes tertulis
Mengetahui
Kepala Sekolah,
147
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
148
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 4
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Malam Hari
5
1 Hari
A.
B.
149
4.4
TUJUAN PEMBELAJARAN
Bercerita
Dengan kegiatan bertanya jawab, siswa dapat menyebutkan dua kegiatan
temannya pada malam hari dengan benar.
Setelah berdiskusi dan mengamati gambar siswa dapat memilih dua kegiatan
yang baik menjelang tidur.
Menulis
Dengan mengamati kalimat yang berada di bawah gambar, siswa dapat
menuliskan tiga kegiatan yang baik dilakukan sebelum tidur
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Bercerita
Menulis
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
150
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
Bercerita
Guru mengajak siswa berdiskusi tentang apa
yang dilakukannya sebelum tidur malam.
(Mengekplorasi)
Siswa diminta berpasangan. (Mengekplorasi)
Siswa pertama mendapat kesempatan untuk
berbicara tentang kegiatan sebelum tidur.
(Mengekplorasi)
Siswa kedua mendengarkan siswa pertama
bercerita pada waktu yang sudah ditentukan.
Selanjutnya bertukar, siswa kedua berbicara dan
siswa pertama mendengarkan. (Mengekplorasi)
Setelah semua siswa melakukan kegiatan
bercerita dan mendengarkan, guru secara acak
meminta siswa untuk bercerita apa yang
didengarkan dari temannya. (Mengasosiasi)
Siswa akan mengkonfirmasi ketepatan jawaban
pasangan berbicaranya. (Mengasosiasi)
Guru dan siswa mendiskusikan sikap-sikap baik
yang dilakukan sebelum tidur. (Mengekplorasi)
Siswa mengerjakan latihan di dalam buku siswa.
(Mengekplorasi)
35 Menit
X 30 JP
Menulis
Guru mengulang kembali kaidah-kaidah
penulisan huruf. (Mengasosiasi)
Siswa menuliskan kegiatan yang dilakukan
sebelum tidur pada buku siswa. (Mengekplorasi)
151
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
15 menit
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
152
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
Penilaian keterampilan:
Bercerita
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
Lembar Pengamatan Kegiatan Bercerita
Kriteria
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
NIP ..................................
( ___________________ )
NIP ..................................
153
Satuan Pendidikan
Kelas / Semester
Tema 3
Sub Tema 4
Pembelajaran
Alokasi Waktu
:
:
:
:
:
:
___________________________________
I (Satu) / 1
Kegiatanku
Kegiatan Malam Hari
6
1 Hari
A.
B.
154
4.2
TUJUAN PEMBELAJARAN
Menyimak Cerita yang Dibacakan Guru
Dengan menyimak cerita yang dibacakan guru, siswa dapat menjawab lima
pertanyaan dengan tepat.
Setelah melakukan tanya jawab, siswa dapat mengikuti percobaan dengan
tertib.
Bermain Urutan
Dengan memperhatikan penjelasan guru, siswa dapat mengurutkan kegiatan
pada malam hari sesuai kebiasaan masing-masing.
D.
MATERI PEMBELAJARAN
Menyimak Cerita yang Dibacakan Guru
Bermain Urutan
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan
Saintifik
Metode :
Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab,
penugasan dan ceramah
155
F.
KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahulua
n
10 menit
Inti
35 Menit
X 30 JP
156
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
157
15 menit
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
kegiatan pembelajaran)
Mengamati sikap siswa dalam berdoa (sikap
duduknya, cara membacanya, cara
melafalkannya dsb)
Apabila ada siswa yang kurang benar dan kurang
sempurna dalam berdoa, maka setelah selesai
kegiatan berdoa, langsung diberi nasehat agar
besok kalau berdoa lebih disempurnakan
G.
H.
Nama Siswa
Ekal
Aisy
Zidan
Keterangan:
BT
: Belum Terlihat
MT
: Mulai Terlihat
MB
: Mulai Berkembang
SM
: Sudah Membudaya
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (buku siswa)
158
Penilaian keterampilan:
Menyimak Cerita yang Dibacakan Guru
Penilaian: Tes tertulis dan Observasi (Pengamatan)
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
....
....
....
....
....
....
Terlihat
()
Belum Terlihat
()
....
....
....
....
Kriteria
Bermain Urutan
Penilaian: Observasi (Pengamatan)
159
Refleksi guru
1. Hal-hal apa saja yang perlu menjadi perhatian Bapak/Ibu selama
pembelajaran?
4. Hal-hal apa saja yang harus diperbaiki dan ditingkatkan agar pembelajaran
yang Bapak/Ibu lakukan menjadi lebih efektif?
Mengetahui
Kepala Sekolah,
( ___________________ )
( ___________________ )
160
NIP ..................................
NIP ..................................
161