Anda di halaman 1dari 4

PRAKTIKUM TEKNIK KONTROL INDUSTRI 1

PERCOBAAN 4
LIFT

NAMA

: ABDUR ROZAQ FAKHRUDDIN

NRP

: 1310131021

KELAS

: 2 D4 ELEKTRO INDUSTRI A

PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO INDUSTRI


POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA
TAHUN AJARAN 2014-2015

PERCOBAAN 4

LIFT
I.

Tujuan
Mahasiswa

mampu

membuat

ladder

logic

diagram

lift

menggunakan software LadSim dan menyimulasikannya.


II.

Dasar Teori
Elevator (lift) merupakan alat yang memudahkan kerja
manusia untuk menaiki atau menuruni setiap lantai pada sebuah
gedung. Lift dapat dioperasikan dari dalam lift untuk menuju
lantai berapa yang kita inginkan dan dari luar untuk memilih
akan menuruni lantai atau menaiki lantai.
Prinsip kerja :
Lift dapat diaktifkan melalui tombol pemanggil
eksternal. Pintu lifft akan tertutup bila tidak ada
menghalanginya, dan lift akan bergerak ke
dikehendaki. Alarm akan berbunyi bila tombol alarm

III.

Peralatan
Komputer
Software LadSim

IV.

Tabel Input/Output
Input/Output

Alamat

Keterangan

internal atau
benda yang
level yang
ditekan.

V.

Input

IP0

Call

Input

IP1

Sensor level 2

Input

IP2

Sensor level 1

Input

IP3

Tombol lift internal

Input

IP4

Sensor obstruction

Input

IP5

Sensor door closed

Input

IP6

Tombol alarm

Output

OP0

Motor lift naik

Output

OP1

Motor lift turun

Output

OP2

Pintu lift terbuka

Output

OP3

Pintu lift tertutup

Output

OP4

Alarm

Time Chart

IP6
OP4
OP2
OP3

IP2
Pintu
Terbuk
a

VI.

Ladder Diagram

Pintu
Tertutu
p

Motor
Naik/turun

Pintu
Terbuk
a

VII.

Hasil analisa
Rung 0

VIII.

Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai