Anda di halaman 1dari 2

EMAIL

Email adalah surat yang dikirim melalui media Internet. Email memiliki kemampuan mengirim paket data
yang biasa disebut sebagai attachment. Email yang didapat mudah di manajemen termasuk di balas
kembali kepada pengirim hingga membagi kepada bagian yang lain.
Materi:
o Registerasi gmail
o Login gmail
o membuat email
Pembelajaran:
Melakukan registerasi gmail untuk menggunakan email
Melakukan login kedalam gmail
Membuat email dan mengirimkan kepada peserta lain
Membuat email dengan menambahkan attachment
Membalas email
Mengirim ulang email / Forward
Memasang gambar profile
Menghapus Email
Keluar dari Gmail
Tujuan
Dapat membuat email
Membalas Email yang masuk
Mengirim ke lebih dari satu alamat email sekaligus
INTERNET
Internet adalah sistem yang dapat membuat kita dapat terhubung dari berbagai belahan di dunia. Internet
dapat diakses menggunakan browser atau software pembuka halaman internet.
Materi:
Menggunakan mesin pencari google
Menggunakan Drive untuk menyimpan dokumen
Menggunakan Google Map untuk mencari lokasi
Menggunakan Youtube
Mendownload konten atau media
Pembelajaran
Melakukan pencarian berdasarkan kata kunci
Memanfaatkan pencarian berdasarkan gambar
Membuka google drive
Upload dokumen ke google drive
Sharing dokumen ke public
Sharing dokumen secara terbatas
Membuat form sederhana
Mencari alamat tertentu (Cikarang Utama)
Mengganti tampilan google map kedalam model berbeda
Membuat rute dari posisi (Jalan merdeka) ke Kantor Bekasi (Cikarang)
Membuka youtube

Mencari di youtube
Membuka video di youtube
Mendownload video
Mendownload dokumen pdf

Tujuan
Menguasai dasar pencarian di dalam Internet
Upload konten
Berbagi dokumen
Menggunakan google map
Melakukan download
BLOG
Blog adalah situs yang berisi informasi buatan personal. Blog berisi dokumen atau informasi yang selalu
di update secara berkala.
Materi:
Registerasi dan membuat blog
Membuat tulisan didalam blog
Memasang aplikasi tambahan blog (gadget)
Berbagi informasi didalam blog
Mengikuti blog
Pembelajaran
Registerasi user blogger
Membuat blog
Memilih tema yang sesuai
Membuat tulisan
Memasukkan konten video kedalam tulisan
Memasukkan kontent gambar kedalam tulisan
Memberi link pada kontent
Mengatur tampilan
Memasang aplikasi tambahan
Klik follow pada blog teman
TUJUAN
Membuat blog pada blogger
Membuat tulisan dengan memanfaatkan konten
Melakukan download dan upload untuk blog
Mempercantik blog yang dimiliki
Memelihara blog

Anda mungkin juga menyukai