Anda di halaman 1dari 3

IMPLEMENTASI

Nama : An.Y
Alamat : Lembur sawah Rt 02/Rw02 Cijeruk Sumedang
Masalah Kesehatan
1
Malnutrisi pada
Balita

Masalah Keperawatan
2
1. Ketidakmapuan keluarga
mengambil keputusan dalam
melakukan tindakan bagi anak
malnutrisi sehubungan dengan
kurangnkya pengetahuan
tentang akibat malnutrisi.

Implementasi
3
Tanggal 30 Januari 2002
- Mengkaji pengetahuan
keluarga tentang akibat
malnutrisi pada balita.
- Memberi umpan balik
positif terhaadap
pengetahuan yang benar
dan telah dimiliki
keluarga.
- Mengarahkan bila
pengetahuannya belum
tepat.
Tanggal 31 Januari 2002
- Mendiskusikan bersama
keluarga tentang akibat
malnutrisi bagi balita yaitu
- Penurunan berat
badan.
- Prestasi sekolah yang
menurun atau buruk.
- Sering sakit-sakitan.
- Nafsu makan kurang
- Mengevaluasi hal yang
didiskusikan dengan
meminta keluarga
menjelaskan kembali
akibat malnutrisi pada

19

Evaluasi
Hasil
4
Keluarga dapat menjelaskan
1.
tentang zat gizi dan manfaatnya
bagi pertumbuhan dan
perkembangan anak
2.
Keluarga mengatakan balitanya
mengalami kekurangan gizi
yang ditandai dengan BB yang
kurang dari normal yaitu
BB Normal : (umur x 2) + 8
BB Normal An Y : 2.5 x 2 + 8
= 13 kg
BB sekarang 9 kg
(kurang 4kg)

Modifikasi
5
Demonstrasikan bersama
keluarga cara mengolah
makanan untuk balita
Beri alternatif cara
pemberian makan pada balita
yang malas makan

Ketidakmampuan keluarga
menggunakan fasilitas kesehatan
sehubungan dengan kurangnya
pemahaman tentang keuntungan
yang diperoleh dari Puskesmas dan
Posyandu

balita.
Beri reinforcement
keberhasilan keluarga
menjelaskan hal; yang
telah diketahui.

Tanggal 30 Januari 2001


- Mengkaji pengetahuan
keluarga tentang
puskesmas.
- Memberi umpan balik
positif terhadap
pengetahuan keluarga dan
arahkan bila belum tepat.
- Mendiskusikan bersama
keluarga tentang
keuntungan dari
Puskesmas
- Pengobatan yang
murah.
- Mendapatkan
informasi tentang
kesehatan.
Posyandu :
- Pemeriksaan
kesehatan dan
pemberian informasi
kesehatan
- Pemberian makanan
tambahan dalam
rangka meningkatkan
gizi balita
- Evaluasi hal yang telah
didiskusikan dengan

20

Keluarga dapat menyebutkan


keuntungan dari menggunakan
fasilitas kesehatan Puskesmas
dan Posyandu

Keluarga cukup mengerti


pentingnya puskesmas dan
posyandu dan mengatakan mau
pergi dan pergi untuk berobat
dan memeriksakan kesehatan
An.Y

meminta keluarga
menjelaskan kembali
tindakan pencegahan
Anemia pada ibu

Ketidakmampuan keluarga
mengenal masalah anemia
sehubungan dengan kurang
informasi tentanga anemia

Tanggal 6 Februari 2002


Memerikan penjelasan
kepada ibu tentang
pengertian anemia,
penyebab serta tanda dan
gejala umum yang terjadi
pada penderita anemia

Keluarga dapat menyebutkan :


Pengertian anemia, Penyebab
Anemia, 3 dari 6 tanda dan gejala
anemia

Ketidakmampuan mengambil
keputusan dalam memberi
perawatan pada anggota keluarga
yang menderita anemia sehubungan
dengan kurangnya pengetahuan
akan bahaya anem

Memberikan penjelasan
kepada anggota keluarga akan
bahaya anemia dan
pencegahan yang harus
dilakukan kelurga supaya
anemia tidak berlanjut

Keluarga dapat menyebutkan


bahaya anemia secara umum, cara
pencegahan anemia supaya tidak
berlanjut 2 buah dari 4 yang
dijelaskan.

21

Anda mungkin juga menyukai