Anda di halaman 1dari 3

CHECKLIST Ketrampilan Pengelolaan Obat

(INTRAMUSKULER)
Nama : .. NPM :
No.
Aspek yang dinilai
Bobot
Pre interaksi
1.
Cek kolaborasi dengan dokter
5
2.
Mencuci tangan
3.
Menyiapkan alat alat :
- Spuit dengan ukuran sesuai
- Obat yang diperlukan
- Kapas alcohol
- Bengkok
- Alas
- Baki tempat obat
- Sarung tangan
- Alat dokumentasi
4.
Menyiapkan obat yang sesuai, mencocokkan aturan
pengobatan dengan label obat.
5.
Menghitung volume obat yang akan diberikan
6.
Memilih ukuran spuit yang sesuai untuk obat yang
akan diberikan
7.
Membuka bungkus spuit tanpa mengkontaminasi
jarumnya.
8.
Mengambil obat dari flacon
- Mengambil tutup dari metal (flacon)
- Membersihkan diafragma karet dengan kapas
alcohol
- Mengambil tutup jarum dan meletakkan di tempat
yang aman dan bersih
- Memegang spuit sejajar mata dengan tangan kiri
dan tarik udara sesuai dengan volume obat yang
diinginkan.
- Mengambil jarum dari flacon, jika dalam spuit ada
udara berlebihan, pegang spuit vertical tegak lurus
dan keluarkan udara dengan hati hati.
- Mengembalikan tutup jarum dan ganti jarum
dengan yang baru.
- Mencocokkan keamanan dan label obat dengan
aturan pengobatan.
- Simpan obat di baki obat.
Tahap Orientasi
9.
Menjelaskan prosedur yang akan dilakukan pada klien
2
dan mencari daerah penyuntikan.
10. Menutup pintu untuk privasi klien
Tahap Kerja
11. Menyiapkan area penyuntikan
13
12. Memasang pengalas di bawah areapenyuntikan
13. Memegang kulit area penyuntikan
14. Membersihkan area penyuntikan dengan kapas
alcohol dan biarkan kering, gerakan melingkar dari
pusat ke tepi, pegang kapas dengan jari jari lain atau
letakkan pada kulit pasien.
15. Melepaskan tutup jarum, letakkan di tempat yang
aman

16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.

Memasukkan jarum ke dalam muskulo dengan sudut


90 derajad.
Melakukan aspirasi dan observasi darah dalam spuit
Memasukkan obat pelan pelan.
Mencabut jarum sambil menekan tempat tusukan
dengan kapas alcohol, massage bagian tersebut.
Mengobservasi perdarahan superficial
Menutup jarum dan membuangnya kedalam bengkok
Mengembalikan klien pada posisi yang nyaman
Membereskan alat

Tahap terminasi:
24

- Evaluasi hasil yang dicapai(subyektif dan obyektif)


- Berikan reinforcement positif pada pasien
- Akhiri dengan cara yang baik
- Cuci tangan
Afektif

Tahap Dokumentasi
25.
- Identitas pasien
- Identitas perawat dan TTD
- Analisa Data
- Rencana Keperawatan
- Implemantasi dan Evaluasi
Total Bobot
Total Score= score x bobot

30
60

keterangan :
0 = tidak dilakukan
Nilai
Scoretapi kurang sempurna
1 ==Total
dilakukan
0,6
2 = dilakukan
sempurna
Nilai lulus 75 %
Yogyakarta. ................................

KASUS
Nn. A (25tahun) G1P0A0 datang ke poli kandungan ditemani suaminya untuk kontrol
kehamilannya, klien diresepkan pemberian neurosanbe 1ml. Lakuka prosedur tersebut!

Anda mungkin juga menyukai