Anda di halaman 1dari 1

UTILITAS

LAMPU LED
DOSEN : Dr. Andi Harapan S,

LED ( light Emmiting Diode ) merupakan


komponen elektronika yang dapat
memancarkan cahaya monokromatik ketika
diberikan tegangan maju. LED merupakan
keluarga Dioda yang terbuat dari bahan
semikonduktor.
Lampu LED merupakan Light Emmiting Diode
yang di rakit menjadi sebuah lampu yang di
gunakan untuk penerangan pencahayaan.

1. LED scene Switch (untuk satu lampu bisa 2 warna)


2. essential smartbright Downligth LED
3. Cabinet LED Spot Light
4. LED tape Linea
5. LED Tubes
6. Ceiling LED
7. Essential Smartbright Flood LED
dll

di antara dua merk lampu di atas , merk yang paling banyak diminati adalah philips. karena philips
kualitas sudah banyak yang membuktikan dan nama philips yang sudah banyak di pakai di elektronik
lainnya dan banyak di dapat di toko elektronik . untuk krisbow sebenrnya untuk kualitas juga baik
tetapi susahnya untuk mendapatkan lampu tersebut yang hanya di jual di ACE Hardware saja dan
susah untuk mendapatkan di toko elektronik biasa.
KESIMPULAN LAMPU LED:

dari beberapa merk lampu LED di atas ada beberapa tipe yang di kembangkan
untuk lampu LED tersebut.
contohnya untuk merk Krisbow:
1. LED 3-11 watt
2. LED SET
3. LED 12-18 watt
4. LED Dekoratif
5. LED Globe
6. LED Par Short Neck
7 .LED Par Long Neck
* Data di ambil berdasarkan brosur
yang membedakan di antara semua lampu LED tersebut adalah bentuk dan
kapasitas jangkauan cahaya penerangannya.

sebenranya untuk lampu LED semuanya memiliki keunggulan hemat energi tetapi harga relatif
mahal. untuk lampu LED philips 18 watt dengan harga 140 ribu rupiah. di bandingkan dengan
lampu lainnya memang cukup mahal, tetapi jika di lihat dari keunggulan lampu LED untuk
pengeluaran pertama memang mahal tetapi untuk pembayaran kedepaannya akan hemat
dan lebih tahan lama di bandingkan dengan lampu lain.
untuk lampu LED watt yang paling terkecil adalah 3 watt tetapi setara dengan lampu pijar 25
watt. berikut tabel kesetaraan lampu LED dengan lampu hemat energi dan lampu pijar.

lampu

lampu LED saat ini banyak berada di pasaran . banyak merk lampu LED
yang beredar. seperti philips, Krisbow, Megamen, Osram, eagle dan lain
lain. lampu LED merupakan lampu masa kini dengan keunggulan hemat
energi di bandingkan dengan lampu lampu yang lainnya. namun harga
lampu LED masih terbilang mahal dari lampu lainnya.

LED
Hemat Energi
pijar

10.5W 13W

18W

14W

18W

23W

32W

70W

85W

100W

130W

3W

4W

6W

7W

9W

5W

6W

8W

11W

25W

40W

50W

60W

untuk Lampu LED kelebihan lainny adalah daya tahan , untuk lampu LED daya tahannya bisa
mencapai 50.000 jam . jauh di bandingkan dengan lampu lainnya .
APLIKASI LAMPU LED
lampu LED banyak di gunakan untuk pencahayaan pada jalan, rumah maupun gedung.

Lampu LED philips:


philips mengeluarkan beberapa jenis lampu LED yang bisa digunakan di
antaranya:

FAKULTAS TEKNIK &ILMU KOMPUTER


UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
BANDUNG
JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR
2013

NAMA : SERLY HUTAMI PUTRI


NIM 10412729

penerapan eksterior gedung pada


BAPS Shri Swaminarayan Mandir Atlanta

penerapan interior gedung pada


Museum Nasional di Warsawa

Anda mungkin juga menyukai