Anda di halaman 1dari 7

STUDI KELAYAKAN BISNIS

PROPOSAL USAHA
POTONG RAMBUT ERA

DI SUSUN OLEH:
TULASTIYO
SUHENDAR
CHANDRA
ARYANTI
ERNI NURAENI

PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG
Fashion dan Style zaman sekarang sudah banyak di
gandrungi oleh masyarakat kita khususnya oleh para remaja,
dengan begitu kebutuhan sarana dan prasarana pun semakin di
perlukan untuk memenuhi keinginan masyarakat dalam mengikuti
trend yang ada khususnya dalam gaya rambut. Serta pesatnya
pertumbuhan bisnis dan Kuliner Di Perumahan Grya Bukit Jaya,
mengakibatkan semakin banyak orang yang berkunjung dan
berbelanja hal ini berpeluang terhadap masyarakat yang sambil
menunggu keluarganya berbelanja mereka juga melakukan
potong rambut apalagi masyarakat yang berkunjung tidak hanya
berasal dari perumahan tetapijuga dari daerah sekitar Gunung
Putri,Wanaherang dan sekitarnya,Sehingga jumlah pengunjung
sangat banyak ,disamping itu tidak banyak jasa potong rambut
yang tersedia disekitar sehingga tidak memback up kebutuhan
masyarakat yang tinggi.
2. MAKSUD DAN TUJUAN
Maksud didirikan usaha ini adalah agar bisa melayani
konsumen tentang gaya rambut yang terus menambah dengan
seiringnya waktu dan berkembangnya dunia fashion & style di
indonesia maupun luar negri.
Maksud dari pendirian tersebut
Tujuan Sosial :
a) Ikut andil dalam memoderenisasikan masyarakat sekitar
b) Melayani permintaan pelangan untuk bisa bergaya rambut rapi
atau sesuai keinginan
c) Membuka lapangan kerja baru bagi yang ingin menyalurkan
bakatnya khususnya dalam pangkas rambut.

Tujuan Komersial :
Mendapatkan Profit
Sebagai lahan Usaha
3. KEBUTUHAN SDM
Untuk mendirikan usaha tersebut di butuhkan tenaga ahli
antara lain :
Tenaga Ahli Pangkas Rambut
Tenaga Ali Listrik
Tenaga Ahli Dekorasi Ruangan/banggunan
Dari uraian kebutuhan SDM di atas , kami akan memenuhi semua
kecuali tenaga ahli pangkas rambut. Kami hanya membuka
pendaftaran kerja dan mentraining para tenaga ahli pangkas
tambut.
A. NAMA USAHA
Usaha yang akan di kembangkan di beri nama Pangkas
Rambut ERA.
B. RENCANA LOKASI USAHA
Rencana Lokasi usaha operasional usaha akan di tempatkan
di daerah yang memenuhi syarat sebagai berikut:
Lokasi dekat dengan kawasan pendidikan baik itu sekolah
menaengah umum dan sekolah menengah pertama serta
sekolah dasar.
Lokasi berada di pusat keramaian
Lokasi berada di tengah kawasan penduduk
Lokasi yang kami Prioritaskan adalah di Perumahan Jaya Bukit
Griya dengan pertimbangan:
Di lokasi belum ada pangkas rambut dalam radius 5 km
Lokasi berada pada perumahan penduduk
Lokasi dekat dengan pusat perbelanjaan masyarakat
Lokasi dekat dengan pusat hiburan masyarakat

A. TARGET PELANGAN
Target pelangan pangkas rambut ini adalah pelajar,pemuda,
setra masyarakat di sekitarnya.Khususnya para pelajar mereka
sering merapikan dan memotong rambutnya rutin karena dengan
adanya peraturan sekolah yang mewajibkan siswa berpenampilan
rapih juga dalam bergaya rambut.
B. JENIS USAHA
Jenis usaha yang di rencanakan sesuai dengan Sumber Daya
Manusia (SDM) yang di miliki adalah ;
1. Pangkas Rambut Dewasa & anak-anak
2. Pijat Refleksi dan kebugaran
C. KEUNGGULAN
Keunggulan di tempat cukur potong rambut di Perumahan
Bukit Gria Jaya di antaranya:
Menargetkan untuk bekerjasama dengan pihak sekolah
terdeekat untuk mengkordinasikan siswanya untuk di cukur di
tempat beliau.
Mempunyai tenaga ahli pangkas rambut selain dari pada
pintar dalam potong rambut dengan berbagai gaya yang di
inginkan, bisa juga memberikan pelayanan dengan memijat
refleksi setelah pangkas rambut.
Fasilitas yang di sediakan Kursi cukur, bangku tunggu,
cermin, lemari, serta peralatan cukur lainya.

A. PERALATAN
Peralatan yang di gunakan dalam salon pangkas rambut ini:
1 Shet Alat Cukur
Kursi, Selimut, dan Cermin.
Dan Lainya
Berikut Perincianya :
Kontrak Ruko 1 tahun
- Rekrut Karyawan 2 Orang @1.000.000
- Kursi Potong Rambut 2 unit x @ Rp500.000
- Alat Cukur 2 unit x @ Rp 500.000
- Kursi 2 unit,cermin,Meja
- Renovasi
- Lain-lain
Total

Rp.16.000.000
Rp.2.000.000
Rp.2.000.000
Rp.500.000
Rp.1.500.000
Rp.500.000
Rp.1.000.000
Rp 23.500.000

A. MODAL & PENGHASILAN


Modal awal yang di butuhkan untuk mendirikan potong
cukur rambut di perkirakan adalah sebesar Rp.23.500.000
Berikut Perincianya :
Kontrak Ruko 1 tahun
Rp.16.000.000
- Rekrut Karyawan 2 Orang @1.000.000
Rp.2.000.000
- Kursi Potong Rambut 2 unit x @ Rp500.000 Rp.2.000.000
- Alat Cukur 2 unit x @ Rp 500.000
Rp.500.000
- Kursi 2 unit,cermin,Meja
Rp.1.500.000
- Renovasi
Rp.500.000
- Lain-lain
Rp.1.000.000
Total
Rp 23.500.000

B.PERKIRAAN PENGHASILAN YANG DI DAPAT


/TAHUN

A. STRATEGI PROMOSI DAN PEMASARAN


Produk & Segmentasi
Jasa Ini Disamping Melayani Potong Rambut Juga
Pencukuran Kumis,Jenggot Dan Semir Rambut.
Segmentasi adalah pada masyarakat menengah kebawah
Disekitar Perumahan Maupun Yang Berkunjung Untuk
Menikmati Belanja Dan Kuliner.
Serta memperhatikan mutu dalam pelayanan serta
memanjakan pelangan dengan fasilitas yang kami sediakan.
B.PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat semoga langkah ini turut
andil dalam mencerdaskan bangsa dan memberikan lapangan

pekerjaan dan memajukan ekonomi Indonesia, serta dengan


adanya proposal ini bisa menjadi bahan panduan dan acuan untuk
memulai suatu usaha potong rambut.

Anda mungkin juga menyukai