Kendali Digital 1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 9

Kendali Digital

Referensi
Materi:
Bab 1. Introduction
Bab 6. Sampled data system and
z-transform
Bab 7. System time response
characteristics
Bab 8. System stability
Bab 9. Discrete controller design
Bab 10. Controller realization
Bab 11. Liquid level digital control
system: a case study
Tugas presentasi kelompok

Referensi
Materi:
Bab 12. Discrete-time system
analysis
Bab 13. Discrete-time system
design

Introduction
Sistem kendali digital sistem kendali
dengan menggunakan perangkat
digital sebagai pengendalinya
(controller).
Perangkat digital:
Komputer
Mikrokontroler
dll

Intro...

Analog motor speed control


system

Digital motor speed control


system

Intro...
ADC mengkonversi sinyal error kontinyu/analog ke
sinyal diskret
Komputer pengolahan sinyal error untuk menghasilnya
sinyal pengendalian
DAC mengkonversi sinyal pengendali ke bentuk analog
untuk men-drive proses (plant)

Centralized and Distributed Control


System
Sistem kendali terpusat:
Seluruh pengendalian proses terpusat/terhubung pada
1 algoritma komputer pengendali.
Lebih mudah memanage tp saat ada masalah maka
seluruh pengendalian terhenti.
Sistem kendali terdistribusi (DCS)
Pengendali/komputer didistribusikan pada setiap objek
kendali
Muncul masalah pada 1 pengendali tidak mengganggu
unjuk kerja pengendali yg lain (lebih handal).
Menerapkan konsep sistem server-klien.
Server melakukan pengendalian pada klien-klien
melalui jaringan, misal LAN.

Sistem SCADA
SCADA: Supervisory Control and Data
Acquisition.
Mengintegrasikan fungsi akuisisi
data, monitoring dan aksi
pengontrolan melalui paket program
berbasis grafis.
Perubahan parameter pengendalian
atau akses data dapat dilakukan
melalui monitor pengendali

Proses Pencuplikan/Sampling (ADC)

Anda mungkin juga menyukai